Anda di halaman 1dari 9

Laporan Kegiatan

Penegakan Peraturan Daerah Kabupaten


Tangerang
Gemilang Tertib Ramadhan
2022 / 1443 H
Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Tangerang
28 Maret - 07 Mei 2022

Tanggal 23 Agustus– 5 September 2021


Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Tangerang
Visi dan Misi
Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Tangerang
Visi
TERWUJUDNYA KETERTIBAN UMUM, KETENTRAMAN MASYARAKAT DAN PERLINDUNGAN
MASYARAKAT SERTA TEGAKNYA PERATURAN DAERAH DAN PERATURAN KEPALA DAERAH

Misi
1. PENINGKATAN PROFESIONALISME APARAT SATUAN POLISI PAMONG PRAJA DAN
PERLINDUNGAN MASYARAKAT DALAM PENANGANAN PERMASALAHAN KETERTIBAN
UMUM
2. MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN PENANGANAN GANGGUAN KETERTIBAN UMUM
DAN KETENTRAMAN MASYARAKAT
3. MEWUJUDKAN MASYARAKAT YANG SADAR ATURAN HUKUM DAN BERPERAN AKTIF
DALAM MENJAGA KETERTIBAN UMUM SERTA MENJALIN KERJASAMA YANG BAIK
DENGAN INSTANSI TERKAIT DALAM PENANGANAN KETERTIBAN UMUM
DASAR HUKUM
1. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 2018 tentang Satuan Polisi Pamong Praja;
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 40 Tahun 2011 tentang Pedoman Organisasi dan
Tata Kerja Satuan Polisi Pamong Praja;
4. Peraturan Mentri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2011 Tentang Standar Operasional
Prosedur Satuan polisi Pamong Praja;
5. Peraturan Mentri Dalam Negeri Nomor 3 Tahun 2019 Tentang Penyidik Pegawai Negeri
Sipil;
6. Peraturan Mentri Dalam Negeri Nomor 26 Tahun 2020 Tentang Ketentraman, Ketertiban
Umum dan Perlindungan Masyarakat;
7. Peraturan Daerah Kabupaten Tangerang Nomor 20 Tahun 2004 tentang Ketentraman dan
Ketertiban Umum;
8. Peraturam Daerah Nomor 9 Tahun 2008 Tentang Pengawasan Minuman Beralkohol;
9. Peraturan Bupati Tangerang Nomor 99 Tahun 2016 Tentang Kedudukan, Susunan
Organisasi, Tugas dan Fungsi, Serta Tata Kerja Satuan Polisi Pamong Praja.
10. Himbauan Bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Tangerang dan MUI Tahun 2022 /
1443 H.
CAKUPAN PELAKSANAAN KEGIATAN
Rencana Kegiatan Gemilang Tertib Ramadhan Tahun 2022 / 1443 H
Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Tangerang
28 Maret – 07 Mei 2022
I. Kegiatan Pengawasan Monitoring/Patroli Terhadap Kegiatan
Peredaran Minuman Beralkohol dan Pekerja Seks Komersial :
1. Monitoring Pengawasan Minuman Beralkohol;
2. Monitoring Pekerja Seks Komersial;
3. Monitoring Terkait Ketentraman dan Ketertiban
Umum dalam Rangka Kekhusyukan Menjalankan Ibadah
Puasa Ramadhan;
4. Pelaksanaan Kegiatan dilakukan 10 kali dengan
melibatkan 100 Personil Satpol PP.
II. Kegiatan Penertiban Tempat Hiburan dan PSK :
1. Penertiban Tempat Hiburan;
2. Penertiban Pekerja Seks Komersial;
3. Penertiban Tempat Peredaran Minuman Beralkohol;
4. Pelaksanaan Kegiatan melibatkan 100 Personil Satpol PP,
Bantuan 25 Personil POLRI, Bantuan 25 Personil TNI dan OPD
Terkait.
III. Kegiatan Pengamanan Trantibum pada Hari Raya Idul Fitri 1443 H.
1. Pengamanan Posko Arus Mudik dan Arus Balik di 10 Titik
2. Pengamanan Posko Tempat Wisata di 5 Titik
3. Pelaksanaan Kegiatan melibatkan 200 Personil Satuan Polisi
Pamong Praja
DOKUMENTASI KEGIATAN
TERIMAKASI
H

Anda mungkin juga menyukai