Anda di halaman 1dari 16

Project Arduino 5

Library, Perulangan dengan MAX7219 LED DOT MATRIX MODULE


Kelas Ektrakurikuler Dasar Pemrograman dengan Arduino
SMP ST Thomas 2 Binjai
Arduino Library
• Library adalah file yang ditulis dalam C atau C++ (.c, .cpp) yang
menyediakan fungsionalitas terhadap modul ataupun sensor. Library
dapat kita buat sendiri atau pun menggunakan yang telah tersedia.
Module Max7219
• Module dengan IC yang telah didesain untuk melakukan control pada
8x8 LED dalam bentuk matrik yang dapat di serikan sesuai kebutuhan
pengguna
• Memiliki Layout hardware yang umum dipasaran
• Parola (PAROLA_HW)
• FC16 (FC16_HW)
Menambahkan Library Max7219
• Pada Arduino Desktop
• Sketch > Include Library > Manage Library

• Tools > Manage Libraries


Menambahkan Library Max7219
• Ketikan MD_MAX
• Sorot MD_MAX72XX
• Pilih Versi Terakhir
• Klik Install
• Sorot pada MD_PAROLA
• Pilih Versi Terakhir
• Klik Install
Schematic Max7219
dengan Arduino UNO /
Nano
• Max7219  Arduino
UNO/Nano
• VCC  5V
• GND  GND
• DIN  PIN 11
• CS  PIN 10
• CLK  PIN 13
Print Test Max7219
• Pada menu examples pilih
MD_Parola > Parola_Print_Test
Kode Print Test
Max7219
Menambahkan Library pada kode program
• #include <MD_Parola.h>
• #include <MD_MAX72xx.h>
• #include <SPI.h>
Menentukan jenis hardware dan banyaknya
Modul Matrix LED
• #define HARDWARE_TYPE MD_MAX72XX::FC16_HW
• #define MAX_DEVICES 4
Mendefinisikan PIN pada board
#define CLK_PIN 13
#define DATA_PIN 11
#define CS_PIN 10
Membuat variable
Default:
MD_Parola P = MD_Parola(HARDWARE_TYPE, CS_PIN, MAX_DEVICES);

Jika Ingin mengubah PIN default gunakan kode dibawah ini:


MD_Parola P = MD_Parola(HARDWARE_TYPE, DATA_PIN, CLK_PIN,
CS_PIN, MAX_DEVICES);
Perulangan dengan For
• Pernyataan for digunakan untuk mengulang blok pernyataan yang
diapit kurung kurawal.
• Memiliki variable bantu untuk kenaikan biasanya digunakan untuk
menambah dan menghentikan perulangan
For Flow
Penjelasan Detail dari For
• inisialisasi: terjadi pertama dan tepat sekali
• kondisi: setiap kali melalui loop, kondisi diuji; jika benar, blok
pernyataan, dan kenaikan dijalankan, maka kondisinya diuji lagi.
Ketika kondisi menjadi salah, loop berakhir.
• increment: dieksekusi setiap kali melalui loop saat kondisi benar.
Contoh Pada Kode Program

Anda mungkin juga menyukai