Anda di halaman 1dari 14

BIDANG SEKRETARIAT

TP-PKK KECAMATAN
KELEMBAGAAN
TP-PKK
TP-PKK NAGARI

KEL. PKK JORONG

KEL. DASAWISMA
DAFTAR ANGGOTA
KELENGKAPAN ADM TP-PKK DAN
PKK KADER
AGENDA SURAT
( S.MASUK / S.
KELUAR
a. 6 buah buku
adm BUKU KEUANGAN

NOTULEN

INVENTARIS

BUKU KEGIATAN
DASAWISMA
 Kelompok Dasawisma adalah 10 – 20 buah
rumah sesuai dengan Permendagri Nomor I
Tahun 2013 Bab I Pasal I Ayat 2 dibunyikan
dasawisma adalah : kelompok yang berada
dibawah TP_PKK Nagari yang dibentuk
berdasarkan kewilayahan yang terdiri dari
10 – 20 rumah dengan susunan keanggotaan
seorang Ketua dan Sekretaris.
PEMBENTUKAN KELOMPOK

 Dibentuk dilingkungan tempat


tinggal penduduk yang
berdekatan.
 Dipimpin oleh seorang Ketua
yang dipilih oleh kelompok
 Pembentukan pengurus
ditetapkan dengan SK Wali
Nagari
FUNGSI KELOMPOK DASAWISMA

 Membantu ketua kelompok PKK


Jorong dalam melaksanakan
Program PKK.
 Sebagai Penggerak dan
Pembina masyarakat
dilingkungannya untuk
mengikuti 10 Program Pokok
PKK.
TUGAS KELOMPOK DASAWISMA

 Mendata anggota kelompok dengan


menggunakan :
 - 3 buah buku dasawisma
 Data Pendukung (Data warga dan data
keluarga)
 3 buah Buku (
 Buku I Catata Keluarga,
 Buku II Catatan Data dan Kegiatan warga, Buku
III Data Ibu Hamil Melahirkan, Nifas, Ibu
Meninggal, Kelahiran Bayi, Bayi Meninggal, dan
Kematian Balita.)
 .
 Menyampaikan informasi dari TP-PKK
Jorong dan Nagari kepada Warganya.
 Membina 10 Program Pokok PKK
 Membina Persatuan, Kesatuan, Kegotong
Royongan dilingukungannya,
menyampaikan Usul, saran, Warga
Masyarakat, dilingkungannya sesuai dengan
permasalahan dan kebutuhan warga yang
berkaitan dengan usaha peningkatan
kesejahteraan keluarga
ADM DASAWISMA
DATA WARGA
/PRIMER
DATA AWAL
DATA KELUARGA

BUKU I
CATATAN KELUARGA

CATATAN DATA DAN KEG.


BUKU II WARGA

CATATAN IBU HAMIL,


MELAHIRKAN, NIFAS, IBU
BUKU III MENINGGAL, BAYI LAHIR, BAYI
MENINGGAL, DAN KEMATIAN
BALITA
CATATAN PENDUKUNG
DASAWISMA

BUKU KEGIATAN

BUKU DAFTAR
HADIR

BUKU LAINNYA
SESUAI DG
KEGIATAN YG ADA
TUMBUH KEMBANG
NO TUMBUH BERKEMBANG MAJU KET
1 Kelompok sudah Kelompok sudah Kelompok sudah
terbentuk dan terbentuk dan terbentuk dan
telah punya SK telah punya SK telah punya SK
2 Belum ada Pengelolaan Pengelolaan
pengelolaan Administrasi Administrasi
administrasi kelompok kelompok
Kelompok dasawisma dasawisma
Dasawisma sudah ada sudah terisi
dengan baik
dan
sempurna
TUMBUH KEMBANG
N TUMBUH BERKEMBANG MAJU KET
O
3 Belum punya peta Sudah punya Sudah punya peta dan
Dasawisma peta dasawisma profil kelompok
dasawisma

4 Kegiatan 10 program Kegiatan 10 Kegiatan 10 program


pokok PKK hanya program pokok pokok PKK telah
dilaksanakan secara PKK telah dilaksanakan secara
insidentil dilaksanakan rutin dan telah
secara rutin mempunyai buku
catatan kegiatan

5 Belum terlihat kegiatan Sudah terlihat Sudah ada kegiatan


Hatinya PKK kegiatan Hatinya Hatinya PKK disetiap
PKK pekarangan rumah dan
disebahagian sudah punya kebun
pekarangan percontohan kel.
rumah dasawisma
KLASIFIKASI DASAWISMA
 NO
 TINGKAT PERKEMBANGAN
 KET
 TUMBUH
 BERKEMBANG
 MAJU
 1
 Kelompok sudah terbentuk dan telah punya SK
 Kelompok sudah terbentuk dan telah punya SK
 Kelompok sudah terbentuk dan telah punya SK

 2
 Belum ada pengelolaan administrasi Kelompok Dasawisma
 Pengelolaan Administrasi kelompok dasawisma sudah ada
 Pengelolaan Administrasi kelompok dasawisma sudah terisi dengan baik dan sempurna

 3
 Belum punya peta Dasawisma
 Sudah punya peta dasawisma
 Sudah punya peta dan profil kelompok dasawisma

 4
 Kegiatan 10 program pokok PKK hanya dilaksanakan secara insidentil
 Kegiatan 10 program pokok PKK telah dilaksanakan secara rutin
 Kegiatan 10 program pokok PKK telah dilaksanakan secara rutin dan telah mempunyai buku catatan kegiatan

 5
 Belum terlihat kegiatan Hatinya PKK
 Sudah terlihat kegiatan Hatinya PKK disebahagian pekarangan rumah
 Sudah ada kegiatan Hatinya PKK disetiap pekarangan rumah dan sudah punya kebun percontohan kel. dasawisma


PERAN DAN FUNGSI DASAWISMA DALAM
PROGRAM KESEHATAN

 1. Usaha perbaikan gizi keluarga.


2. Masalah pertumbuhan anak.
3. Makanan sehat bagi keluarga.
4. Masalah kebersihan lingkungan.
5. Masalah bencana dan kegawatdaruratan
kesehatan termasuk resikonya.
6. Masalah kesehatan ibu, bayi dan balita.
7. Masalah penyakit

Anda mungkin juga menyukai