Anda di halaman 1dari 25

Notifikasi

Audit Maternal Perinatal


Surveilans dan Respon

Ed 15/02/2022
Lokakarya Orientasi Fasilitator AMP-SR
Direktorat Kesehatan Keluarga, Kementerian Kesehatan RI
Jakarta,
Topik

1. Pendahuluan
2. Informasi kematian
o Pelapor
o Laporan baru melalui jejaring internet
o Laporan baru melalui telepon cerdas
3. Ubah data
4. Validasi
5. Verifikasi
6. Penolakan
7. Anulir
8. Duplikat
9. Ringkasan

2
Mazami Enterprise © 2021
Pendahuluan
Notifikasi
Tempat Meninggal Dinkes Provinsi Rujukan
Dinkes Provinsi Domisili
Dinkes Provinsi NIK@KTP
Dinkes Provinsi
Tempat meninggal Rujukan Domisili Sesuai KTP
Notifikasi
Hasil Koordinasi Permintaan data Laporan
Dinkes Kab/Kota Dinkes Kab/Kota Dinkes Kab/Kota Dinkes Kab/Kota
Tempat meninggal Rujukan Domisili Sesuai KTP

Identifikasi
Otomatis
tercatat
Kematian di RS/ Faskes

RS/ Faskes IK
AKI
Tempat meninggal AKB
Kematian di Rumah/ Perjalanan
IK
Puskesmas wilayah kerja
Tempat meninggal

Notifikasi awal IK
Meminta laporan RM/RMP/OV
Melaporkan
Koordinasi RM/RMP/OV
Hasil koordinasi

3
Mazami Enterprise © 2021
Pelapor
Rumah Sakit/ Puskesmas (sebagai fasyankes) untuk
kematian yang terjadi:
1. di dalam fasyankes tersebut atau
2. selama perjalanan rujukan dari fasyankes tersebut,
sebelum serah terima dengan fasyankes penerima
rujukan
Puskesmas (sebagai kesehatan masyarakat) untuk kematian
yang terjadi:
1. di dalam fasyankes yang berada di wilayah kerjanya atau
2. di luar fasyankes (rumah, tempat dukun) atau
3. selama perjalanan rujukan dari rumah maupun
fasyankes
Verifikator Dinkes Kabupaten/Kota untuk kematian yang
terjadi di seluruh Kabupaten/Kota wilayah kerjanya
4
Mazami Enterprise © 2021
Pelapor
Notifikasi
Tempat Meninggal Pelapor RS dapat dilakukan oleh 5 petugas
1. Bagian Kebidanan
3 Dinkes Kab/Kota
Tempat meninggal
2. Bagian Anak
3. Bagian Catatan Medik
4. Instalasi Gawat Darurat
Identifikasi 5. Manajemen (direktur, komite, ka instalasi)
Kematian di RS/ Faskes

1 RS/ Faskes
Tempat meninggal
IK

Kematian di Rumah/ Perjalanan


Apabila Pelapor RS tidak bisa, maka
pelaporan dapat dilakukan oleh
1. Puskesmas yang wilayah kerjanya
2
IK
Puskesmas wilayah kerja
Tempat meninggal mencakup alamat Rumah Sakit
2. Verifikator Dinkes Kabupaten/Kota
Notifikasi awal IK
Alamat Mati
Meminta laporan RM/RMP/OV
Melaporkan Verifikasi dilakukan oleh Verifikator Dinkes
Koordinasi
Hasil koordinasi
RM/RMP/OV Alamat Mati

5
Mazami Enterprise © 2021
Pelapor
Notifikasi Variasi pelapor Informasi Kematian melalui MPDN
Tempat Meninggal
Propinsi A Propinsi B
Kabupaten C Kota D Kota E

Rumah Klinik Puskesmas RS 1 RS 2 RS 3


Mazami Enterprise©2021

Kematian di Rumah/ Perjalanan/ Klinik/ Tempat praktik mandiri wajib


dilaporkan oleh Puskesmas yang wilayah kerjanya meliputi tempat
kematian terjadi
Kematian dalam proses rujukan dilaporkan oleh RS/ Faskes perujuk,
sampai terjadi serah terima kasus
6
Mazami Enterprise © 2021
Laporan melalui jejaring internet
Menuju Laporan Baru
1. Masuk aplikasi MPDN/ DemoMPDN: Buka situs, masukkan username &
password. Ditampilkan Tampilan Umum (dashboard)
2. Menuju Daftar Kematian Maternal/Perinatal: Klik tombol menu di kiri
atas
3. Pilih Maternal/ Perinatal,
4. kemudian Alamat Mati/Sesuai FASKES (bila pengguna RS/ Puskesmas)

7
Mazami Enterprise © 2021
Laporan melalui jejaring internet
Menuju Laporan Baru
5. Menuju Laporan Baru Kematian Maternal/Perinatal: Klik tombol Laporan
Baru di kanan atas

8
Mazami Enterprise © 2021
Laporan melalui jejaring internet
Membuat Laporan Baru Kematian Maternal
Pedoman pengisian formulir
Laporan Kematian:
1. Isi formulir kosong dengan data
yang benar. Pada variabel
bertanda bintang merah * wajib
diisi, bila tidak dijawab (kosong)
maka proses terhenti
2. Geser/Non aktifkan tombol
bila TIDAK TAHU.
3. Setelah selesai pada halaman
pertama, klik Lanjut
4. Isi halaman berikutnya dan klik
Simpan

WAJIB DIISI
Apabila dikosongkan,
maka data tidak bisa
diterima Pusat Data
9
Mazami Enterprise © 2021
Laporan melalui jejaring internet
Membuat Laporan Baru Kematian Perinatal (Anak balita)
Dalam rangka pencatatan kegagalan kehamilan/abortus

Khusus untuk Kematian Perinatal (Anak balita) disediakan pilihan usia gestasi
dan penyesuaian variabel menurut usia gestasi yang dipilih

10
Mazami Enterprise © 2021
Laporan melalui jejaring internet
Membuat Laporan Baru Kematian Perinatal (Anak balita)
Pedoman pengisian formulir
Laporan Kematian:
1. Isi formulir kosong dengan data
yang benar. Pada variabel
bertanda bintang merah * wajib
diisi, bila tidak dijawab (kosong)
maka proses terhenti
2. Geser/Non aktifkan tombol
bila TIDAK TAHU.
3. Setelah selesai pada halaman
pertama, klik Lanjut
4. Isi halaman berikutnya dan klik
WAJIB DIISI
Simpan Apabila dikosongkan,
maka data tidak bisa
diterima Pusat Data

11
Mazami Enterprise © 2021
Laporan melalui ponsel cerdas
Pada proses Pelatihan, gunakan formulir DemoMPDN dahulu,
dilarang latihan/simulasi di MPDN

Klik tombol AKTIFKAN VERSI DEMO pada halaman Konfigurasi MPDN,


kemudian pindah ke DemoMPDN

Pindah ke
DemoMPDN

MPDN demoMPDN
Warna merah maroon Warna kuning oranye

12
Mazami Enterprise © 2021
Laporan melalui ponsel cerdas
Menuju Laporan Baru
1. Klik tombol/icon pada telepon cerdas android. Ditampilkan halaman
Beranda
2. Klik tombol untuk masuk ke halaman Laporan Kematian, berada di sudut
kanan bawah halaman Beranda atau halaman Alamat Mati (AM)

13
Mazami Enterprise © 2021
Laporan melalui ponsel cerdas
Mengisi Laporan Baru
Pedoman pengisian formulir Laporan Kematian:
1. Isi formulir kosong dengan data yang benar.
2. Geser/Non aktifkan tombol bila TIDAK TAHU.
3. Setelah selesai pada halaman pertama, klik Lanjut
4. Isi halaman berikutnya dan klik tanda centang

14
Mazami Enterprise © 2021
Ubah data
Pengguna
Yang berwenang mengubah data adalah
• Pelapor yang mengirimkan laporan, dan
• Verifikator Kabupaten/Kota Alamat Mati (tempat
kematian)
Ketentuan
• Pelapor yang mengirimkan laporan, dapat mengubah data
setiap saat sebelum diambil alih oleh verifikator
• Verifikator Kabupaten/Kota Alamat Mati (tempat kematian),
dapat mengubah data setiap saat sebelum data FINAL
• Pengubahan data oleh verifikator menyebabkan alih
tanggung jawab laporan

15
Mazami Enterprise © 2021
Ubah data
Langkah mengubah data meliputi:
1. Masuk aplikasi MPDN/ DemoMPDN: Buka situs, masukkan username & password.
Ditampilkan Tampilan Umum (dashboard)
2. Menuju Daftar Kematian Maternal/Perinatal: Klik tombol menu di kiri atas
3. Pilih Maternal/ Perinatal, kemudian Alamat Mati/Sesuai FASKES (bila pengguna RS/
Puskesmas)
4. Pada Tampilan Daftar Kematian. Pilih dan klik data yang akan di edit, akan muncul
centang biru
5. Klik ikon di kanan atas, akan tampil Pilihan Manajemen Data. Klik Ubah Data

16
Mazami Enterprise © 2021
Ubah data
Langkah mengubah data meliputi:
6. Akan tampil formulir Laporan Kematian yang sudah terisi
7. Periksa dan lengkapi data:
• Pastikan seluruh variabel yang diperlukan terisi dengan data yang benar
• Konfirmasi keberadaan kasus, khususnya apabila tanpa NIK
• Setelah selesai pada halaman pertama, klik Lanjut
• Isi halaman berikutnya dan klik Simpan

17
Mazami Enterprise © 2021
Validasi

Validasi dilakukan pada kasus yang tidak


mempunyai NIK, untuk memastikan bahwa data
kematian tersebut MEMANG ADA

18
Mazami Enterprise © 2021
Verifikasi

Verifikasi dilakukan untuk memastikan bahwa data


kematian tersebut LENGKAP dan BENAR
Syarat data siap diverifikasi
Syarat mutlak Syarat kondisional
Tanggal meninggal NIK/KTP harus perempuan (digit ke 7= 4-5-6-7)
Tempat meninggal
Dugaan sebab meninggal NIK/KTP Domisili Alamat sekarang
tidak boleh kosong/ tidak tahu disesuaikan database kewilayahan Dukcapil

Verifikator cukup mencentang pada tempatnya, maka data dinyatakan Sudah


diverifikasi, pada informasi MPDN diberi tanda V (Verified/ Sudah diverifikasi).
Apabila dijumpai kesalahan, maka data diverifikasi masih dapat diperbaiki oleh verifikator

19
Mazami Enterprise © 2021
Penolakan

Penolakan dapat dilakukan oleh Verifikator Dinkes


Kabupaten/Kota domisili, setelah diyakini bahwa
kasus tersebut tidak ada di wilayah kerjanya

Sudah dicari, pasien tidak pernah tinggal di


kota kami

20
Mazami Enterprise © 2021
Duplikasi data
Duplikat dinyatakan oleh Verifikator Dinkes
Kabupaten/Kota Alamat Mati (AM)
Data duplikat dikenali oleh MPDN:
NIK sama Data baru otomatis DITOLAK
Tanpa NIK Proses TRIANGULASI DATA
Data ditampilkan berurutan
Perlu dilakukan verifikasi & anulir

Data pertama: dilengkapi, di VERIFIKASI


Data berikutnya:
• Dilakukan DUPLIKAT, bila data = yang sudah ada NIK
• Dilakukan ANULIR, bila data = data Tanpa NIK
Data tetap tersimpan di database, tetapi TIDAK ditampilkan & dihitung
22
Mazami Enterprise © 2021
Anulir
Pengguna
Yang berwenang menganulir data adalah
• Pelapor yang mengirimkan laporan, dan
• Verifikator Kabupaten/Kota Alamat Mati (tempat kematian)
Data yang boleh di anulir
1. Data untuk simulasi di DemoMPDN masuk ke MPDN
2. Data duplikat tanpa NIK yang sudah diverifikasi

Perhatian ...!!!
o Data yang sudah terkirim ke Pusat Data TIDAK BISA DIHAPUS.
o Data yang di ANULIR tetap berada dalam database MPDN, hanya tidak
ditampilkan pada Tampilan Umum (dashboard) dan Tampilan Khusus
(Daftar Kematian/ Rekapitulasi Kematian)

23
Mazami Enterprise © 2021
Anulir
Langkah menganulir data meliputi:
1. Pada Tampilan Daftar Kematian. Pilih dan klik data yang akan di edit, akan
muncul centang biru
2. Klik ikon di kanan atas, akan tampil Pilihan Manajemen Data. Klik Anulir
Data
3. Konfirmasi anulir data, sebutkan alasan melakukan anulir data. Klik simpan

Data simulasi pelatihan, salah masuk ke MDN

24
Mazami Enterprise © 2021
Ringkasan
Informasi kematian dapat dilakukan oleh:
1. RS/Faskes tempat kematian terjadi
2. Puskesmas yang terjadi kematian di wilayah kerjanya
3. Verifikator Dinkes Kabupaten/Kota alamat mati

Akun Pelapor dapat melakukan: Laporan Baru, Ubah Data,


Anulir data
Akun Verifikator AM dapat melakukan: Laporan Baru, Ubah
Data, Anulir Data, Duplikat
Akun Verifikator AD dapat melakukan: Penolakan

Data yang masuk ke MPDN tidak dihapus


Data yang di ANULIR tetap berada dalam database MPDN,
hanya tidak ditampilkan di dashboard dan detail kematian
25
Mazami Enterprise © 2021
Terima Kasih

Muhamad Ilhamy Setyahadi 1


Danu Maryoto Teguh 1
Satriawansyah Urbaya 2
Aryo Munginsidy 2
1. Anggota HOGSI, POGI
2. Tim IT POGI Cabang Surabaya

26

Anda mungkin juga menyukai