Anda di halaman 1dari 17

PERENCANAAN PENDIDIKAN

Oleh:
Riswan Jaenudin
2023
PENDIDIKAN

Orang Tua Manajemen


Guru/Dosen/ Kurikulum
Konselor *Mata Kuliah

OUTPUT OUTCOME
INPUT PROSES

PESERTA
Pemerintah
DIDIK Lingkungan
SARANA/
PRASARANA
Masyarakat
PENDIDIKAN
USAHA SADAR DAN TERENCANA UNTUK
MEWUJUDKAN SUASANA BELAJAR DAN PROSES
PEMBELAJARAN AGAR PESERTA DIDIK SECARA AKTIF
MENGEMBANGKAN POTENSI DIRINYA UNTUK
MEMILIKI KEKUATAN SPIRITUAL KEAGAMAAN,
PENGENDALAIAN DIRI, KEPRIBADIAN, KECERDASAN,
AKHLAK MULIA, SERTA KETERAMPILAN YANG
DIPERLUKAN DIRINYA, MASYARAKAT, BANGSA DAN
NEGARA.” (UU SISDIKNAS No 20 Tahun 2003)
TUJUAN PENDIDIKAN

 Membentuk-menghasilkan SDM yang berkualitas:


“Manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan
Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu,
cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara
yang demokratis serta bertanggung jawab”.
Keseimbangan antara Sikap, Keterampilan dan
Pengetahuan untuk Membangun
Soft Skills dan Hard Skills1

P
T
SMA/SMK Knowledge Skill Attitude

SMP

SD

Sumber: Marzano (1985), Bruner (1960). 6 6


BACK TO

Sumber: Ditjen Belmawa, 2019


TUJUAN PENDIDIKAN
TUJUAN
NASIONAL

TUJUAN
KURIKULER

TUJUAN
INSTRUKSIONAL

KOMPETENSI KOMPETENSI INDIKATOR TUJUAN


INTI DASAR PEMBELAJARAN
Kurikulum KKNI
(Permendikbud No.73 TAHUN 2013 tentang KKNI)

Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) adalah :

Kerangka penjenjangan kualifikasi sumber daya manusia


Indonesia yang menyandingkan, menyetarakan, dan
mengintegrasikan capaian pembelajaran dari jalur pendidikan
nonformal, pendidikan informal, dan/atau pengalaman
kerja ke dalam jenis dan jenjang pendidikan dalam suatu
skema pengakuan kemampuan kerja
Pencapaian level kualifikasi melalui berbagai alur
9

4
3
2
1
Orang ini mampu di
Juga bukan bidang apa? Dan
seberapa tua? seberapa mampu?
Bukan seberapa
tinggi badannya?
9
8

Bukan 7
seberapa 6
berat?
5
4
3
2
1
• Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
• Memiliki moral, etika dan kepribadian
yang baik di dalam menyelesaikan
Penguasaan Sikap dan tugasnya
pengetahuan tata
nilai • Berperan sebagai warga negara yang
bangga dan cinta tanah air serta
mendukung perdamaian dunia
• Mampu bekerja sama dan memiliki
kepekaan sosial dan kepedulian yang
tinggi terhadap masyarakat dan
lingkungannya
• Menghargai keanekaragaman budaya,
Kemampuan Wewenang & pandangan, kepercayaan, dan agama
kerja tanggung
jwb serta pendapat/temuan orisinal orang
lain
• Menjunjung tinggi penegakan hukum
serta memiliki semangat untuk
mendahulukan kepentingan bangsa
serta masyarakat luas.
LEVEL 6 LEVEL 8
(setara dengan lulusan Sarjana) (setara dengan lulusan Magister)
Mampu mengembangkan pengetahuan,
Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan teknologi, dan atau seni di dalam bidang
memanfaatkan IPTEKS pada bidangnya dalam keilmuannya atau praktek profesionalnya
penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi
terhadap situasi yang dihadapi.
melalui riset, hingga menghasilkan karya
inovatif dan teruji.

Menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan Mampu memecahkan permasalahan


tertentu secara umum dan konsep teoritis bagian
khusus dalam bidang pengetahuan tersebut secara
sains, teknologi, dan atau seni di dalam
mendalam, serta mampu memformulasikan bidang keilmuannya melalui pendekatan
penyelesaian masalah prosedural. inter atau multidisipliner .

Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan


analisis informasi dan data, dan mampu memberikan Mampu mengelola riset dan
petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi pengembangan yang bermanfaat bagi
secara mandiri dan kelompok. masyarakat dan keilmuan, serta mampu
Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat mendapat pengakuan nasional atau
diberi tanggung jawab atas pencapaian hasil kerja internasional.
organisasi.
Perencanaan Pendidikan

Perencanaan pendidikan adalah proses penyusunan


gambaran kegiatan pendidikan di masa depan dalam
rangka untuk mencapai perubahan/tujuan pendidikan
yang telah ditetapkan.
Pentingnya Perencanaan Pendidikan

Perencanaan pendidikan penting dilakukan untuk


memberi arah dan bimbingan para pelaku
pendidikan dalam rangka menuju perubahan atau
tujuan yang lebih baik (peningkatan,
pengembangan) dengan resiko yang kecil dan
untuk mengurangi ketidakpastian masa depan.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai