Anda di halaman 1dari 23

SAINS NALARIA REALISTIK

ENERGI, MACAM DAN


SUMBERNYA
Kelas 3 SD
Pekan-6
Klinik Pendidikan MIPA Cabang Surabaya
PENGERTIAN
ENERGI
Energi adalah kemampuan dalam melakukan usaha.
Semua benda yang menghasilkan energi disebut
sumber energi. Bentuk energi bermacam-macam.
Dapatkah kalian menyebutkannya?
Macam-macam bentuk energi
1. Energi Panas
2. Energi Cahaya
3. Energi Gerak
4. Energi Potensial
5. Energi Bunyi
6. Energi Listrik
7. Energi Kimia
Lava Pijar
ri
Me n y e m b u r d a

Energi
a
Gunung La Palm
Sp a n y o l

Panas
Energi panas terbesar berasal dari matahari.
Kita menggunakan energi panas untuk
memasak, mengeringkan baju, dan
menetaskan telur. Selain dari matahari,
energi panas juga dapat dihasilkan dari kerak
bumi.
Energi cahaya adalah energi yang
berasal dari sumber energi. Sumber
energi terbesar berasal dari matahari.
Lampu dan lilin juga termasuk sumber
energi cahaya.

Energi
Cahaya Perlu diketahui bahwa sel surya hanya
mengubah cahaya matahari menjadi
listrik, bukan panas matahari
Energi
kinetik
Semua benda yang bergerak akan
menghasilkan energy yang dikenal
dengan energy kinetik
Energi potensial
Energi potensial adalah energi yang berasal dari
gravitasi bumi dan pegas
Semakin tinggi posisi benda,
maka semakin besar pula
energi potensialnya
ENERGI LISTRIK
Dari mana asalnya energi
listrik?
Energi listrik
Asal Mula
30% Listrik

Listrik tercipta karena adanya muatan


listrik (elektron) yang bergerak dari
kutub negatif ke kutub positif.
Energi kimia
Dimana letak energi kimia?
Energi kimia berasal dari semua mahluk
hidup
30% 30%
Fungsi energi kimia
Energi kimia digunakan sebagai
energi utama mahluk hidup

Energi kimia abiotik 40%


Minyak bumi, gas alam, dan api
merupakan contoh energi kimia
abiotik
Energi bunyi
●Semua benda yang bergetar akan
menghasilkan energi bunyi
●Energi bunyi yang besar mampu
memecahkan kaca
●Bisakah suara kita memecahkan
suatu kaca?
Perhatikan video berikut
Semakin kuat suara seorang penyanyi maka
gelombang merambat lebih kuat dan
menggetarkan kaca hingga akhirnya pecah.
SUMBER
ENERGI
mAKANAN

Makanan adalah sumber energi


kimia. Makanan digunakan oleh
makhluk hidup sebagai sumber
energi utama
Matahari
Matahari adalah bintang yang berupa bola gas panas
dan bercahaya. Tanpa energi intens dan panas
matahari, tidak akan ada kehidupan di bumi. Jarak
Matahari dari bumi sekitar 150 juta kilometer, yang
disepakati sebagai 1 SA (Satuan Astronomi). Diameter
Matahari sekitar 1.380.000 kilometer.
Dapatkah kalian menyebutkan
manfaat energi matahari?
Angin
Angin adalah udara yang bergerak. Angin
mengandung energi yang dapat menggerakkan kincir
angin.
Angin juga digunakan untuk menggerakkan kapal di
laut
Air
Air adalah sumber kehidupan di bumi. air
menyimpan begitu besar energi yang dapat
digunakan oleh manusia, salah satunya
adalah untuk PLTA
listrik li s trik itu
,
d a y a ng tahu r energy
ha be
Apaka n untuk sum
ka a ya?
diguna a p a s a j
Masalah
Nyata
Remote AC dapat menaik turunkan suhu AC sesuai yang kalian inginkan.
Untuk mengganti channel TV kalian cukup menekan tombol remote dari
jauh tanpa harus menekan tombol pada W. Menurut kalian, adakah
energi yang membuat remote tersebut bekerja? Jelaskan!
Alhamdulilla
h
Please keep this slide for attribution

CREDITS: This presentation template was created by


Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics &
images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai