Anda di halaman 1dari 7

BAB 2

MENGGAMBAR RAGAM HIAS


A. PENGERTIAN RAGAM HIAS
Menggambar ragam hias di lakukan dengan
stilasi (penggayaan) dengan penyederhanakan
bentuk objek yang menjadi sumbernya dengan
pertimbangan keindahan. Selain itu, gambar
hias juga harus di sesuikan dengan fungsinya.
B. MOTIF RAGAM HIAS
1. Ragam Hias Flora (vegetal)
Ragam hias dengan motif Flora (Vegetal)
mudah dijumpai pada barang-barang seni,
seperti batik, ukiran, kain sulam,kain tenun,
dan bordir.
2. Ragam Hias Fauna
a. Membuat gambar kontur burung dengan
menggunakan penggayaan tertentu sebagai pola
gambar hias
b. Mambuat garis-garis atau bentuk motif
tambahan (misalnya mtif vegetal) untuk mengisi
pola tersebut.
c. Selesaikan gambar dengan mengisi bidang-
bidang dengan warna yang menarik .
3. Ragam Hias Geometris
Ragam Hias Geometris merupakan motif hias yang
dikembangkan dari bentuk-bentuk geometris dan
kemudian di gayakan sesuai dengan selera dan
imajinasi pembuatnya.
4. Ragam Hias Figuratif
bentuk ragam hias figuratif berupa objek
manusia yang digambar dengan mendapatkan
penggayaan bentuk.
C. POLA RAGAM HIAS
Bentuk ragam hias umumnya memiliki pola
atau susunan yang diulang-ulang. Pada bentuk
ragam hias yang lain, pola ditampilkan dapat
berupa pola ragam hias yang teratur,terukur,
dan memiliki keseimbangan.
LANJUTAN DI MUNGGU
DEPAN BAGIAN 2
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai