Anda di halaman 1dari 15

IJC Program

Program Kerjasama
Kemnaker-AP2LN-JOE Cooperative
2024

Asosiasi
Penyelenggara
Kementerian Ketenagakerjaan Pemagangan
Republik Indonesia Luar Negeri
Apa itu IJC Program?
Indonesia Japan Camcom (IJC) Program adalah program kerja
sama Kemnaker, AP2LN, dengan JOE Cooperative, dalam
bidang pengiriman tenaga magang teknis ke Jepang.
Berbeda dengan program pemagangan biasa, Pemagang untuk IJC
Program dibekali dengan keahlian dalam bidang terkait dengan
jenis kerja di perusahaan nantinya, yang diharapkan akan
menguntungkan baik dari sisi perusahaan maupun peserta magang
karena dapat mempersingkat waktu pelatihan sebelum mulai
bekerja, dan untuk mempermudah peserta magang menyerap apa
yang diajarkan perusahaan.
Dengan target 336 orang lulusan BLK di tahun 2024 ini,
diharapkan dapat menjadi contoh yang baik dan menjadi jembatan
penghubung pembuka kesempatan untuk pemuda Indonesia kreatif
lainnya yang ingin bekerja sambil menyerap ilmu dan teknologi
Jepang.
Benefit program pemagangan
teknis ke Jepang
1. Penyediaan tempat tinggal
(Termasuk fasilitas penunjang kehidupan sehari-hari
Seperti mesin cuci, kulkas, kompor, alat masak, dll)

2. Uang saku Ketika tiba di Jepang sebesar 60.000 Yen

3. Gaji bersih rata-rata sekitar 120,000 Yen perbulan


(belum Termasuk lembur dan tunjangan lainnya)

4. Asuransi
- Asuransi Kesehatan
- Asuransi Sosial
- Asuransi ketenagakerjaan/kepemagangan
- “Nenkin” atau program pensiun
yang bisa dicairkan saat kembali ke Indonesia

*untuk informasi lebih lengkap mengenai pemagangan silahkan cek link dibawah ini.
https://www.otit.go.jp/notebook_btk/
Kebutuhan Lulusan Kejuruan BLK/LPK
Untuk tahun 2024 ditargetkan 336 lulusan BLK/LPK yang akan
diberangkatkan dalam IJC program, dan berikut ini adalah beberapa
bidang kejuruan yang dibutuhkan perusahaan penerima di Jepang.

No. Lulusan Kejuruan BLK/LPK Jumlah Laki-laki Perempuan

1 (Food) Processing 48 48
(Pengolahan Makanan)
2 Teknik Manufaktur 96 76 20

3 Teknik Otomotif 32 32

4 Teknik Listrik & Elektronika 64 34 30

5 Teknik Las 64 64

6 Refrigeration 32 32

TOTAL 336 238 98


Gambaran alur kegiatan IJC Program

Interview Bersama JOE


Penyeleksian Pelatihan Bahasa dan Perusahaan
Perekrutan lulusan Penerima.
bersama Jepang di 8 BLK
BLK-BLK di
(pemerintah, Pemerintah
Indonesia AP2LN, dan JOE (BBPVP/BPVP)
Cooperative) selama 360 JP

Pelatihan sebelum
Pemagangan di perusahaan keberangkatan di 5 LPK
masing-masing. Pelatihan setelah masuk SO selama 480 JP
Jepang selama 1 bulan
Timeline IJC Program 2024 batch 1

No. Agenda Jadwal

Proses pendaftaran melalui SIAPkerja 12 Februari – 5 April


1. (skillhub.kemnaker.go.id) 2024
- Orientasi pre-rekrutmen (virtual) 25 Maret 2024
Proses seleksi pertama
2. - Rekrutmen di BLK (Offline) - Administrasi, 22 April – 26 April 2024
Fisik, MCU, Wawancara selama 2-3 hari

4. Pelatihan di BLK* 6 Mei 2024 – 18 Juli 2024

30 Juli 2024 - 30
5. Pelatihan di LPK SO*
September 2024
Pelaksanaan Pemagangan (Berangkat ke
6. Desember 2024
Jepang)
Timeline IJC Program 2024 batch 2

No. Agenda Jadwal

Proses pendaftaran melalui SIAPkerja 13 Mei – 3 Juli 2024


1. (skillhub.kemnaker.go.id)
- Orientasi pre-rekrutmen (virtual) 24 Juni 2024
Proses seleksi pertama
2. - Rekrutmen di BLK (Offline) - Administrasi, 15 Juli – 19 Juli 2024
Fisik, MCU, Wawancara selama 2-3 hari
1 Agustus – 8 Oktober
4. Pelatihan di BLK*
2024
15 Oktober- 15
5. Pelatihan di LPK SO*
Desember 2024
Pelaksanaan Pemagangan (Berangkat ke
6. Maret 2025
Jepang)
Timeline IJC Program 2024 batch 3

No. Agenda Jadwal

Proses pendaftaran melalui SIAPkerja 4 Juli – 21 Agustus 2024


1. (skillhub.kemnaker.go.id)
- Orientasi pre-rekrutmen (virtual) 12 Agustus 2024
Proses seleksi pertama
2 September – 6
2. - Rekrutmen di BLK (Offline) - Administrasi,
September 2024
Fisik, MCU, Wawancara selama 2-3 hari
7 Oktober – 11
4. Pelatihan di BLK*
Desember 2024
17 Desember 2024 - 17
5. Pelatihan di LPK SO*
Februari 2025
Pelaksanaan Pemagangan (Berangkat ke
6. Mei 2025
Jepang)
Pelatihan Bahasa Jepang di BLK
Pelatihan Bahasa Jepang Level N5
360 JP Non-Boarding (sekitar 2 bulan)
8 lokasi BLK :
Batch 1 (April)
1. BBPVP Medan (32 orang)
2. BPVP Padang (16 orang)
3. BBPVP Bekasi (32 orang)
4. BBPVP Semarang (32 orang)
Batch 2 (Juli)
5. BPVP Bandung Barat (16 orang)
6. BBPVP Bekasi (32 orang)
7. BBPVP Semarang (16 orang)
8. BBPVP Makassar (32 orang)
9. BPVP Padang (32 orang)
10. BPVP Surakarta (16 orang)
Batch 3 (Oktober) Daftar melalui
11. BBPVP Bandung (32 orang)
skillhub.kemnaker.go.id
12. BPVP Bandung Barat (16 orang)
13. BBPVP Bekasi (16 orang)
14. BPVP Surakarta (16 orang)
Pelatihan Bahasa Jepang di BLK
Pelatihan Bahasa Jepang Level N5
360 JP Non-Boarding (sekitar 2 bulan)

Fasilitas
1. Uang Saku Rp. 30.000,-/hari
2. Konsumsi selama Pelatihan (siang)
3. Pelatihan Bahasa Jepang
4. Perlengkapan Pelatihan (Buku Materi)
Seragam

Daftar melalui
skillhub.kemnaker.go.id
Pelatihan Lanjutan di LPK SO
5 LPK SO untuk Pelatihan Lanjutan
1. LPK TMM : Wonogiri & Bekasi
2. LPK Jiritsu : Bogor
3. LPK Astakarya : Bandung & Jakarta
4. LPK Eki : Bandung
5. LPK Embun : Tasikmalaya & Bandung

Fasilitas yang didapatkan


1. Asrama
2. Konsumsi selama Pendidikan (Makan pagi,
siang, malam)
3. Pelatihan Bahasa Jepang Lanjutan s.d.
Level N4
4. Pelatihan Fisik Mental dan Disiplin (FMD)
5. Perlengkapan Pendidikan (Buku Materi)
Seragam
6. MCU sebelum keberangkatan
Syarat mengikuti IJC Program
1. Minimal Lulusan SMA/SMK sederajat
2. Pria/Wanita
3. Usia 18 s/d 29 tahun
4. Sehat Jasmani & Rohani (Wajib melalui tes MCU)
o Tidak memiliki riwayat penyakit kronis/menular/turunan
o Tidak buta warna (termasuk buta warna parsial)
5. Tinggi Badan Minimal 160 cm (Pria) & 150 cm (Wanita)
6. Berat Badan Proporsional
7. Tidak memiliki cacat fisik
8. Memiliki Sikap & Mental yang Baik
9. Mendapatkan Izin dari Orang Tua/Keluarga (Dengan Pernyataan Tertulis)
10. Belum pernah mengikuti Program Magang Jepang sebelumnya
11. Diutamakan Lulusan Pelatihan Teknis BLK UPTP/BLK UPTD/BLK Komunitas/LPK Swasta (Dibuktikan
dengan Sertifikat Pelatihan/Sertifikat Kompetensi) untuk kejuruan Processing/Teknik Manufaktur/Teknik
Otomotif/Teknik Listrik/Teknik Elektronika/Teknik Las/Refrigeration
12. Bersedia ditempatkan di LPK SO seluruh Indonesia untuk Pelatihan Lanjutan sebelum keberangkatan
13. Bersedia ditempatkan di daerah manapun di Jepang
14. Bersedia untuk menyelesaikan program magang sesuai jangka waktu kontrak magang
Cara Mendaftar & Dokumen Yang Dibutuhkan

1. Mendaftar Pelatihan Bahasa Jepang Level N5 360 JP Non-Boarding melalui skillhub.kemnaker.go.id pada
8 BLK terdekat : BBPVP Medan, BPVP Padang, BBPVP Bekasi, BPVP Bandung Barat, BBPVP
Semarang, BBPVP Makassar, BBPVP Bandung, BPVP Surakarta

2. Mengisi form pendaftaran pada Google Form yang sudah disiapkan.


(https://forms.gle/e3R9ZUUE2uffgALS8)

3. Mengikuti Medical Check Up (Pra MCU saat mendaftar online, Sebelum Pendidikan di LPK SO, dan
sebelum keberangkatan ke Jepang)

4. Dokumen data diri yang dibutuhkan meliputi


o Scan KTP
o Kartu Keluarga
o Akte Kelahiran
o Ijazah SD
o Ijazah SMP
o Ijazah SMA
o Sertifikat Pelatihan/Sertifikat Kompetensi Teknis BLK UPTP, BLK UPTD, BLKK, LPK Swasta (optional)
ESTIMASI BIAYA YANG PERLU
DIPERSIAPKAN PESERTA
No. Perihal Estimasi Biaya

Biaya Pelatihan di LPK SO*


-Asrama
1. -Biaya Makan (pagi,siang,malam) Rp 5.000.000,-
-Pengurusan dokumen keberangkatan
-Visa
-MCU tahap III (Akhir) sebelum keberangkatan

2. MCU tahap I, dan tahap II (Dilaksanakan didaerah masing- +/- Rp 500.000,- s/d Rp
masing, sebelum pelatihan di BLK)** 700.000,- per MCU

Transportasi Lokal** +/- Rp. 3.000.000,- s/d


3. - dari/ke rumah ke BLK (pp) 5.000.000
- dari/ke daerah ke LPK SO (pp) (menyesuaikan daerah
masing-masing)

4. Biaya Pembuatan Passport** +/- Rp 350.000,-

*Tersedia dana talang dan dapat dicicil selama di Jepang;


**Biaya yang ditanggung langsung oleh peserta
ありがとうございました。
Terima Kasih

15

Anda mungkin juga menyukai