Anda di halaman 1dari 14

TURUNAN /

DIFERENSIAL

Inge Anggitasari, S.T.,M.Eng


Definisi Turunan
Turunan fungsi y = f(x) terhadap x di titik x = x0 didefinisikan sebagai:
Contoh
Contoh
Turunan Fungsi Aljabar
Contoh
Turunan Fungsi dari Fungsi
Jika y = f(u) dan u = g(x), maka y = f{g(x)} adalah fungsi dari x. Jika y fungsi yang dapat diturunkan terhadap u dan u
dapat diturunkan terhadap x, maka y = f{g(x)} adalah fungsi yang dapat diturunkan terhadap x.
Contoh
Turunan Fungsi Lebih Tinggi
Jika y = f(x) adalah fungsi yang dapat diturunkan, turunannya disebut turunan pertama. Jika turunan pertama dapat
diturunkan lagi maka turunannya disebut turunan kedua.
Contoh
Turunan Fungsi Implisit
Persamaan f(x,y) = 0 pada suatu daerah tertentu menentukan y sebagai fungsi implisit dari x. Turunan y’ dapat diperoleh
dengan salah satu cara berikut:
a. Jika mungkin, ubahlah fungsi implisit tersebut menjadi fungsi eksplisit y = g(x). Kemudian turunkan dengan cara
biasa.
b. Pikirkan y sebagai fungsi x. Turunkan persamaan implisit tersebut terhadap x dan persamaan yang diperoleh
diselesaikan untuk y’. Proses penurunan ini disebut penurunan implisit.
Turunan Fungsi Trigonometri
Turunan fungsi trigonometri y = sin x dapat diperoleh sebagai berikut:

Turunan fungsi trigonometri y = sin x dapat diperoleh sebagai berikut:


Contoh
Gradien Garis Singgung

Anda mungkin juga menyukai