Anda di halaman 1dari 14

Soal Prediksi dan Try Out

UJIAN NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2012/2013
Disusun Sesuai Indikator Kisi-Kisi UN 2013

IPA SMP
Distributed by :

Pak Anang

1.

Pasangan besaran dan satuan dalam SI berikut yang benar adalah . Besaran A B C D Intensitas cahaya Berat Panjang Suhu Satuan Cd kg km
0

2.

Zat yang susunan molekulnya teratur dan memiliki gaya tarik antar molekul yang kuat disebut ... A. Zat padat B. Zat cair C. Gas D. Zat arang

3.

Pada saat termometer Fahrenheit digunakan untuk mengukur suhu ruang ternyata menunjukkan skala 770F, jika ruang tersebut diukur dengan menggunakan termometer Kelvin maka akan menunjukkan skala .... A. 277 K B. 298 K C. 302 K D. 327 K Banyaknya kalor yang diperlukan 2 kg es yang bersuhu -50C jika dipanaskan hingga seluruhnya melebur adalah .... (ces = 2.100 J/kg0C ; cair = 4.200 J/kg0C ; L = 336.000 J/kg) A. 1.684.200 J B. 1.676.200 J C. 693.000 J D. 676.200 J

4.

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 1

5.

Grafik hubungan antara kecepatan (sumbu y) terhadap waktu (sumbu x) pada gerak lurus berubah beraturan diperlambat adalah . A

6.

Seseorang memanjat pohon kelapa yang tingginya 5 m dengan usaha 3.100 J. Jika percepatan gravitasi bumi 10 m/s2, maka massa orang tersebut adalah .... A. 25 kg B. 36 kg C. 62 kg D. 70 kg

7.

Komponen utama pada mobil derek yang digunakan untuk mengangkat/menarik mobil yang terperosok ke dalam jurang adalah .... A. Bidang miring B. Pengungkit C. Katrol tetap D. Sistem katrol

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 2

8.

Seekor ikan berada pada akuarium seperti pada gambar.

Jika massa jenis air = 1.000 kg/m3 dan percepatan gravitasi bumi 10 N/kg, tekanan hidrostatis yang diterima ikan di titik Q adalah .... A. 6.000 N/m2 B. 8.000 N/m2 C. 10.000 N/m2 D. 14.000 N/m2

9.

Perhatikan gambar berikut.

Jika waktu yang diperlukan untuk menempuh jarak dari a ke d adalah 3 detik, panjang gelombang dan cepat rambat gelombang di atas adalah .... A. 3 m dan 4 m/s B. 3 m dan 0,75 m/s C. 1,5 m dan 4 m/s D. 1,5 m dan 0,75 m/s

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 3

10. Perhatikan data berikut. 1) Memiliki frekuensi kurang dari 20 Hz 2) Dapat merambat dalam ruang hampa 3) Dapat didengar oleh kelelawar 4) Dapat didengar oleh jangkrik 5) Memiliki frekuensi lebih dari 20 kHz

Berdasarkan data di atas, yang termasuk ciri-ciri bunyi infrasonik adalah .... A. 1 dan 3 B. 2 dan 5 C. 1 dan 4 D. 3 dan 5

11. Jalannya sinar istimewa yang benar pada lensa cembung adalah ....

A.

B.

C.

D.

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 4

12. Perhatikan pernyataan di bawah ini. 1) Muatan listrik yang sejenis akan tolak-menolak 2) Muatan listrik yang tidak sejenis akan tarik-menarik 3) Suatu benda akan bermuatan positif jika jumlah elektron lebih banyak dari jumlah proton 4) Suatu benda akan dikatakan netral jika jumlah proton sama dengan jumlah elektron

Sifat-sifat muatan listrik yang benar adalah .... A. 1, 2, dan 3 B. 1, 2, dan 4 C. 1, 3, dan 4 D. 4 saja

13. Perhatikan gambar di bawah ini.

Besar hambatan pengganti pada rangkaian listrik di atas adalah . A. 11 B. 15 C. 16 D. 18

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 5

14. Sebuah kios menggunakan peralatan listrik, antara lain 4 buah lampu masing-masing 20 Watt yang menyala rata-rata 10 jam per hari. Jika harga per kWh Rp. 500,00 dan biaya beban Rp. 2.000,00, maka besar biaya listrik yang harus dibayarkan tiap bulan (30 hari) adalah .... A. Rp. 14.000,00 B. Rp. 12.000,00 C. Rp. 6.000,00 D. Rp. 2.500,00

15. Perhatikan cara membuat magnet berikut

Batang baja AB dan batang besi CD digosok dengan menggunakan magnet batang berulang kali dan searah seperti pada gambar. Jenis kutub magnet yang terjadi adalah .... Baja AB Ujung A A. B. C. D. selatan utara selatan utara Ujung B utara selatan utara selatan Ujung C selatan utara utara selatan Besi CD Ujung D utara selatan selatan utara

16. Sebuah trafo mempunyai daya masukan 500 Watt dan daya keluaran 200 Watt, maka efisiensi trafo tersebut adalah .... A. 80 % B. 60 % C. 40 % D. 20 %

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 6

17. Bulan merupakan benda gelap, karena .... A. Tampaknya pada malam hari B. Tidak memancarkan cahaya sendiri C. Warnanya gelap D. Tidak mempunyai langit

18. Garam dapur (NaCl) merupakan hasil dari ikatan ion-ion .... A. Na+ dan ClB. Na2+ dan Cl2C. Na+ dan Cl2D. Na2+ dan Cl19. Zat yang di dalam air akan menghasilkan ion H+ adalah . A. Garam B. Asam C. Basa D. Larutan 20. Zat tunggal yang tersusun atas beberapa unsur dengan perbandingan tetap disebut . A. Unsur B. Senyawa C. Campuran D. Larutan

21. Wujud zat, kelarutan dan warna merupakan beberapa contoh dari ... A. Sifat kimia B. Sifat fisika C. Perubahan fisika D. Perubahan kimia

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 7

22.

Aldi memperhatikan tunas tanaman pisang di belakang rumahnya semakin lama semakin besar, gejala ini menunjukkan ciri makhluk hidup yaitu.. A. Bergerak B. Iritabilitas C. Bereproduksi D. Tumbuh dan berkembang

23.

Perhatikan ciri-ciri tumbuhan sebagai berikut : 1) Hidup di tempat lembab 2) Mempunyai daun dan batang 3) Bersifat saprofit 4) Mempunyai klorofil Ciri-ciri jamur ditunjukkan nomor. A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4

24.

Agar dapat bertahan hidup makhluk hidup terkadang bekerja sama dengan makhluk hidup lainnya. Hubungan makhluk hidup berikut ini yang menunjukkan simbiosis parasitisme adalah. A. Rayap dengan flagellate B. Ikan remora dengan hiu C. Kutu dengan kerbau D. Anggrek dengan pohon mangga

25.

Cara mencegah pencemaran lingkungan akibat pembuangan limbah rumah tangga antara lain dengan A. Dibiarkan hancur sendiri B. Diolah menjadi pupuk kompos C. Membakar plastik dan sampah kertas D. Membuang sampah ke sungai

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 8

26.

Kerusakan lingkungan yang diakibatkan oleh bertambahnya populasi manusia antara lain A. Pembuatan tanam kota B. Pembabatan hutan untuk lahan pertanian C. Mudah mendapatkan kayu bahan bangunan D. Mudah membuat ladang baru

27.

Perhatikan tabel perbandingan otot berikut ini dan tentukan manakah yang paling tepat ! OTOT POLOS A Gelondong, satu inti, otot usus, tak sadar B Gelendong, inti banyak, otot kelamin, tak sadar C Gelendong, satu inti, otot usus, sadar OTOT LURIK Panjang, berwarna, inti banyak, otot rangka, sadar Panjang, berwarna, satu inti, otot rangka, sadar Panjang, berwarna, inti banyak, otot rangka, sadar D Gelendong, satu inti, berwarna, sadar Panjang, inti banyak, tak sadar

28.

Dalam sistem pernafasan manusia mekanisme yang terjadi pada saat inspirasi pada pernafasan dada adalah. A. Otot antar tulang rusuk berkontraksi, rongga dada mengecil B. Otot diafragma berkontraksi, rongga dada mengecil C. Otot diafragma relaksasi, rongga dada mengembang D. Otot antar tulang rusuk berkontraksi, rongga dada membesar Enzim yang dihasilkan oleh lambung yang terlibat dalam pencernaan protein adalah.. A. Renin B. Pepsin C. Tripsin D. Amilase

29.

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 9

30.

Bagian darah yang berfungsi membawa oksigen ke seluruh tubuh adalah. A. Sel darah merah B. Sel darah putih C. Keping darah D. Plasma darah

31.

Perhatikan gambar berikut ! 7 5 8

6 1 2

4 3

Urutan peredaran darah kecil yang benar adalah. A. 1 5 6 4 3 B. 1 6 5 7 4 C. 3 5 6 1 4 D. 4 3 5 7 6 32. Organ ekskresi berikut ini yang juga memiliki peranan yang penting pada sistem lemak dan membantu menetralkan racun adalah. A. Ginjal B. Kulit C. Hati D. Paru-paru Urut-urutan organ yang dilalui urin saat keluar dari dalam tubuh adalah A. Ureter kandung kemih uretra B. Uretra kandung kemih uretrer C. Kandung kemih ureter uretra D. Kandung kemih uretra ureter

33.

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 10

34.

Perhatian nama-nama berikut ini ! 1) Otak 2) Efektor 3) Neuron sensorik 4) Neuron motorik 5) Stimulus 6) Medulla spinalis Urutan jalannya impuls saraf saat kaki kita menginjak punting rokok adalah. A. 1 3 4 5 6 B. 5 3 6 4 2 C. 5 3 1 4 2 D. 1 2 3 4 5

35.

Perhatikan gambar penampang melintang batang dikotil berikut! 1 2 3 4 5 Berdasarkan gambar di samping yang berfungsi 5 mengedarkan hasil fotosintesis dan memperbesar 3 batang adalah4 1 A. 1 dan 2 B. 3 dan 4 C. 4 dan 2 D. 5 dan 4

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 11

36.

Salah satu contoh adaptasi fisiolotgi pada unta terhadap lingkungan gurun yang tandus adalah. A. Kulit tebal, berlapiskan zat tanduk B. Tubuh mempunyai kandung penyimpanan air C. Kotoran kering dan urin lebih pekat D. Mempunyai kalasa sebagai penyimpanan air

37.

Tumbuhan akan dapat melakukan fotosintesis apabila komponen dibawah ini tersedia, KECUALI. A. Karbondoksida B. Ketersediaan air C. Cahaya matahari D. Oksigen

38.

Beberapa fakta yang terjadi di alam antara lain : 1) Semua makhluk hidup mempunyai potensi reproduksi yang tinggi 2) Terdapat variasi yang dapat diturunkan antara individu dalam satu spesies 3) Ditemukan banyak hewan yang beribeda diberbagai tempat 4) Banyaknya hewan dan tumbuhan yang hamper punah

Dari berbagai fakta di atas, yang paling mendukung adanya evolusi pada makhluk hidup adalah A. 4 B. 3 C. 2 D. 1

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 12

39.

Pada ayam bulu hitam B dominan terhadap ayam berbulu coklat b. Apabila persilangan ayam hitam dengan coklat menghasilkan keturunan dengan fenotip 50% hitam dan 50% coklat, maka kemungkinan genotip kedua induknya adalah. A. BB x Bb B. bb x bb C. Bb x Bb D. Bb x bb

40.

Pemanfaatan bioteknologi bagi kehidupan manusia pada umumnya bermanfaat dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Namun dampak negatif yang mungkin timbul adalah hilangnya plasma nutfah yang akan menyebabkan. A. Punahnya organism yang langka B. Keanekaragaman hayati akan menurun C. Berkurangnya bibit unggul D. Rusaknya habitat makhluk hidup

Soal Prediksi UN IPA SMP 2013. Distributed by http://pak-anang.blogspot.com

Page 13

Anda mungkin juga menyukai