Anda di halaman 1dari 15

paudislammakarima

sebelum kita belajar, mari kita berdoa dulu…

Ya Allah, tambahilah ilmuku dan


Rizkikanlah kefahaman padaku

paudislammakarima
Adab belajar online
1 Memakai seragam sesuai jadwal / baju bebas muslim

2 Menyalakan kamera saat kegiatan berlangsung

3 Menyalakan mic dan angkat tangan saat bertanya dan menjawab

4 Mematikan mic saat guru menyampaikan materi

5 Mengikuti tepat waktu hingga akhir kegiatan

6 Meminta ijin jika mau BAK/BAB

paudislammakarima
IKRAR 03

Saya rela Allah Tuhanku,


Saya rela Islam Agamaku,

01 dan saya rela Muhammad Nabiku

Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih


lagi Maha Penyayang
04 Rukun Islam ada 5

02 Syahadat Sholat Zakat

Saya bersaksi tidak ada illah yg berhak disembah kecuali Allah Puasa
Haji
Dan saya bersaksi Muhammad itu utusan Allah
IKRAR hafalan
1 Membaca Surah Al-Fatihah

Hadist Menjaga Lisan


2
05 Doa kedua Orang Tua
Jagalah lisanmu

3 Asmaul Husna
Ya Allah ampunilah dosaku dan dosa kedua orang tuaku
Sayangilah mereka seperti menyayangiku di waktu kecil

06 Doa Kebaikan Dunia Akhirat

PAI :
4 Aqidah Rukun Islam
Yuk kita jasmani dulu

Melambungkan bola
paudislammakarima
senin , 2 agustus 2021
tema : akhlak mulia

sub tema : adab sehari-hari

topik : adab makan & minum

paudislammakarima
Yuk kita berkenalan dengan huruf – huruf
pada kata
“makan” dan “minum”
m a k a n

m i n u m

paudislammakarima
teman-teman, apa
ya adab makan –
minum itu ?

Adab makan dan minum adalah


tata cara yang dilakukan saat
sebelum makan dan minum,
sedang makan dan minum dan setelah
makan dan minum sesuai dengan ajaran
Rasulullah.

paudislammakarima
Yuk kita lihat video tentang adab makan dan minum

paudislammakarima
Kita sebutkan lagi adab makan dan minum

1. Mencuci kedua tangan

2. Duduk dengan tenang, kemudian


membaca doa sebelum makan

paudislammakarima
3. Makan dengan tangan kanan

4. Berdoa sesudah makan

paudislammakarima
Ayok kita bermain….
Siapkan alat dan bahan bermainnya ya..

Kertas kegiatan gunting spidol


adab makan dan minum

paudislammakarima
Kegiatan 1
Menebalkan angka pada gambar

Kegiatan 2
Mengurutkan gambar adab makan

paudislammakarima
Wassalamu'alaikum warohmatullahi
wabarokaatuh

paudislammakarima

Anda mungkin juga menyukai