Anda di halaman 1dari 5

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 2 : Kebersamaan dalam Keberagaman

Materi Pokok
Menemukan gagasan pokok dan pendukung dari teks
Mendiskusikan pentingnya kerjasama dalam keberagaman
Tujuan Pembelajaran
1.Setelah membaca teks, siswa mampu mengidentifikasi
gagasan pokok dan gagasan pendukung dengan benar.
2.Setelah membaca teks siswa mampu menuliskan gagasan
pokok dan gagasan pendukung ke dalam grafik yang sudah
disiapkan dengan sistematis.
3.Setelah berdiskusi, siswa mampu menjelaskan bentuk-bentuk
kerjasama dalam keberagaman dengan benar.
4.Setelah mencari informasi, siswa mampu mempresentasikan
contoh-contoh kerjasama dalam keberagaman (kerja bakti,
siskamling, gotongroyong, dll.).
1. Bagaimana cara menemukan gagasan pokok?

2. Bagaimana cara menemukan gagasan


pendukung?
Cara menemukan gagasan pokok?
1. Baca dan cermati kalimat didalam paragraph
2. Identifikasi subjek yang mendominasi paragraph tersebut
3. Tentukan 1 kalimat yang paling cocok menjadi kalimat utama
4. Temukan gagasan pokok dalam kalimat utana

Cara menemukan gagasan pendukung?


1. Gagasan pendukung menjelaskan gagasan pokok
2. Berupa kalimat yang menjelaskan contoh, data, kejadian atau uraian
3. Memiliki sifat rinci
4. Kalimat tidak dapat mencerminkan seluruh bacaan

Anda mungkin juga menyukai