Anda di halaman 1dari 7

PANCASILA SEBAGAI SOLUSI PROBLEM

BANGSA SEPERTI KORUPSI KERUSAKAN


LINGKUNGAN
A. ETIKA DAN NORMA SOSIAL
1. Pengertian etika
Etika merupakan suatu pemikiran kritis dan
mendasar tentang ajaran –ajaran dan pandangan -
pandangan moral.
Etika di bagi menjadi dua yaitu : Etika umum dan Etika
khusus. etika umum merupakan prinsip-prinsip yang
berlaku bagi setiap tindakan manusia .sedangkan Etika
khusus merupakan membahas prinsip-prinsip itu
dalam hubunganya dengan berbagai aspek kehidupan
manusia (suseno, 1987).
B.NILAI,NORMA DAN MORAL DALAM KEHIDUPAN
BERNEGARA DI INDONESIA
*Nilai (value) adalah kemampuan yang di percayai yang ada
pada suatu benda untuk memuaskan manusia .
*Menurut Notonogoro ,Nilai di bedakan menjadi tiga
yaitu:Nilai material,Nilai vital,dan Nilai kerohanian.
a.Nilai material
yaitu segala sesuatu yang berguna bagi kehidupan jasmani
manusia,atau kebutuhan material ragawi manusia.Norma nilai
material seperti norma agama yaitu bersumber dari kitab suci
yang bersifat mutlak dan wajib di taati oleh setiap pemeluk
agama.
b. Nilai vital
Yaitu segalah sesuatu yang berguna bagi manusia untuk dapat
mengadakan kegiatan atau aktifitas.Adapun norma nilai vital yaitu
segala sesuatu yang bermanfaat bagi manusia untuk menjalankan
aktivitas atau kegiatan.contohnya seorang yang bekerja
menggunakan komputer dengan tujuan memudahkan pekerjaan.
c.Nilai kerohanian
Yaitu: segala sesuatu yang berguna bagi rohani manusia.Adapun
juga nilai norma kerohanian adalah Nilai yang meliputi berbagai
konsepsi yang berkaitan dengan segala sesuatu yang berhubungan
dengan kebutuhan rohani manusia.contohnya nilai kerohanian
adalah beribadah.
C.MAKNA NILAI DASAR PANCASILA
• Makna nilai dasar pancasila di kaji dalam
perspektif filosofis yaitu, pancasila sebagai
dasar filsafat negara serta sebagai filsafat
hidup bangsa indonesia pada hakikatnya
merupakan suatu nilai yang bersifat sistematis.
E.PANCASILA SEBAGAI ETIKA POLITIK DI
INDONESIA
*Pancasila sebagai etika dalam pemilu
pelaksanaan pemilu merupakan wujud dari Negara yang
Berkedaulatan Rakyat (demokrasi).
*implementasi nilai dan moral kehidupan bermasyarakat
Istilah nilai dan norma dan juga moral dalam kehidupan sehari-
hari.dapat kita ketahui bahwa yang di maksud dengan sosial
merupakan nilai yang di anut oleh suatu masyarakat,mengenai
apa yang di anggap baik dan apa yang di anggap buruk oleh
masyarakat.contoh,orang menganggap menolong memiliki nilai
baik,sedangkan mencuri bernilai buruk.
SEKIAN
DAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai