Anda di halaman 1dari 16

STATISTIKA

(Konsep dan Penyajian Data)

By: NPH
PENYAJIAN DATA
Penyajian Data
Lanjutan..
4. Tabel distribusi Frekuensi
Ada dua:
a. Distribusi frekuensi data tunggal
b. Distribusi frekuensi data kelompok
Penyajian Data
Langkah-langkah:
Biasanya data dalam soal belum diurutkan jadi
sebelum mulai mengerjakan, urutkan dulu
datanya dari yang terkecil ke yang terbesar.
Penyajian Data
a. Distribusi frekuensi data tuggal
Contoh:
Disajikan data nilai ujian matematika dari 30 siswa diperoleh data
sebagai berikut:
5, 7, 6, 6, 8, 4, 5, 6, 7, 5, 6, 9, 3, 6, 6, 7, 9, 7, 7, 8, 5, 5, 8, 8, 9, 5, 6, 7,
8, 7
buatlah tabel distribusinya, dan jawab pertanyaan berikut:
1. Berapa banyak siswa yang nilainya 8?
2. Berapa persen siswa yang nilainya 9?
3. Berapa banyak siswa yang nilainya < 7?
Penyajian Data
- Data diurutkan:
3, 4, 5, 5, 5, 5, 5. 5, 6, 6, 6, 6, 6, 6, 6, 7, 7, 7, 7, 7, 7, 7, 8, 8, 8, 8, 8, 9,
9, 9
Buatlah
DATA tabel seperti berikut:Langkah selanjutnya:
FREKUENSI
3 1 Hitung banyak angka sesuai dengan
4 1 data pada contoh soal:
5 6 31
6 7 41
7 7 56
8 5 67
9 3 77
Jumlah 30 8 5
93
Penyajian Data
- Jawaban pertanyaan:
1. Berapa banyak siswa yang nilainya 8? (5)
2. Berapa persen siswa yang nilainya 9? (
3. Berapa banyak siswa yang nilainya < 7?
(1+1+6+7=15 orang)
Penyajian Data
b. Distribusi frekuensi data kelompok
Digunakan untuk data yang besar. (di atas 30 data)
Langkah-langkahnya yaitu data dikelompokkan mejdai
kelas tertentu kemudian ditentukan jumlah frekuensinya.
Langkah-langkahnya dapat dilihat pada contoh berikut:
data nilai matematika 50 siswa
Penyajian Data
- Data diurutkan: - Jumlah kelas (k): (aturan Sturges)
35 38 48 49 51 56 60 60 61 63 63 65 66 68 k = 1+ 3,3 log n ;
70 70 70 70 71 71 72 72 73 74 74 74 76 76 Dengan n= banyak data
80 80 80 80 81 82 83 83 84 85 88 90 Pada contoh: n= 50
90 90 91 91 92 92 93 95 97 99 Maka:
- Tentukan Jangkauan (J) k = 1 + 3,3 log 50
J= Data terbesar – data terkecil k = 1 + 3,3 (1,699)
Pada contoh: data terbesar = 99 k = 1 + 5,61 = 6, 61 , dibulatkan menjadi
7
Data terkecil = 35
Artinya kelas yang kita buat ada 7 kelas
Maka; J=99 – 35= 64
Penyajian Data
7 kelas artinya jumlah baris pada tabelnya
adalah 7. seperti berikut:
Data Frekuensi

7
Penyajian Data
-Panjang kelas / interval kelas (p):
p = Jangkauan/jumlah kelas = J/k
Pada contoh:
p = 64/ 7 = 9,1 , gunakan di atas 9 agar bisa melingkup
semua data berarti kita ambil p= 10
Artinya masing- masing kelas memiliki interval data
sebesar 10.
Cara penulisan interval kelas sebagai berikut:
Batas bawahnya dimulai dari data terkecil, yaitu 35
Kemudian hitung sebanyak 10 angka setelah 35 berarti:
Kelas ke-1 (baris ke 1): 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 kelas ke-3 (baris ke 3): 55 56 57 58 59 60 61 62 63 64
10 .
..
kelas ke-2 (baris ke 2): 45 46 47 48 49 50 51 52 53 54 Dst sampai kelas ke -7
Penyajian Data
Cara penulisan interval/ panjang kelas:
Data Frekuensi (f)
35 – 44
45 – 54
55 – 64
65 – 74
75 – 84
85 – 94
95 – 104

Ket:
- Angka berwarna biru pada masing-masing kelas disebut batas bawah kelas.
- Angka berwarna hijau pada masing-masing kelas disebut batas atas kelas
Penyajian Data
- Penulisan frekuensi (f):
f kelas ke-1: hitung banyak data pada interval nilai 35 sampai 44 Data Frekuensi (f)
f kelas ke-2: hitung banyak data pada interval nilai 45 sampai 54 35 – 44 2
f kelas ke-3: hitung banyak data pada interval nilai 55 sampai 64 45 – 54 3
f kelas ke-4: hitung banyak data pada interval nilai 65 sampai 74
55 – 64 6
f kelas ke-5: hitung banyak data pada interval nilai 75 sampai 84
f kelas ke-6: hitung banyak data pada interval nilai 85 sampai 94 65 – 74 15
f kelas ke-7: hitung banyak data pada interval nilai 95 sampai 104 75 – 84 11
85 – 94 10
35 38 48 49 51 56 60 60 61 63 63 65 66 68 70 70 70 70 71 71 72
72 73 74 74 74 76 76 80 80 80 80 81 82 83 83 84 85 88 90 90 90 91 95 – 104 3
91 92 92 93 95 97 99 Jumlah 50
LATIHAN
1. Sajikan data berikut dalam Tabel distribusi frekuensi:
Data nilai fisika kelas X MK :45, 70, 50,60, 50, 75, 60, 80,
40, 60, 70, 100, 75, 95, 100, 50, 85, 85, 90, 60
Serta jawablah pertanyaan berikut:
a. Berapa banyak siswa yang nilainya 80?
b. Berapa persen siswa yang nilainya 50?
c. Berapa banyak siswa yang nilainya > 70?
LATIHAN
2. Sajikan data berikut dalam Tabel distribusi frekuensi:
Data hasil ulangan fisika dari 40 siswa kelas 12 di suatu
sekolah A
65 54 44 32 28 82 29 15
78 64 43 17 41 76 35 50
20 96 21 43 46 29 28 52
52 27 36 46 53 37 16 55
35 43 33 37 28 68 36 55
TERIMAKASIH ATAS PERHATIANNYA
SEMANGAT

Anda mungkin juga menyukai