Anda di halaman 1dari 3

RADIOLOGI 1. Memeriksa identitas penderita: a. Nama b. Umur c. Jenis Kelamin d. Tanggal e. No Foto 2.

Memeriksa Marker pada Foto: R Right / D - Dexter/ Kanan L Left/S- Sinister/Kiri 3. Menentukan Posisi Foto : a. PA Posterior Anterior Sinar dari Posterior/Belakang b. AP Anterior Posterior Sinar dari Anterior / Depan c. Lateral Right / LR Sinar dari kiri d. Lateral Left /LL Sinar dari Kanan e. Lateral Dekubitus Right/ Oblik Sinar dari depan posisi miring kanan f. Lateral Dekubitus Left/ Oblik Sinar dari depan posisi miring kiri Arti DEKUBITUS -- Meja untuk melihat Cairan 4. Alignment : melihat apakah ada a. pergeseran/listesis atau lengkungan b. Dislokasi c. Fraktur 5. Bone Mineralisasi: ada tanda-tanda Osteoporosis 6. Kartilago: a. Skeloid b. Osteofit 7. Diskus: a. Penyempitan b. Simetris 8. Soft Tissue/jaringan lunak:
Rina Mardiana Musco

a. Adanya pembengkakan b. Tumor jaringan lunak 9. Kesimpulan: Alignment, Bone, Cartilago, Diskus, Soft tissue 10. Densitas a. X-Ray & Foto Kontras: b. USG Hiperekoik -- berwarna putih Hipoekoik --- berwarna hitam Normoekoik (Isoekoik) --- normal antara Hiperekoik & Hipoekoik Radiopak Tulang - Calcium Density/Bone Density -- pada pasien Perkapuran marker dengan mengunakan kontras Hipperadiopak (Metal Density) --- Metal Density --- Logam yang digunakan sebagai tanda Marker Intermediate -- Soft tissue - pada Otot, Jantung, Hepar

c. CT Scan: Hiperdens --- Putih Hipodens -- Hitam Isodens --Abu-Abu

d. MRI (T1 & T2): Hiperintens -- Putih Hipointens --- Hitam Isointens -- Abu-Abu

11. Bayangan: a. Hipperradiolush -- udara bebas --- didalam organ -- tidak ada udara bebas b. Radiolussen -- terdapat pada Paru & Jaringan Lemak

Rina Mardiana Musco

Rina Mardiana Musco

Anda mungkin juga menyukai