Anda di halaman 1dari 15

PENGENDALIAN dan SISTEM

INFORMASI AKUNTANSI

OLEH : RANA FATHINAH ANANDA, SE., M.Si


SEMESTER VI, TA 2019 - 2020
Ancaman-Ancaman Atas SIA

1. Kehancuran karena bencana


alam dan politik

2. Kesalahan pada software


Ancaman-Ancaman Atas SIA

3. Tindakan tidak sengaja

4. Tindakan sengaja
Mengapa ancaman SIA meningkat?

1. Peningkatan jumlah sistem klien/server


2. Sistem klien/server mendistribusikan data ke
banyak pemakai
3. Mengizinkan vendor mengakses data (sebagai
syarat kerjasama)
Tinjauan Menyeluruh Konsep-Konsep
Pengendalian

Pengenda
lian
Internal
dan
Struktur
nya
Comittee of Sponsoring
Organizations (COSO)
Terdiri dari:
-AAA
-AICPA
-Institute of Internal Auditors
-Institute of Management
Accountants
-Financial Executives Intitute

Tujuan pengendalian menurut COSO:


1. Efektivitas dan efisiensi operasional
organisasi
2. Keandalan pelaporan keuangan
3. Kesesuaian dengan hukum dan
peraturan yang berlaku
5 Komponen Model
Pengendalian COSO

Lingkungan Aktivitas
pengendalian pengendalian

Informasi dan
Penilaian risiko
komunikasi

Pengawasan
1. Control Environment

Faktor-faktornya:

1. Komitmen atas integritas dan nilai-nilai etika


2. Filosofi pihak manajemen dan gaya beroperasi
3. Struktur organisasional
4. Badan audit dewan komisaris
5. Metode untuk memberikan otoritas dan tanggung
jawab
6. Kebijakan dan praktik-praktik dalam sumber daya
manusia
7. Pengaruh-pengaruh eksternal
2. Control Activites

5 kategori:

1. Otorisasi transaksi dan kegiatan yang memadai


2. Pemisahan tugas
3. Desain dan penggunaan dokumen serta catatan
yang memadai
4. Penjagaan aset dan catatan yang memadai
5. Pemeriksaan independen atas kinerja
Pemisahan tugas yang efektif dalam pengendalian
internal:

Otorisas Pencatat Penyimp


i an an
3. Risk Assessment

Jenis-jenis ancaman:

1. Strategic — melakukan hal yang salah


2. Financial — adanya kerugian sumber daya
keuangan
3. Information — menerima informasi yang salah dan
laporan yang salah
4. Operasional — melakukan hal yang benar tetapi
dengan cara yang salah
Yang harus diperhatikan dalam penilaian risiko (risk
assessment):

1. Perkirakan risiko (ancaman)


2. Perkirakan Pajanan
3. Identifikasi Pengendalian
4. Perkirakan biaya dan manfaat
(cost-benefit analysis)
5. Menetapkan efektivitas biaya manfaat
4. Information and Communication

Akuntan harus memahami bagaimana :

1. Transaksi di awali
2. Data didapat dalam bentuk yang dapat dibaca oleh
mesin
3. File komputer diakses dan diperbaharui
4. Data diproses untuk mempersiapkan sebuah
informasi
5. Informasi dilaporkan
6. Transaksi di catat
5. Monitoring

Metode:

1. Supervisi yang efektif


2. Akuntansi pertanggungjawaban
3. Audit internal

Anda mungkin juga menyukai