Anda di halaman 1dari 4

1. Nilai rataan hitung dari data: 4, 10, 7, x, 10, 6, 11, adalah 8. Nilai x adalah. a. 4 d. 9 b. 6 e. 10 c.

2. Jangkauan antar kuartil (hamparan) dari sekelompok data: 16, 7, 10, 14, 9, 14, 11, 12, 9, 12 adalah a. 2, 5 d. 5 b. 4 e. 9 c. 4, 5

3. Kuartil bawah dari data berikut: 26, 19, 45, 32, 40, 15, 34, 12, 37, 25, 43, 21 adalah.. a. 19 d. 22 b. 20 e. 23 c. 21

4. Ditentukan data: 6, 7, 3, 2, 2, 2, 2, 5, 4, 8. Jangkauan semi antar-kuartilnya adalah.. a. 5, 25 d. 2, 125 b. 4 e. 2 c. 2, 25

5. Nilai dari D5 pada data berikut: 7,0; 7,2; 6,9; 6,7; 5,4; 6,0; 4,9; 7,5; 5,9; 6,3 adalah.. a. 5, 5 d. 6, 7 b. 6, 3 e. 7 c. 6, 5

6. Rataan hitung tinggi badan 9 siswa adalah 155 cm. jika ditambah seorang siswa baru, maka rataan hitung tinggi badan menjadi 156 cm. Tinggi badan siswa baru itu adalah.. a. 156 cm d. 165 cm b. 159 cm e. 168 cm c. 162 cm

7. Nilai rataan hitung pelajaran matematika dalam suatu kelas adalah 5, 5. Jika ditambah nilai seorang siswa baru dengan nilai 7, 5 maka nilai rataan hitungnya menjadi 5, 7. Banyaknya siswa dalam kelas tersebut adalah.. orang a. 9 d. 36 b. 18 e. 48 c. 32

8. Berat rata-rata 15 siswa adalah 58 kg. Jika digabung dengan 10 siswa lagi beratnya menjadi 56 kg. Berat rata-rata ke-10 siswa tersebut adalah a. 52, 5 kg d. 54, 0 kg b. 53, 0 kg e. 54, 5 kg c. 53, 5 kg

9. Dalam suatu kelas terdiri dari 20 putri dan 28 putra, nilai rata-rata ulangan matematika yang dicapai adalah 6, 2. Jika nilai rata-rata kelompok putrid 6, 8 maka nilai rata-rata kelompok putra adalah.. a. 5, 67 d. 6, 54 b. 5, 77 e. 7, 5 c. 6, 02

10. Nilai rata-rata tes matematika dari kelompok siswa dan kelompok siswi di suatu kelas berturutturut adalah 5 dan 7. Jika rata-rata di kelas tersebut adalah 6, 2, maka perbandingan banyaknya siswa dan siswi adalah a. 2 : 3 d. 3 : 5 b. 3 : 4 e. 4 : 5 c. 2 : 5

11. Diagram berikut menunjukkan diagram hasil tes matematika suatu kelas. Nilai rata-ratanya adalah a. 71, 5 b. 72 c. 72, 5 d. 73, 5 e. 74

12. Jika , , , , dan berturut turut menyatakan statistik minimum, statistik maksimum, kuartil pertama, kuartil kedua, kuartil ketiga dari suatu kumpulan data, maka pernyataan berikut ini benar bagi kumpulan data tersebut, kecuali.. a. Jangkauannya = b. Rataan kuartilnya = c. Rataan tiganya = d. Statistik lima serangkaiannya

e. Kuartil kedua

dan desil kelima

sama dengan median

13. Nilai simpangan kuartil dari data: 16, 7, 10, 14, 9, 14, 11, 12, 9, 12 adalah a. 2 b. 4 c. 4, 5 d. 5 e. 9

14. Nilai rataan hitung dari data berikut adalah 34. Nilai Frekuensi 21 - 25 2 -15 26 - 30 8 -10 31 - 35 9 -5 36 - 40 p 0 41 - 45 3 5 46 - 50 2 10 Nilai p adalah.. a. 6 d. 11 b. 9 e. 21 c. 13

15. Median dari data tabel distribusi frekuensi berikut adalah

Nilai 50 - 54 55 - 59 60 - 64 65 - 69 70 - 74 75 - 79 80 - 84 a. 6, 7 b. 67, 9 c. 68

Frekuensi 4 8 14 35 27 9 4 d. 68, 4 e. 68, 9

16. Diketahui kelas modus pada data berikut adal 51 60 dan nilai modusnya adalah 56, 5. Nilai p adalah. Nilai Frekuensi 31 40 2 41 50 P 51 60 12 61 - 70 10 a. 9 d. 6 b. 8 e. 5 c. 7

Anda mungkin juga menyukai