Anda di halaman 1dari 5

TPI

(Tempat Pelelangan Ikan)


TUJUAN

a. Peserta dapat membedakan bagian bagian


konstruksi, antara pasar dan TPI
b. Peserta mampu menjelaskan hal-hal yang perlu
diperhatian pada desain dan konstruksi
c. Peserta mampu menguraikan perbedaan
pelaksanaan kegiatan yang baik dan buruk
TPI prinsip = Pasar
 4 Tinjauan Utama TPI:
 Potensi & Lokasi (Site plan) TPI
 Calon Pengguna dan Kebutuhan Luas
Bangunan TPI (Operasional TPI)
 Kebutuhan Sarana Penunjang
 Tata Ruang TPI dan landscape TPI
Lihat Matrix Pembagian
Calon Pengguna
MCK
Tempat sampah + Pembuangan Akhir (TPA)
Halaman parkir
Jalan akses
Pengelola TPI/ Tim Pemelihara
Lahan + Bangunan Los TPI
Drainase TPI
Tantangan Telah Menunggu……

Anda mungkin juga menyukai