Anda di halaman 1dari 8

Batam Go Open Source

Sekertariat: Gedung Politeknik Batam Park Way Street Batam Center 29461 Telp (0778) 469856,469861 Fax (0778) 463620

LATAR BELAKANG Linux merupakan software berlisensi yang dapat digandakan dan digunakan secara bebas, tanpa harus membayar lisensi, dan tanpa melanggar Hak Cipta. Linux adalah program terbuka (Open Source) yang artinya tersedia kode sumber program (source code) sehingga dapat dipelajari cara kerjanya. Ini sangat cocok untuk pendidikan dibandingkan program proprietary dan tertutup (Closed Source). Linux dapat dikembangkan atau dibuat turunannya sehingga bangsa Indonesia dapat menguasai dan memiliki program komputer sesuai dengan kebutuhannya, tidak harus tergantung ke perusahaan/negara lain. Contoh Linux karya anak bangsa adalah BlankOn, Kuliax, IGOS Nusantara, IGOS DwiWarna, dan lain-lain. Banyaknya fitur yang ditawarkan oleh Open Source, yang dapat mempermudah, mengefektifkan, dan mengefisienkan pekerjaan, tidak menjadikan Open source familiar dikalangan pengguna. Ini terjadi karena sudah terbiasa dan enggannya pengguna untuk berpindah dari Closed source ke Open source. Untuk membantu memecahkan masalah tersebut, Gerakan Pemuda Perubah Indonesia (GPPI) berinisiatif mengajak kerja sama Batam Linux User Group (BLUG) untuk membuat panitia gabungan yang lalu diberi nama BGOS (Batam Go Open Source), yang dengan terus mempromosikan memberikan Seminar, hingga Pelatihan tentang Open Source. A. Rumusan Masalah 1. Masih banyak lembaga pendidikan dan masyarakat menggunakan perangkat lunak bajakan (penggandaan dan penggunaan program komputer secara tidak legal). 2. Masih sedikit para mahasiswa yang belum memahami manfaat Linux dan cara menggunakannya. 3. Masih sedikit pihak yang menyediakan dukungan penggunaan Linux di lembaga pendidikan. 4. Linux masih dianggap rumit oleh kalangan umum. 5. Masih lemahnya infrastruktur pendukung penggunaaan Linux di lembaga pendidikan.

Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source

Batam Go Open Source


Sekertariat: Gedung Politeknik Batam Park Way Street Batam Center 29461 Telp (0778) 469856,469861 Fax (0778) 463620

TUJUAN 1. Mensosialisasikan penggunaan perangkat lunak legal berbasis Linux 2. Mengubah paradigma masyarakat tentang open source 3. Memperdalam open source 4. Memotivasi para akademisi dan pemerintah untuk menerapkan dan menggunakan Linux untuk pekerjaan dengan komputer sehari-hari 5. Memberikan cara Membangun komunikasi yang mudah dalam satu instansi menggunakan open source TEMA Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source JUDUL Membangun Komunikasi yang mudah dalam satu instansi menggunakan open source TARGET Target dari pelaksanaan kegiatan ini adalah para akademisi dan lembaga pemerintah dari beberapa daerah di Indonesia secara umum, secara khusus dari Batam. Secara kuantitas, ditargetkan 300 orang yang akan hadir di acara ini. KONSEP ACARA konsep acara ini adalah semi pelatihan menghadirkan seminar beserta demo langsung tentang materi yang disampaikan WAKTU PELAKSANAAN Hari dan Tanggal : Sabtu, 30 Juni 2012 Pukul Tempat : 12.30 - selesai :

Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source

Batam Go Open Source


Sekertariat: Gedung Politeknik Batam Park Way Street Batam Center 29461 Telp (0778) 469856,469861 Fax (0778) 463620

PEMBICARA Pembicara acara dihadirkan dari GELORA(Gerakan Linux Open Source Untuk Rakyat), yang sudah ahli dan bertaraf nasional, yang kemudian akan dibantu oleh BLUG (Batam Linux User Group) dan GPPI (Gerakan Pemuda Perubahan Indonesia) dalam mendemokan materi yang telah disampaikan. SUSUNAN ACARA Waktu 12:30 13:30 13:30 13:45 Nama kegiatan Registrasi Pembukaan: Menyanyikan lagu Indonesia Raya Kata sambutan: keterangan Peserta registrasi di tempat yang telah disediakan Dipandu oleh MC dan dipimpin oleh drijen pic Mutia dan Sri Mutia

13:45 14:00

Dipandu oleh MC

Vikri

14:00 14:15 14:15 15:00

Laporan ketua panitia Walikota Batam Dinas pendidikan/kominfo (menggalakkan open source di dunia pendidikan dan teknologi) Doa Penutup Dipandu oleh Fakhrur Razi Perkenalan tentang: GPPI BLUG Komunitas Linux GELORA Perwakilan GPPI,BLUG, Komunitas Linux dan GELORA maju bersamaan, penyampaian dilakukan dalam bentuk dialog interaktif Lucky Sensini

15:00 15:20

Istirahat

Vikri

Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source

Batam Go Open Source


Sekertariat: Gedung Politeknik Batam Park Way Street Batam Center 29461 Telp (0778) 469856,469861 Fax (0778) 463620

15:20 17:00

Workshop tentang: Pembuatan server local berbasis open source Penutupan

Dipandu oleh Mc, dipimpin oleh Moderator,

Lucky Sensini

17:00 17:15

Pembagian sertifikat oleh panitia

Vikri

SUSUNAN KEPANITIAAN Ketua Wakil Ketua Sekretaris : Abi Chandra : M. Fakhrur Razi : 1. Sri Astuty 2. Dilla Bendahara : 1. Vivi Wahyuni 2. Mutiara Etri Divisi 1. Acara Koord. : Lucky Sensini Anggota John Edward Raja Ryad Juliano Fadli Kumangki Rizky Artha Citra Arum : 3. Humas Koord. : Jadi Anggota Alfatha Diki Akhmad Fitriandi Fiqih Komaruzzaman Ade Rio Jumarfiansyah Dini gustari Reni

2. Dokumentasi Koord. : Girin Drabrahma Anggota Fikri Robie Gustianto Ikhsan

4. Konsumsi Koord. : Dedek

Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source

Batam Go Open Source


Sekertariat: Gedung Politeknik Batam Park Way Street Batam Center 29461 Telp (0778) 469856,469861 Fax (0778) 463620

Anggota Inda Maya Mustika Ditya Endah Utari Gilang

Koord. : Novianto Anggota Agung Bambang Dian Hengky setiawan Nanda syahputra

5. Perlengkapan

OPERASIONAL YANG DIGUNAKAN Jenis Barang Konsumsi (snack) Banner Back drop Seragam Panitia Name tag Sertifikat DVD R Cover DVD Stiker DVD Pelakat/Cinderamata Tinta Print (Black + Color) Pena Kertas HVS Air Mineral (Gelas) Air Mineral (Botol) Quantitas 400 Orang 1 Buah (4 x 1) m 1 Buah (4 x 4) m 50 pieces 50 pieces 400 Lembar (8 pack besar) 50 Keping (1 pack) 50 Bungkus (1 pack) 50 Lembar (1 pack) 4 Buah 4 Botol 1 Kotak (12 biji) 2 Rim 11 Kotak (42 gelas) 1 kotak (21 botol) Total Harga 5.000/snack 35.000/meter 35.000/meter 60.000/pieces 5.000/pieces 40.000/pack 100.000/pack 25.000/pack 30.000/pack 150.000/Buah 28.000/Botol 1.500/biji 35.000/pack 14.000/kotak 2.000/botol Total Rp 2.000.000,00 Rp 140.000,00 Rp 245.000,00 Rp 3.000.000,00 Rp 250.000,00 Rp 320.000,00 Rp 100.000,00 Rp 25.000,00 Rp 30.000,00 Rp 600.000,00 Rp 112.000,00 Rp 18.000,00 Rp 70.000,00 Rp 154.000,00 Rp 42.000,00 Rp 7.106.000,00

Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source

Batam Go Open Source


Sekertariat: Gedung Politeknik Batam Park Way Street Batam Center 29461 Telp (0778) 469856,469861 Fax (0778) 463620

PENUTUP Demikian proposal ini kami susun dan kami ajukan, semoga kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik. Kami selaku Batam Go Open Source (BGOS) mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang akan mendukung kesuksesan acara ini. Atas perhatian dan kerjasama Saudara kami mengucapkan terima kasih. Batam, 2 Juni 2012

BATAM GO OPEN SOURCE (BGOS)

Debi Chandra Ketua Panitia

Sri Astuti Sekertaris

Mengetahui,

Lucky Sensini GPPI (Gerakan Pemuda Perubahan Indonesia)

M.Fakhrur Razi BLUG (Batan Linux User Group)

Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source

Batam Go Open Source


Sekertariat: Gedung Politeknik Batam Park Way Street Batam Center 29461 Telp (0778) 469856,469861 Fax (0778) 463620

Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source

Batam Go Open Source


Sekertariat: Gedung Politeknik Batam Park Way Street Batam Center 29461 Telp (0778) 469856,469861 Fax (0778) 463620

Contact Person: 1. Syahril Idwar (085264985397) 2. Lucky Sensini (08566360280) e-mail : bluglinux@gmail.com

Be Indonesian Familiar and Expert with Open Source

Anda mungkin juga menyukai