Anda di halaman 1dari 20

GERAKAN SOSIAL- POLITIK KEBANGSAAN

NU-ANSOR
OLEH:
TIM INSTRUKTUR GP. ANSOR JEMBER
(AGUS ZAINUDIN, M.Pd.I)
1.
DEFINISI
GIDDENS: Gerakan sosial sebagai suatu
GERAKAN
SOSIAL
1 upaya KOLEKTIF untuk mengejar suatu
KEPENTINGAN BERSAMA,
mencapai tujuan bersama melalui
atau

TINDAKAN KOLEKTIF (COLLECTIVE


ACTION).

TARROW: Gerakan sosial adalah TANTANGAN-


TANTANGAN KOLEKTIF yang didasarkan PADA

2 TUJUAN-TUJUAN BERSAMA DAN SOLIDARITAS


SOSIAL, dalam interaksi yang berkelanjutan
dengan para elit, penantang dan pemegang
wewenang.

= GERAKAN KOLEKTIF YANG MEMILIKI TUJUAN DAN CITA-CITA YANG SAMA


DOKTRIN POLITIK
SYEIKH IMAM AL-
GHOZALI
1 “assiyasatu juz-un min aj-zaisy syari'ah”
(politik itu adalah bagian dari syariah)

“siyasatul ummah mabniyyatun ala

2 aqidatiha”
(politik umat tergantung pada aqidahnya)

“assiyasatu istishlahu annas ila at thoriqi

3 al munji dunyan wa ukhron”


(politik adalah upaya untuk kemaslahatan
bagi umat manusia menuju jalan yang
menyelamatkan dunia dan akhirat)

‫تدبير الشؤون الرعية لمصالحهم فی الدنيا وسعادتهم فی االخرة‬


JUMHUR ULAMA
‫‪2‬‬
‫‪KEBIJAKAN GERAKAN‬‬
‫‪SOSIAL DAN POLITIK‬‬
‫فقال ابن عقيل‪ :‬السياسة ما كان فعال يكون معه الناس اقرب الى الصالح‪ ,‬وأبعد عن الفساد‪,‬‬
‫‪.‬وان لم يضعه الرسول صلى هللا عليه وسلم وال نزل به وحى‬
ERA
SEBELUM
1.NU MERUMUSKAN KEMERDEKAAN
BENTUK REPUBLIK PADA MUKTAMARNU TAHUN 1936 DI
BANJARMASIN BAHWA BENTUK NEGARA YANG AKAN DIPERJUANGKAN IALAH
DARUSSALAM (NEGARA DAMAI) BUKAN DARUL ISLAM (NEGARA ISLAM)

2.ROIS AKBAR NU HADRATUSYAIKH HASYIM ASYARI BERSAMA SELURUH ULAMA JAWA-


MADURA MENGELUARKAN MAKLUMAT RESOLUSI JIHAD PADA 22 OKTOBER 1945
BAHWA MEMPERJUANGKAN KEMERDEKAAN REPUBLIK INONESIA HUKUMNYA FARDU
AIN BAGI SELURUH PRIA MUSLIM DEWASA MAKA BERKOBARLAH PERTEMPURAN
SURABAYA YANG KEMUDIAN MENUMBANGKAN JENDRAL-JENDRAL PETINGGI SEKUTU
YANG AKAN MEREBUT KEMBALI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA.

3.MENINGKATKAN PERTAHANAN MELALUI LASKAR ULAMA DAN PARA SANTRI, DEMI


KELANCARAN DALAM PENGAJUAN RESOLUSI KEPADA JEPANG AGAR SEGERA
MEMERDEKAKAN UMAT ISLAM INDONESIA, LASKAR ULAMA DAN SANTRINYA SIAP
MENJADI PASUKAN YANG SIGAP MENGHADAPI BERBAGAI ANCAMAN YANG AKAN
TERJADI (HIZBULLAH DAN SABILILLAH)

4. (KH. WAHHAB HASBULLAH) MEMUPUK RASA CINTA TANAH AIR DENGAN KAIDAH:
HUBBUL WATHAN MINAL IMAN……….
LANJUTAN ……

4.PEMBENTUKAN PANITIA SEMBILAN DALAM BPUPKI (BADAN PENYELIDIK USAHA


PERSIAPAN KEMERDEKAAN INDONESIA, RAPAT TERSEBUT MENGHASILKAN DOKUMEN
SEJARAH PENTING YAITU PIAGAM JAKARTA. TERMASUK DALAM TOKOH YG
MENEGASKAN KONSEP KETUHANAN YG AKOMODATIF . PERSIDANGAN BPUPKI
BERLANGSUNG DALAM STATUS NEGARA TERJAJAH, SEDANGKAN PPKI BERSIDANG
DALAM SUASANA KEMERDEKAAN.

5. KH WAHID HASYIM MERUMUSKAN BUNYI SILA PERTAMA PANCASILA YAKNI


“KETUHANAN YANG MAHA ESA” SEBAGAI UPAYA MENGAKOMODIR SAUDARA- SAUDARA
INDONESIA TIMUR YANG MENGANCAM AKAN MENDEKLARASIKAN KEMERDEKAN
SENDIRI APABILA TETAP MENGGUNAKAN BUNYI SILA YANG
DIUSULKAN OLEH FAKSI Islamis di luar NU, YAITU: KETUHANAN, DENGAN KEWAJIBAN
MENJALANKAN SYARIAT ISLAM BAGI PEMELUK2NYA.
5 BUTIR
RESOLUSI JIHAD:
1. Kemerdekaan republik Indonesia yang diproklamasikan pada tgl
17 agustus “wajib dipertahankan” (78 tahun, 2023)

2. RI sebagai satu2nya pemerintah yang harus dijaga dan ditolong

3. Musuh RI yaitu belanda yg kembali ke Indonesia dengan


bantuan sekutu inggris pasti akan menggunakan cara2 politik
dan militer u menjajah kembali indonesia

4. Umat islam terutama anggota NU harus mengangkat senjata


melawan penjajah beanda yg ingin menjajah kembali

5. Kewajiban ini merupakan perang suci (jihad) dan merupakan


kewajiban bagi setiap muslim dalam radius 94 KM. Sedangkan
diluar radius itu harus membantu dalam bentuk material
terhadap mereka yg berjuang.
ERA ORDE LAMA
IR. SOEKARNO
• KADER-KADER TERBAIK NU BANYAK YANG MASUK KABINET PEMERINTAHAN ERA INI
DIANTARANYA KH WAHID HASYIM, KH MASJKUR, KH FATURRAHMAN KAFRAWI, KH
SAIFUDDIN ZUHRI

• NU MEMBERIKAN GELAR WALIUL AMRI ADHARURI BISYASYAUKAH


KEPADA BUNG KARNO

• NU DAN ANSOR TERLIBAT DALAM BENTURAN DENGAN PARTAI KOMUNIS INDONESIA


YANG MELAKUKAN PEMBERONTAKAN PADA 1948 DAN 1965
GELAR WALIUL AMRI ADHARURI BISYASYAUKAH
Lanjutan…
ERA ORDE BARU/
SOEHARTO
• KADER TERBAIK NU SAAT ITU YAKNI SUBHAN ZE TURUT MEMBIDANI LAHIRNYA REZIM
INI NAMUN SECARA PERLAHAN SOEHARTO TERLIBAT KONFRONTASI DENGAN
SUBHAN ZE YANG KALA ITU MENJABAT SEBAGAI WAKIL KETUA MPR RI

• SEPANJANG ORDE BARU NU SERINGKALI MENDAPAT PERSEKUSI DAN


PENGGEMBOSAN POLITIK

• PEMILU 1971 SUARA PARTAI NU DICURANGI SECARA MASIF DAN TOKOH-TOKOH


KYAI NU MENGALAMI INTIMIDASI OLEH APARAT BERSENJATA

• 1973 ORDE BARU MELAKUKAN FUSI PARTAI DIMANA NU DIGABUNGKAN


BERSAMA ORMAS ISLAM LAINNYA KE DALAM PPP

• 1984 NU MENGADAKAN MUKTAMAR DENGAN KEPUTUSAN KEMBALI KE KHITTAH


1926 DAN MENDUKUNG ASAS TUNGGAL PANCASILA

• 1994 MUKTAMAR CIPASUNG REZIM ORDE BARU MENCOBA MENGKUDETA


GUSDUR DENGAN MENGYISIPKAN CALON BERNAMA ABU HASAN NAMUN
OPERASI INI DIGAGALKAN OLEH PERLINDUNGAN KYAI KYAI SEPUH KEPADA
GUSDUR
DEKLARASI TENTANG HUBUNGAN
PANCASILA DENGAN ISLAM
Bismillahirrahmanirrahim  

1. Pancasila sebagai dasar dan falsafah Negara Republik Indonesi bukanlah agama, tidak dapat
menggantikan agama dan tidak dapat dipergunakan untuk menggantikan kedudukan agama.  

2. Sila Ketuhanan Yang Maha Esa sebagai dasar Negara Republik Indonesia menurut pasal 29
ayat (1) Undang-Undang Dasar 1945, yang menjiwai sila-sila yang lain, mencerminkan
tauhid menurut pengertian keimanan dalam Islam.  

3. Bagi Nahdlatul Ulama, Islam adalah akidah dan syari’ah, meliputi aspek hubungan manusia
dengan Allah dan hubungan antarmanusia.  

4. Penerima dan pengamalan Pancasila merupakan perwujudan dari upaya umat Islam


Indonesia untuk menjalankan syari’at agamanya.  

5. Sebagai konsekuensi dari sikap di atas, Nahdlatul Ulama berkewajiban mengamankan


pengertian yang benar tentang Pancasila dan pengamalannya yang murni dan konsekuen
oleh semua pihak.  

Dokumen Musyawarah Nasional Alim Ulama Nahdlatul Ulama Sukorejo, Situbondo 16


Rabi’ul Awwal 1404 H (21 Desember 1983).
ERA REFORMASI
PKB ADALAH PARTAI POLITIK YANG SECARA
RESMI ORGANISATORIS DIDIRIKAN OLEH
NAHDLATUL ULAMA (NU). DOKUMEN SK
PBNU TENTANG PEMBENTUKAN TIM LIMA
DAN TIM SEMBILAN ADALAH BUKTI OTENTIK,
SAHIH & MUTAWATTIR PADA TANGGAL 23
JULI 1998 (29 RABI'UL AWAL 1419 HIJRIYAH).

GUSDUR TERPILIH SEBAGAU PRESIDEN PADA


TGL 20 OKTOBER 1999.

GUSDUR KEMUDIAN DIGULINGKAN


SECARA INKONSTITUSIONAL PADA 21
JULI 2001 OLEH PERMUFAKATAN JAHAT
JENDRAL-JENDRAL MILITER, AMIEN
RAIS, MEGAWATI, ELITE POLITIK DAN
OLIGARKI SEBAGAIMANA DICATAT
DALAM BUKU "MENJERAT GUSDUR"
KARYA VIRDIKA RISKY UTAMA.
PKB DIDEKLARASIKAN OLEH KYAI-KYAI KHARISMATIK
YANG SEDERHANA, IKHLAS & PENUH RIYADHOH

 Rais Aam  Komandan  Ketua Umum  Santri langsung  Rais Aam PBNU
PBNU, Batalyon PBNU Hadratus Syekh KH  Pengasuh Ponpes
 Pengasuh Condromowo  Ketua Umum Hasyim Asyari Roudlatut Tolibin
Hizbullah Dewan Syuro  Kakak kandung Rembang
Ponpes  Komandan DPP PKB Ketua Umum
Cipasung  Budayawan/Penyair
Batalyon 39 TNI  Presiden RI ke- PBNU, KH Hasyim
Tasikmalaya AD 1950an empat Muzadi
ERA SBY DAN JOKOWI
HINGGA HARI INI

• DENGAN SEMAKIN MATANGNYA KOMPETENSI POLITIK KADER-KADER NU SEMAKIN


MEMILIKI TEMPAT YANG STRATEGIS DALAM PANGGUNG POLITIK NASIONAL
LAHIRNYA GENERASI BARU SEPERTI ABDUL MUHAIMIN ISKANDAR, KHOFIFAH INDAR
PARAWANGSA, MAHFUD MD, IMAM NAHRAWI, HANIF DHAKIRI, NUSRON WAHID,
YAQUT CHOLIL QUOMAS DAN LAINNYA MENANDAKAN BAHWA NU SEMAKIN
DIPERHITUNGKAN DALAM KANCAH KONTESTASI NASIONAL

• PENETAPAN HARI SANTRI NASIONAL PADA 22 OKTOBER ADALAH HASIL JERIH PAYAH
PARA POLITISI NU DIPARLEMEN SEHINGGA PRESDIEN JOKOWI MENGELUARKAN
KEPRES 22 TAHUN 2015 MENETAPKAN BAHWA MOMENTUM RESOLUSI JIHAD (22
OKTOBER 1945) ITU HARUS DIMAKNAI SEBAGAI SPIRIT SANTRI DALAM
MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN DARI GEMPURAN PENAJAJAH
LANJUTAN ………….

• DITETAPKANNYA UNDANG-UNDANG PESANTREN NOMER 18 TAHUN 2019 JUGA


MERUPAKAN HASIL MANIS PERJUANGAN DI RANAH POLITIK SEBAGAI UPAYA
MEMBANTU KERJA-KERJA PENDIDIKAN TRADISIONAL ALA PESANTREN AGAR JUGA
DAPAT DITOPANG OLEH APBN

• LAHIRNYA UU DESA NOMER 6 THN 2014 JUGA DIINIASI OLEH MENTERI DESA DAN
PDT ERA KADER NU YAKNI MARWAN JAKFAR DIMANA UU INI DIRUMUSKAN AGAR
DESA BESERTA MASYARAKAT PINGGIRAN MENDAPAT MANFAAT YANG LEBIH BESAR
DENGAN PERSEBARAN INOVASI EKONOMI YANG BERAGAM DAN DITOPANG PULA
OLEH APBN DENGAN PROGRAM 1 DESA 1 MILYAR RUPIAH
SELAMAT DATANG & BERGABUNG
SAHABAT-SAHABAT DI GP. ANSOR
JEMBER!!!

1
#ANSOR KOMANDO
BARISAN
BAGAIMANA GERAKAN
SOSIAL POLITIK NU-ANSOR
HARI INI?

YUKSSS SHARING !!!

Anda mungkin juga menyukai