Anda di halaman 1dari 20

Tugas pengantar statistika

kelompok 4
Universitas maritime raja ali haji
Fakultas keguruan dan ilmu pendidikan

Prodi pendidikan matematika


Dosen pengampu:Nur Asma Riani Siregar,S.Pd.,M.pd

Materi: Distribusi Hipergeometrik


Dan Distribusi Poisson
NAMA ANGGOTA KELOMPOK 4

1.Theodorus zodianus halawa (2103020004)

2.Irna Andriani Hamuddin (2103020021)

3.Muhammad Risky (2103020034)

4.Welny Risesti (2103020061)


Fungsi distribusi hipergeometrik

Keterangan:
N=ukuran populasi
n=ukuran sampel
K=banyaknya unsur yang sama pada populasi
X=banyaknya pristiwa sukses
Parameter Distribusi Hipergeometrik

Rataan dan varians dari distribusi hipergeometrik


adalah sebagai berikut:
Bukti

1. berdasarkan definisi rataan distrik,maka:


Misalnya
Batas-batas: untuk
Untuk

Berdasarkan sebuah dalil :


2. berdasarkan definisi varians,maka :

Berdasarkan nilai ekspetasi diskrit,maka :


Misalnya ; y = x – 2 dan m = n – 2

Batas-batas : untuk x = 2, maka y = 0

Untuk x = n, maka y = n – 2 = m

Berdasarkan sebuah dalil :


Maka
Contoh soal

1. Misalnya sandy memiliki setumpukan kartu bridge yang berjumlah 52 buah dengan 26
kartu berwarna merah dan 26 kartu berwarna hitam. Jika sandy mengambil 4 buah kartu
secara sekaligus dari setumpukan kartu itu,maka berapa peluang bahwa dari 4 kartu yang
terambil itu ada 2 kartu yang berwarna hitam.

Penyelesaian :

Dalam hal ini :

 N = banyak kartu bridge keseluruhan = 52


 k = banyak kartu hitam pada setempukan kartu bridge = 26
 n = banyak kartu yang diambil sekaligus = 4
 X = banyak kartu hitam yang terdapat dalam sampel
Jadi besar peluang yang dicari adalah:
2. Suatu kotak berisi 40 suku cadang dikatakan memenuhi syarat
penerimaan bila berisi tidak lebih dari 3 yang cacat. Cara sampling kotak
ialah dengan memilih 5 suku cadang secara acak dari dalamnya dan
menolak kotak tersebut bila diantaranya ada yang cacat. Cari varians
variabel acak tersebut !

Penyelesaian :
Fungsi Peluang Distribusi Poisson

Distribusi poisson ini diperoleh dari distribusi binomial, apabila dalam distribusi binomial berlaku syarat-syarat
berikut :
banyaknya pengulangan eksperimennya sangat besar
peluang terjadinya peristiwa yang diperhatikan mendekati nol
perkalian
berikut ini akan diberikan penurunan fungsi peluang distribusi poisson berdasarkan fungsi peluang distribusi
binomial dengan menggunakan persyaratan,diatas.
lim p(x)

Kita akan menghitung harga limitnya satu per satu

Sehingga akan diperoleh :

Jadi distribusi pendekatannya adalah


Fungsi Peluang Distribusi Poisson
Berdasarkan uraian di atas, kita peroleh definisi distribusi Poison berikut :

Dimana:
𝞴=rata-rata distribusi
X=0,1,2,3,…n
e=konstanta 2,71828
Parameter Distribusi Poisson

adalah sebagai berikut :


Bukti
. Berdasarkan definisi fungsi, pembangkit momen diskrit, maka:
=
= .
=
= ( ()
= terbukti

terbukti
Contoh
1. Apakah artinya Y (y; 2)? Kemudian dituliskan bentuk fungsi peluangnya.
Penyelesaian:
Y (y; 2) artinya peubah acak Y berdistribusi poisson dengan parameter = 2
Fungsi peluang dari Y berbentuk:

P(y)= ; x = 0,1,2,3,....

2. Misalnya X adalah peubah acak berdistribusi Poison dengan parameter Jika P(X=0)=0,2,
maka hitung P(X=2).
Penyelesaian :
Fungsi peluang dari distribusi Poison adalah :

P(x)=P(X=x)=; x = 0,1,2,3,....
P(X = 0) = 0,2
= 0,2
= 0,2

Jadi :
p(X=2) = = 0,2584
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai