Anda di halaman 1dari 8

KD

A
NILAI-NILAI DALAM BUKU
B PENGAYAAN BAHASA
C
INDONESIA
Kelas XII
D

Siti Rifa Alawiyah, S,Pd.


Kompetensi Dasar
KD
3.7 Menilai isi dua buku fiksi (kumpulan cerita pendek
atau kumpulan puisi) dan satu buku pengayaan (nonfiksi)
A yang dibaca

4.7 Menyusun laporan hasil diskusi buku tentang satu


B topik baik secara lisan maupun tulis

C
Indikator Pencapaian Kompetensi
D  Menilai isi dua buku fiksi (cerpen dan puisi)
 Menilai isi satu buku nonfiksi (pengayaan)
 Menyusun laporan hasil diskusi buku tentang satu objek.
E
KD
Perbedaan Buku Fiksi dan Non Fiksi
A Buku fiksi merupakan buku yang bersifat imajinatif. Buku fiksi
biasanya berisi sebuah cerita. Dalam pembuatan buku fiksi
tidak diperlukan penelitian ataupun pengamatan dalam
B pembuatanna dan isinya pun tidak perlu dipertanggung
jawabkan secara faktual.

C
Sedangkan buku non fiksi adalah buku yang berisi kejadian
sebenarnya. Buku nonfiksi berisi informasi yang bermanfaat
D
bagi pembaca. Dalam pembuatannya, buku nonfiksi
diperlukan penelitian ataupun pengamatan dalam
pembuatannya dan isinya pun perlu dipertanggung jawabkan.
E
Ciri-Ciri Buku Fiksi dan Nonfiksi KD

A
Buku Fiksi Buku Nonfiksi

• Menggunakan • Gaya bahasa


B
gaya bahasa formal
• Menggunakan • Menggunakan
kata-kata bersifat kata-kata bersifat
C konotatif denotative
• Bersifat imajinasi • Berdasarkan fakta
dan khayalan • Ilmiah populer
D • Ide baru atau
menyempurnakan
ide yang pernah
E ditulis sebelumnya
Jenis-Jenis Buku Fiksi dan Nonfika KD

Buku
Buku Fiksi A
Nonfiksi

Buku
Novel
pengetahuan
B
Buku
Roman pengayaan
keterampilan
C
Buku
Antologi
pengayaan
cerpen
kepribadian

D Antologi
Puisi

E Drama
Unsur-unsur dalam buku nonfiksi KD

A
Cover/sampul buku

Kata pengantar
B
Daftar isi

Isi buku
C
Daftar pustaka

D Glosarium

Indeks

E
Nilai-nilai dalam Buku Fiksi KD

Nilai Moral A

Nilai Sosial
B

Nilai Budaya

C
Nilai Religi

Nilai Etika D

Nilai Politik
E
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai