Anda di halaman 1dari 9

FLEBOTOMI DENGAN

PENYULIT PADA PASIEN


LUKA BAKAR

Oleh : Faaizah Ramadhania


Faranisa Dzullya Syafitri
Dosen Pembimbing : Bastian, S.SI.T.,Biomed
Luka Bakar

Luka bakar adalah kerusakan kulit (bisa sampai ke otot, tulang) yang terjadi karena kontak
dengan sumber panas. Suatu trauma panas yang disebabkan oleh air / uap panas, arus listrik,
bahan kimia, radiasi dan petir yang mengenai kulit, mukosa dan jaringan yang lebih dalam →
kerusakan / kehilangan kulit.
Luka bakar adalah kehilangan jaringan atau suatu bentuk kerusakan jaringan yang terjadi aki-
bat kon tak dengan sumber panas seperti api, bahan kimia, air panas, listrik dan radiasi yang
merupakan jenis trauma dengan morbiditas dan mortalitas yang tinggi sehingga memerlukan
perawatan yang khusus mulai fase awal hingga fase lanjut.
Penyebab Luka Bakar
Cairan Panas
01 >> Air, minyak, kuah.

Api
02 >> Bensin, minyak tanah, gas LPG.

Listrik
03 >> PLN, petir.

Zat Kimia
04 >> Asam, basa, kosmetik.

Radiasi
05 >> Matahari, radioterapi, BOM.
Akibat Luka Bakar
01 Kerusakan kulit
02 Infeksi
03 Kekurangan cairan, elektrolit, protein
04 Gagal ginjal
05 Gagal nafas
06 Kerusakan lambung
07 Kerusakan darah
Gambar 1.1
Luka Bakar Karena Air Panas

Gambar 1.2
Luka Bakar Karena Api

Gambar 1.3
Luka Bakar Karena Listrik
Klasifikasi Luka Bakar

o Luka bakar derajat I atau luka bakar ringan Luka bakar derajat I ditandai dengan
luka bakar superfisial dengan kerusakan pada lapisan epidermis
o Luka bakar derajat II Luka bakar derajat II terjadi pada lapisan epidermis dan
sebagian dermis dibawahnya, berupa reaksi inflamasi akut disertai proses
eksudasi
o Luka bakar derajat III Luka bakar derajat III terjadi pada seluruh ketebalan kulit
Sampling Intravena (IV) Lines Pada Pasien Luka Bakar

Beberapa tempat alternatif untuk melakukan sampling selain dari daerah lipatan
lengan ialah bagian dorsal tangan, bagian lateral pergelangan tangan, kaki dan
tumit (dengan ijin dokter), vena kulit kepala (neonatus), dan alteri femoralis (hanya
oleh dokter).
Jika lengan tidak memungkinkan sebagai tempat untuk dilakukan sampling, maka
lakukan sampling pada IV line:
1. Mintalah perawat untuk menghentikan aliran infus selama minimal 2 menit
sebelum pengambilan
2. Pasang tourniquet di bawah IV line
3. Buang 5 cc darah pertama, dan tampung aliran sampel darah selanjutnya dalam
tabung
4. Mintalah perawat untuk me-restart infus setelah spesimen dikumpulkan
5. Dokumentasikan tempat sampling
Penatalaksanaan pasien luka bakar sesuai den-
gan kondisi dan pasien dirawat melibatkan You can simply impress your audience and
berbagai lingkungan perawatan dan disiplin ilmu add a unique zing and appeal to your
antara lain mencakup penanganan awal (ditempat Presentations. Easy to change colors,
photos and Text. Get a modern
kejadian), penanganan pertama di unit gawat darurat, PowerPoint Presentation that is
penanganan diruang intensif atau bangsal. beautifully designed. You can simply
impress your audience and add a unique
Tindakan yang diberikan antara lain adalah terapi zing and appeal to your Presentations.
cairan, fisioterapi dan psikiatri. Easy to change colors, photos and Text.
Get a modern PowerPoint Presentation
Pasien dengan luka bakar memerlukan obat- that is beautifully designed.
obatan tropical. Pemberian obat-obatan tropical anti
microbial bertujuan tidak untuk mensterilkan luka
akan tetapi akan menekan pertumbuhan
mikroorganisme dan mengurangi kolonisasi, dengan
memberikan obat-obatan topical secara tepat dan
efektif dapat mengurangi terjadinya infeksi luka dan
mencegah sepsis yang sering kali masih menjadi
penyebab kematian pasien.

Gambar 1.4
Posisi Sampling Pada IV Lines
Thank You

Anda mungkin juga menyukai