Anda di halaman 1dari 35

WORKSHOP, 26 Februari 2022

PEMANFAATAN
WHITE BOARD ANIMATION
DALAM PEMBELAJARAN

Dr. SUGIARTI, M.Pd


PENGAJAR SMAN 5 DEPOK
SALAM JUMPA
NAMA : Dr. SUGIARTI, M.Pd
LAHIR : 03 JANUARI 1980
NIP : 197901032003122004
PANGKAT : PEMBINA/ IV A
ALAMAT : PERUM. GRIYA
PESONA ALAM BLOK F NO. 1
RT6 RW 10 KELURAHAN
SUKMAJAYA
KECAMATAN SUKMAJAYA
DEPOK 16412
NO. HP : 081285960358
EMAIL : sugiarti5depok@gmail.com
DO THE BEST

2
VIDEOSCRIBE
Adalah sofware yang bisa digunakan dalam
membuat design animasi berlayar putih
atau disebut Whiteboard Animation
dengan sangat mudah. Sofware ini
dikembangkan tahun 2012 oleh Sparkol
(Salah satu perusahaan yang ada di Inggris)
Whiteboard Animation
adalah media komunikasi
yang dibuat oleh si pengirim
kepada penerima tanda
melalui simbol-simbol yang
ada di whiteboard Animation.
Dengan adanya Videoscribe-Sparkol,
kita bisa menyajikan sesuatu yang panjang
menjadi tidak terlalu panjang. Kita bisa
menyajikan perasaan kita diserta gambar
yang akan memperjelas sistem komunikasi
antara pengirim dan penerima.
Kegunaan Software
VideoScribe
 Keperluan bisnis online.
 Ide marketing bisa diaplikasikan lewat
videoscribe
 Digunakan untuk pendidik/Guru sebagai
pengantar pembelajaran
 untuk presentasi keperluan anda.
 Menunjukan kemampuan berpikir dan
mengkombinasikannya melewati video animasi
 Dan masih banyak lagi eksperimen-eksperimen
yang bisa kita gunakan dengan software ini
SYARAT
Videoscribe-Sparkol hanya bisa dijalankan jika
terhubung dengan internet. Aplikasi ini di install
pada computer/ laptop, namun tidak bisa
dijalankan jika tidak terhubung ke internet. Untuk
bisa menggunakannya, harus login terlebih dahulu
setiap memulai aplikasi ini. Jika belum terdaftar,
maka harus mendaftarkan email terlebih dahulu.
Langkah Pembuatan:
1.Membuat story line
2.Download aplikasi
Video scribd
Story line

• Membuat konsep untuk paparan serta


gambar yang akan digunakan

Story line

https://www.youtube.com/watch?v=b
R6uh1pqTdY

https://www.youtube.com/watch?v=q0rAL
HmVWyQ&feature=youtu.be
https://youtu.be/wr976JQOi7Y
keterangan
1. Menu T : untuk memasukkan Tulisan
2. Menulis kalimat dalam video
3. Memiih jenis huruf
4. Model jenis tulisan
5. Warna Font
6. Menyelesaikan pengeditan, jika
sudah”OK”
7. Membatalkan tulisan yang dibuat
• Kolom 1 untuk pengeditan singkat,
• kolom 2 pengeditan detail.
• Animate : mengatur waktu tampilan animasi
• Pause: Mengatur waktu berhenti pada setiap scheme
• Transition: mengatur waktu transisi setiap slide
• Jika semua ok klik centang atau tanda rumput
• 8. lanjut pengaturan scheme atau tampilan setiap
layar. Tampilan 2 gambar dalam satu layar dan tidak
terjadi zoom saat muncul , silahkan klik ikon proyektor
yang bertanda centang untuk mengunci tampila layar
tersebut.
• Jika ingin menambahkan background
musik agar video lebih menarik, silahkan
anda pilih ikon berlambang nada pada
menu bagian kiri atas, kemudian pilih
menu folder seperti pada gambar di
bawah yang ditunjukkan pada nomor 1,
kemudian pilih lagu yang akan anda
gunakan dan klik “Open”.
• Jika semuanya sudah fix, saatnya
dipublikasikan atau rendering
• Langkah selanjutnya silahkan anda pilih,
apakah video yang anda buat mau
dipublikasikan atau upload alngsung ke
situs YouTube, Facebook, ataukah ingin
disimpan di laptop atau PC anda. Jika
ingin menyimpannya di laptop silahkan
pilih menu yang saya tandai dengan
lingkaran tersebut, lihat gambar!
• Silahkan pilih format video dan kualitas
yang diinginkan. Kemudian klik tanda
centang, dan tunggu hasil rendernya
sampai selesai.
https://www.youtube.com/watch?
v=bR6uh1pqTdY

Link. Whiteboard Animation


Tutorial whteboard Animatin

https://www.youtube.com/watch?
v=q0rALHmVWyQ&feature=youtu.be

sugiarti5depok@gmail.com

081285960358

sugiartisuwandi

35

Anda mungkin juga menyukai