Modul 6 - Reski Pradana

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 15

MODUL 6

PENCEMARAN DAN
KESEHATAN
LINGKUNGAN
DISUSUN OLEH

RESKI PRADANA

NIM. 858894898
KB 1 PENCEMARAN LINGKUNGAN
DAN DAMPAKNYA
A. PENCEMARAN LINGKUNGAN

Menurut UU Lingkungan Hidup No 4 Tahun 1982

Pencemaran adalah masuknya atau dimasukkannya


makhluk hidup, zat, energi, dan atau komponen lain ke
dalam lingkungan, atau berubahnya tatanan lingkungan
oleh kegiatan manusia atau oleh proses alam sehingga
kualitas lingkungan turun sampai ke tingkat tertentu, yang
menyebabkan lingkungan menjadi kurang atau tidak
dapat berfungsi lagi sesuai dengan peruntukannya.
Macam – Macam Pencemaran

Pencemaran Air
1 a.Pencemaran Air Permukaan
b.Pencemaran Air Tanah

2 Pencemaran Udara

3 Pencemaran Tanah
Dampak Pencemaran

Pencemaran Air Pencemaran Udara Pencemaran Tanah

Pencemaran air dapat Pencemaran udara karena Pencemaran tanah oleh


mengganggu kesehatan kebakaran hutan di plastik, kaleng, dan
organisme perairan Indonesia dapat sampah lain dapat
bahkan kesehatan menyebabkan gangguan menyebabkan
masyarakat pernapasan manusia berkurangnya kesuburan
tanah
KB 2 PENANGGULANGAN
PENCEMARAN DAN KESEHATAN
LINGKUNGAN
A. PENANGGULANGAN PENCEMARAN
LINGKUNGAN
Mencegah atau
mengurangi terjadinya 1
pencemaran baru

Merehabilitasi
pencemaran yang
2 sudah ada
Cara Menanggulangi Setiap Jenis
Pencemaran
Dibuat peraturan pemerintah yang
mengatur pembuangan limbah
Penanggulangan yang dapat mencemari perairan
Pencemaran permukaan maupun air tanah
Air
Mengurangi emisi gas-gas
berbahaya dan beracun ,
Penanggulangan menggunakan bahan bakar yang
Pencemaran ramah lingkungan, dan membuat
Udara aturan tentang pengelolaan hutan

Tidak membuang limbah iindustri


Penanggulangan
dan domestic secara
Pencemaran sembaranga ke dalam tanah
Tanah
B. KESEHATAN LINGKUNGAN

Kesehatan lingkungan menurut WHO adalah suatu


keseimbangan ekologi antara manusia dan
lingkungan sehingga dapat menjamin kesehatan
manusia. Lingkungan yang sehat sangat penting,
karena hanya dengan lingkungan sehat masyarakat
akan hidup dengan nyaman.
Masalah Kesehatan Lingkungan
1. Pemukiman Sehat 2. Penyediaan Air Bersih

Pemukiman merupakan tempat Kebutuhan air bersih secara umum


dimana masyarakat bermukim yang mencakup air minum, mandi,
tersusun atas rumah dan sarana memasak, mencuci dan kakus.
umum lainnya. Rumah merupakan Masalah yang timbul adalah
tempat tinggal untuk berlindung dan masyarakat sering kali melakukan
tempat berkumpul serta pencemaran terhadap air
melakukan berbagai aktivitas.

3. Pengelolaan dan Distribusi Makanan

Pengolahan makanan adalah proses


penyediaan makanan yang siap
dipasarkan. dalam pendistribusian
makanan juga harus memperhatikan
Kesehatan. Distribusi makanan juga
harus terhindar dari kotoran yang
mungkin berbahaya bagi Kesehatan.
Masalah Kesehatan Lingkungan
5. Pengendalian Vektor
4. Pengelolaan Tempat Umum dan rekreasi Penyakit

Tempat umum meliputi tempat ibadah, Vektor adalah hewan yang


sekolah, pasar. Tempat rekreasi seperti berperan sebagai perantara dalam
pantai, pegunungan, rekreasi kota (TMII, menyebarkan penyakit seperti
kebun binatang,dll). Tempat umum dan nyamuk Anopheles merupakan
rekreasi perlu dikelola agar vector bagi penyakit malaria.
tidak
emnimbulkan masalah Kesehatan. Seperti
pengelolaan MCK dan penanganan sampah.

6. Pengelolaan Limbah dan Sampah

Limbah merupakan hasil buangan


(kotoran) dari hasil aktivitas manusia
yang terdiri dari limbah domestic dan
limbah industri
PETA KONSEP MODUL 6

PENCEMARAN DAN KESEHATAN LINGKUNGAN

Kegiatan Belajar 1 Pencemaran Lingkungan dan Dampaknya

A.Pencemaran Lingkungan
1.Pencemaran Air
a.Jenis pencemaran air
1)Pencemaran air permukaan (sungai dan danau/laut)
a)Pencemaran sungai
b)Pencemaran danau dan bendungan
c)Pencemaran laut
2)Pencemaran air tanah
b.Pencemaran udara
c. Pencemaran tanah
B.Dampak Pencemaran
1.Dampak Pencemaran Air
2.Dampak Pencemaran Udara
3.Dampak Pencemaran Tanah
Kegiatan Belajar 2 Penanggulangan Pencemaran dan Kesehatan
Lingkungan

A.Penanggulangan Pencemaran Lingkungan


1.Penanggulangan Pencemaran Air
2.Penanggulangan Pencemaran Udara
3.Penanggulangan Pencemaran Tanah
B.Kesehatan Lingkungan
1.Pemukiman Yang Sehat
2.Penyediaan Air Bersih
a.Air permukaan
b.Air tanah
c.Air hujan
3.Pengolahan dan Distribusi Makanan
4.Penglolaan Tempat-tempat Umum dan Rekreasi
5.Pengendalian Vektor Penyakit

a.Usaha pencegahan (preventif)


b.Usaha penekanan (supresi)
c.Usaha pembasmian (eradikasi)
6.Pengelolaan Limbah Sampah
a. Pengelolaan Limbah
1)Pembuangan kotoran manusia (jamban)
a)Tidak mencemari air
b)Tidak mencemari tanah pemukiman
c)Bersih dan terbebas dari serangga
d)Tidak berbau dan nyaman digunakan
e)Aman dan nyaman digunakan
f) Mudah dibersihkan dan tak menimbulkan gangguan bagi pemakainya
g)Tidak menimbulkan pemandangan yang kurang sopan
2) Pembuangan Air Limbah
a) Air limbah domestic
b) Air limbah industri
b.Pengelolaan Sampah
1)Pengelolaan sampah organic
2)Pengelolaan sampah anorganik
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai