Anda di halaman 1dari 15

ILUSTRASI PENDAPATAN SKPD

Transaksi yang didahului penetapan pajak


Tanggal Transaksi
4 Maret SKPD Dinas pendapatan menetapkan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) pedesaan
2019 dan perkantoran sebesar Rp105.000.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
4 Maret Piutang Pajak Daerah Rp105.000.000,00
2019 Pendapatan PBB Pedesaan dan Rp105.000.000,00
Perkotaan-LO

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
4 Maret Tidak ada pencatatan karena
2019 transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah
Transaksi yang didahului penetapan pajak
Tanggal Transaksi
10 Maret Wajib pajak menyetor kas ke bendahara penerimaan SKPD dinas pendapatan
2019 sebesar Rp84.000.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
10 Maret Kas Bendahara Penerimaan Rp84.000.000,00
2019 Piutang Pajak Daerah Rp84.000.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
10 Maret Perubahan SAL Rp84.000.000,00
2019 Pendapatan PBB Pedesaan Rp84.000.000,00
dan Perkotaan LRA
Transaksi yang didahului penetapan pajak
Tanggal Transaksi
13 Maret Bendahara penerimaan SKPD Dinas Pendapatan menyetor kas yang diterimanya
2019 ke kas daerah sebesar Rp84.000.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
13 Maret R/K PPKD Rp84.000.000,00
2019 Kas Bendahara Penerimaan Rp84.000.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
13 Maret Tidak ada pencatatan karena
2019 transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah
Transaksi yang didahului penetapan pajak
Tanggal Transaksi
31 Maret Pada akhir periode dimungkinkan terjadi kerugian piutang atas piutang pajak yang
2019 belum dibayar oleh wajib pajak sebesar Rp21.000.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
31 Maret Beban penyisihan piutang Rp21.000.000,00
2019 pendapatan
Penyisihan piutang Pendaptan Rp21.000.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
31 Maret Tidak ada pencatatan karena
2019 transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah
Transaksi yang diawali perhitungan sendiri
oleh wajib pajak
Tanggal Transaksi
2 April 2019 Bendahara penerimaan SKPD dinas pendapatan menerima kas untuk pembayaran
pajak hotel sebesar Rp16.800.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
2 April 2019 Kas Bendahara Penerimaan Rp16.800.000,00
Pendapatan Pajak Hotel-LO Rp16.800.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
2 April 2019 Perubahan SAL Rp16.800.000,00
Pendapatan pajak hotel-LRA Rp16.800.000,00
Transaksi yang diawali perhitungan sendiri
oleh wajib pajak
Tanggal Transaksi
6 April 2019 Bendahara penerimaan SKPD dinas pendapatan menyetor pajak hotel tersebut ke
rekening kas daerah sebesar Rp16.800.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
6 April 2019 R/K PPKD Rp16.800.000,00
Kas Bendahara Penerimaan Rp16.800.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
6 April 2019 Tidak ada pencatatan karena
transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah
Transaksi yang diawali perhitungan sendiri
oleh wajib pajak
Tanggal Transaksi
12 April Seandainya ditetapkan bahwa pajak hotel yang seharusnya dibayar sebesar
2019 Rp21.000.000,00 terdapat pajak yang kurang bayar sebesar Rp4.200.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
12 April Piutang Pajak Daerah Rp4.200.000,00
2019 Pendapatan Pajak Hotel-LO Rp4.200.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
12 April Tidak ada pencatatan karena
2019 transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah
Transaksi yang diawali perhitungan sendiri
oleh wajib pajak
Tanggal Transaksi
15 April Tapi seandainya ditetapkan bahwa pajak hotel yang seharusnya dibayar sebesar
2019 Rp14.000.000,00 maka terdapat pajak yang lebih bayar sebesar Rp2.800.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
15 April Pendaopatan pajak hotel-LO Rp2.800.000,00
2019 Utang kelebihan bayar PAD Rp2.800.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
15 April Tidak ada pencatatan karena
2019 transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah
Transaksi yang diawali penerimaan uang
muka pajak
Tanggal Transaksi
5 Mei 2019 Bendahara penerimaan SKPD dinas pendapatan menerima uang muka pajak
reklame sebesar Rp12.600.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
5 Mei 2019 Kas Bendahara Penerimaan Rp12.600.000,00
Pendapatan Dit. Di muka Rp12.600.000,00
lainnya

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
5 Mei 2019 Perubahan SAL Rp12.600.000,00
Pendapatan Pajak Reklame- Rp12.600.000,00
LRA
Transaksi yang diawali penerimaan uang
muka pajak
Tanggal Transaksi
10 Mei 2019 Bendahara penerimaan SKPD dinas pendapatan menyetor dari penerimaan uang
muka pajak reklame sebesar Rp12.600.000,00 ke rekening kas daerah

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
10 Mei 2019 R/K PPKD Rp12.600.000,00
Kas Bendahara Penerimaan Rp12.600.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
10 Mei 2019 Tidak ada pencatatan karena
transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah
Transaksi Pendapatan Selain Pajak
Tanggal Transaksi
3 Juni 2019 Bendahara penerimaan SKPD dinas pendapatan menerima uang sebesar
Rp6.300.000,00 dari retribusi parkir tepi jalan umum dan Rp4.200.000,00 dari
retribusi pasar

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
3 Juni 2019 Kas Bendahara Penerimaan Rp10.500.000,00
Pendpt Ret Parkir tepi jalan-LO Rp6.300.000,00
Pendaptn Ret Pasar-LO Rp4.200.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
3 Juni 2019 Perubahan SAL Rp10.500.000,00
Pendpt Ret Parkir tepi jalan-LRA Rp6.300.000,00
Pendaptn Ret Pasar-LRA Rp4.200.000,00
ILUSTRASI PENDAPATAN PPKD
Transaksi PPKD
Tanggal Transaksi
14 Juni 2019 PPKD X menerima setoran kas dari SKPD X sebesar Rp84.000.000,00 atas
penerimaan PBB

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
14 Juni 2019 Kas di Kas Daerah Rp84.000.000,00
R/K SKPD X Rp84.000.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
14 Juni 2019 Tidak ada pencatatan karena
transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah
Transaksi PPKD melalui Proses Penetapan
Tanggal Transaksi
30 Juli 2019 Pemda menerima pemberitahuan berupa Peraturan Menteri Keuangan (PMK) bahwa akan
menerima DBH, DAU, DAK masing-masing sebesar Rp91.000.000,00, Rp252.000.000,00, dan
Rp42.000.000,00. DBH meliputi pajak Rp36.400.000,00 dan bukan pajak sebesar
Rp54.000.000,00

• Jurnal LO&Neraca
Tanggal Uraian Debit Kredit
30 Juli 2019 Piutang transfer pemerintah pusat Rp385.000.000,00
Pendapatan DBH pajak-LO Rp36.400.000,00
Pendapatan DBH Non Pajak-LO Rp54.600.000,00
Pendapatan DAU-LO Rp252.000.000,00
Pendapatan DAK-LO Rp42.000.000,00

• Jurnal LRA
Tanggal Uraian Debit Kredit
30 Juli 2019 Tidak ada pencatatan karena
transaksi tersebut tidak
menyebabkan kas pemerintah
berubah

Anda mungkin juga menyukai