Anda di halaman 1dari 12

KONSEPTUAL

SOSIOLOGI
KOMUNIKASI
MATA KULIAH SOSIOLOGI KOMUNIKASI
DOSEN: AMINAH SWARNAWATI
REFERENSI
1. Mahyudin. “Sosiologi Komunikasi: 4.Sutaryo “Sosiologi Komunikasi”.
Dinamika Relasi Sosial Di Dalam Jakarta: Universitas Terbuka.
era Virtualitas” Makassar: CV Loe,
2019 (google-book) 5. Zulkarimein Nasution “Sosiologi
Komunikasi Massa”. Jakarta:
2. Burhan Bungin “Sosiologi
Komunikasi: Teori, paradigma dan
Universitas Terbuka.
diskursus teknologi 6. Alo Liliweri “Memahami Peran
komunikasi di Masyarakat”. Komunikasi Massa dalam
Jakarta: Kencana, 2017 Masyarakat”. Bandung:PT. Citra
3. Heru Puji Winarso “Sosiologi Aditya Bakti.
Komunikasi Massa”. Jakarta:
PrestasI Pustaka Publisher
MATERI PERKULIAHAN
1. Konsepstualisasi Sosiologi Komunikasi
2. Komunikasi Massa sebagai Sistem Sosial
3. Media Massa sebagai Institusi Sosial
4. Komunikasi Massa dan Budaya Massa
5. Teori Media dan Budaya Massa
6. Efek Sosial Komunikasi Massa
7. Media Massa dan Proses Sosialisasi
8. Teori Peniruan dan Pembelajaran dari Media Massa
I. LAHIRNYA SOSIOLOGI KOMUNIKASI
• Asal mula kajian komunikasi Sejarah sosiologi komunikasi
dalam sosiologi bermula dari menempuh 2 jalur, yakni:
akar tradisi pemikiran Karl Marx 1. Pemikiran Auguste Comte,
• Marx termasuk salah satu Emile Durkheim, Talcott
pendiri sosiologi yang beraliran Parsons dan Robert K. Merton
Jerman, sementara Saint Simon, merupakan sumbangan
Comte, Durkheim beraliran Paradigma Fungsional bagi
Perancis lahirnya teori-teori
komunikasi yang beraliran
Struktural Fungsional
• Apa yang disebut oleh
2. Pemikiran Karl Marx dan Comte dengan “Social
Habermas memberi Dynamic”, oleh Durkheim
sumbangan paradigma konflik “kesadaran kolektif”, oleh
bagi lahirnya teori-teori kritis Marx “Interaksi Sosial” dan
dalam kajian komunikasi oleh Habermas “tindakan
Sosiologi sejak semula telah komunikatif” dan “teori
menaruh perhatian pada komunikasi”
masalah-masalah yang
berhubungan dengan interaksi • adalah awal mula lahirnya
sosial antar sesama manusia perspektif sosiologi
komunikasi
II.PENGERTIAN SOSIOLOGI
• Pengertian sosiologi berasal dari 1. Roucek dan Warren :
sofie, yaitu bercocok tanam, Sosiologi adalah ilmu yang
kemudian berkembang menjadi mempelajari hubungan antar
socius, dalam bahasa Latin manusia dalam kelompok
berarti teman/kawan.
• Berkembang lagi menjadi kata
2. William F.Ogburn dan Meyer F.
social, artinya berteman, Nimkoff :
bersama, berserikat
Sosiologi adalah penelitian
secara ilmiah terhadap interaksi
sosial dan hasilnya adalah suatu
organisasi sosial
3. Selo Soemardjan dan
Sosiologi atau Ilmu
soelaeman Soemardi
Masyarakat ialah ilmu
yang mempelajari
struktur sosial dan
proses-proses sosial,
termasuk perubahan
sosial.
III. PENGERTIAN KOMUNIKASI
3. Onong Uchyana mengatakan bahwa
komunikasi adalah suatu proses
1. Komunikasi adalah penyebaran yang pada hakikatnya adalah proses
ide-ide, sikap-sikap atau emosi penyampaian pikiran, atau perasaan
dari seseorang atau kelompok oleh seseorang (komunikator)
kepada orang lain (komunikan)
kepada yang lain terutama
Pikiran berupa gagasan, informasi
melalui simbol-simbol atau opini, yang muncul di
2. Gerbner mengatakan benaknya. Perasaan berupa
keyakinan, kepastian, keraguan,
komunikasi dapat didefinisikan kekhawatiran, kemarahan,
sebagai social interaction keberanian, kegairahan, yang timbul
melalui pesan-pesan dari lubuk hati
Jadi lingkup komunikasi
menyangkut persoalan-
persoalan yang ada kaitannya
dengan substansi interaksi
sosial orang-orang dalam
masyarakat; termasuk konten
interaksi (komunikasi) yang
dilakukan secara langsung
maupun dengan
menggunakan media
komunikasi
IV. PENGERTIAN SOSIOLOGI
KOMUNIKASI
Menurut Soerjono Soekanto Secara komprehensif SOSIOLOGI
(1992:471) KOMUNIKASI mempelajari:
SOSIOLOGI KOMUNIKASI
merupakan kekhususan sosiologi interaksi sosial dengan segala
dalam mempelajari interaksi aspek yang berhubungan dengan
sosial yaitu hubungan atau interaksi tersebut; seperti :
komunikasi yang menimbulkan - bagaimana interaksi
proses saling pengaruh (komunikasi) dilakukan dengan
menggunakan media,
mempengaruhi antara para
individu dengan kelompok - bagaimana efek media sebagai
maupun antarkelompok. akibat dari interaksi tersebut,
Secara Komprehensif SOSIOLOGI
KOMUNIKASI Mempelajari:
- bagaimana perubahan-
Interaksi sosial dengan segala perubahan sosial di
aspek yang berhubungan masyarakat yang didorong
dengan interaksi tersebut;
seperti : oleh efek media berkembang,
- bagaimana interaksi - konsekuensi sosial macam
(komunikasi) dilakukan apa yang ditanggung
dengan menggunakan media, masyarakat sebagai akibat
- bagaimana efek media sebagai dari perubahan yang
akibat dari interaksi tersebut, didorong oleh media massa
itu
Ranah Sosiologi Komunikasi

Anda mungkin juga menyukai