Anda di halaman 1dari 8

ENERGI

KINETIK
Pengertian Energi dan Energi Kinetik

Kelompok Bunga Sakura

X DKV-
1 Atikah Iftitahiyatus Sa'adah (8)

2 M. Fierly Al Khoir (20)

Anggota 3 Nasyika Firja Pratama (23)

Kelompok 4 Prita Apsari Ramadhani (25)

5 Satria Bima Aji (31)

6 Waliyudin Afriansyah (35)


Pengertian
Energi
Energi adalah kemampuan
melakukan kerja atau usaha.
k u m
H u a n
k a l
e k e
Keberadaan energi bersifat kekal, sesuai dengan
K pernyataan
r g i
E n e Hukum Kekekalan Energi yang
berbunyi :

"Energi tidak dapat diciptakan dan


tidak dapat dimusnahkan"
Macam-macam
Bentuk
1 Energi
2 3

Energi Energi Energi


Kinetik potensial mekanik
Energi Kinetik
Energi kinetik merupakan energi yang dimiliki
benda karena gerakannya.
Bentuk Persamaan : Keterangan :
m = massa (kg)
EK = 1/2.m.v²
v = kecepatan (m/s)
EK = Energi Kinetik (J)
Contoh
Soal
Sebuah mobil bermassa 500 kg bergerak dengan kecepatan
25m/s. Hitung energi kinetik yang dimiliki mobil tersebut?

Energi kinetik merupakan energi yang


Jawab : dimiliki
Diketahui : m= benda
500 kgkarena gerakannya.
v= 25 m/s EK = 1/2mv²
= 1/2 × 500 × 25²
Ditanya : EK ? = 1/2 × 500 × 625
= 1/2 × 312.500

|
|
EK = 156.250 J

|
|
Jadi, energi kinetik yang dihasilkan mobil dengan massa 500 kg yang
bergerak 25 m/s sebesar 156.250 joule.
TERIMA
KASIH
Barangsiapa belum merasakan pahitnya belajar
walau sebentar, Ia akan merasakan hinanya
kebodohan sepanjang hidupnya.
(Imam Syafi'i)

Anda mungkin juga menyukai