Anda di halaman 1dari 12

PROGRAM KEGIATAN HARI IBU KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014

NO 1 KEGIATAN Tatapan dan belaian sayang untuk mama TUJUAN Memperkuat ikatan bathin ibu dan anak TARGET HASIL KEGIATAN Mempererat tali kasih sayang Ibu dan anak WAKTU 21 Desember 2012 PENANGGUNG JAWAB 1. Nurhamidar, S.Pd 2. Adawiyah, S.Pd 3. Epi Apriana, S.Pd 4. Dewi Sartika, S.Pd.AUD PERKIRAAN BIAYA Baskom/Gelas Aqua Handuk putih kecil

Anak mencuci kaki mama lalu di lap dengan handuk

Memperkuat ikatan bathin ibu dan anak

Mempererat tali kasih sayang ibu dan anak

21 Desember 2012

Anak menyerahkan sekuntum bunga. (Bunga dibuat dikelas masingmasing)

Menyanyi bersama

Pesan untuk mama (kartu)

Ka. KB/TK Islam Al-Azhar 21 Pontianak

Pontianak, 2 Juli 2013 Koordinator : 1. Marlina 2. Hadiyah, S.Pd.I 3. Siti Rusliah, S.Pd . . .

Hasarina Masika, S.Psi NIK. 20030973

PROGRAM KEGIATAN HARI PENDIDIKAN NASIONAL KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 KEGIATAN Mengunjungi perpustakaan wilayah provinsi. TUJUAN Mengenalkan anak tentang perpustakaan TARGET HASIL KEGIATAN Anak lebih berminat untuk mengenal perpustakaan WAKTU Senin, 5 Mei 2014 PENANGGUNG JAWAB 1. Siti Rusliah, S.Pd 2. Siti Rasmiyah, S.Pd.I 3. Ermiati, S.Pd PERKIRAAN BIAYA

Ka. KB/TK Islam Al-Azhar 21 Pontianak

Pontianak, 4 Juli 2012 Koordinator : 1. Eryunita, S.Pd.I 2. Dini Annum Sari, S.Psi 3. Dina Damayanti, S.Pd.I 4.

Hasarina Masika, S.Psi NIK. 20030973

PROGRAM KEGIATAN HARI KARTINI DAN HARI BUMI KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 MATERI Fashion bertema Nuansa natural bunga Menanam pohon diluar dan didalam sekolah Ke sekolah tanpa kendaraan (rute ditentukan) Seminar WAKTU PELAKSANAAN Melatih percaya diri anak TARGET HASIL KEGIATAN Anak lebih percaya diri WAKTU 16 18 April 2014 22 April 2014 PENANGGUNG JAWAB PERKIRAAN BIAYA

Mengenalkan anak manfaat pohon

Anak mengerti manfaat pohon

1. Rahimah, S.Sos, M.Pd 2. Marlina, S.Pd 3. Dini Annum Sari, S.Psi 4. Pina Marlina, S.Pd

Membiasakan anak kesekolah tanpa polusi udara

Anak mengerti manfaat udara bersih

14 April 2014

Ka. KB/TK Islam Al-Azhar 21 Pontianak

Pontianak, 4 Juli 2012 Koordinator : 1. Siti Rusliah, S.Pd 2. Nurhamidar, S.Pd 3. Dian Rosita, A.Md 4. Siti Rasmiyah, S.Pd.I

Hasarina Masika, S.Psi NIK. 20030973

PROGRAM KEGIATAN AMALIAH RAMADHAN KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 KEGIATAN Kelompok Bermain, Kelp. A & B melaksanakan Sholat Dhuha (hari Selasa & Rabu) mendengar cerita dari guru Memulai tabungan Amaliah Ramadhan (11 Juli), Praktek sholat Ied (30 Juli) Mengirim kartu selamat lebaran untuk mama dan papa (29 Juli) Tutup tabungan Ramadhan (29 Juli) Buka Puasa bersama dengan anak panti asuhan (makanan/menu disiapkan oleh orang tua) (31 Juli) Lebaran antar kelas (28 Agustus) Halal Bihalal (30 Agustus) Kegiatan guru Sholat berjamaah (Imam bergantian dibuat jadwal) Tadarus (setiap guru dan karyawan membaca juz yang telah ditentukan) Kultum (setiap guru dan karyawan setiap hari bergantian dan yang sudah cerita pada saat sholat Dhuha tidak lagi bertugas kultum) Doa setelah sholat berjamaah (petugas sudah dijadwalkan) Khataman Al Quran Tema selama Amaliah sudah dibuat koordinator Bingkisan bagi anak yang penuh berpuasa TUJUAN Memberikan rasa senang pada anak Melatih anak untuk menghargai dan memberikan perhatian pada orang lain Mengenalkan pada anak sholat sunat Menumbuhkan dan membina rasa sosial terhadap sesama yang membutuhkan Melatih anak untuk peduli terhadap orang yang kurang mampu Mengenalkan tata cara sholat Ied pada anak Membiasakan anak untuk mengekspresikan rasa gembira, perhatian, rasa terima kasih terhadap orang lain Membiasakan anak untuk bersedekah Melatih anak berpuasa dan memupuk tali silaturahmi dan berbagi kebahagiaan dengan anakanak dari panti asuhan/anak yatim Menjalin Ukhuwah Islamiyah antar kelas Menjalin Ukhuwah Islamiyah antar guru, karyawan dan orang tua TARGET HASIL KEGIATAN Anak senang mengikuti kegiatan di sekolah Anak membuat dan mengirim kartu ucapan Selamat Berpuasa Anak mengenal sholat sunat Dhuha Anak rajin bersedekah setiap hari Anak mengetahui manfaat uang tabungan mereka Memberi rasa gembira pada anak Anak mengenal tata cara sholar Ied\ Anak membuat dan mengirimkan kartu lebaran Anak dapat berbagi dengan temantemannya yang dari panti asuhan dan anak yatim Anak bisa hadir dalam kegiatan tersebut sekaligus menyerahkan bingkisan kepada anak panti asuhan Anak terbiasa untuk menolong dan memperhatikan orang yang kurang mampu Memupuk Ukhuwah Islamiyah dan memperdalam wawasan keislaman Anak mengenal dan bersilaturahim di setiap kelas Mempererat tali silaturahim antar guru, karyawan dan orang tua murid WAKTU PENANGGUNG JAWAB 1. Hadiyah, S.Pd.I 2. Dina Damayanti, S.Pd.I 3. Ika Wahyu R.Palupi, S.Si 4. Pina Marlina, S.Pd PERKIRAAN BIAYA

2 3 4 5

6 7

PROGRAM KEGIATAN MUHARRAM KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO I KEGIATAN LOMBA INTERN 1. Karnaval menyambut Tahun Baru Islam 1435 H (KB, TK A, TK B, orang tua murid, guru dan karyawan KB-TKIA 21) TUJUAN Memeriahkan dan memperingati Tahun Baru Islam 1435 H Mengenalkan Tahun Baru Islam pada anak didik TARGET HASIL KEGIATAN Terjalin tali silaturahim antara anak, guru/karyawan dan orang tua murid WAKTU 4 Nopember 2013 PENANGGUNG JAWAB 1. Siti Rusliah, S.Pd 2. Diana Ekarini, S.Ag 3. Dian Rosita, S.Pd 4. Ika Wahyu R.Palupi, S.Si PERKIRAAN BIAYA

2. Lomba KB : - Ketangkasan Mencocokkan gambar Islami 3. Lomba TK A : - Menyusun 2 pola 2 kali urut - Membaca doa kedua orang tua - Mewarnai gambar kaligrafi

Melatih koordinasi tubuh anak Melatih aspek kognitif anak

Anak dapat mencocokkan gambar Islami dengan berlari sejauh 3m

Melatih aspek kognitif anak Melatih anak membaca doa kedua orang tua Melatih motorik halus anak

4. Lomba TK B : - Sholat Berjamaah - Adzan - Mewarnai kaligrafi

Anak dapat memahami konsep tentang pola Anak dapat membaca doa kedua orang tua dengan baik Anak dapat mewarnai gambar kaligrafi dan mengembangkan daya imajinasi serta kreativitas anak Anak dapat mempraktekkan sholat berjamaah Anak dapat mengumandangkan adzan Anak dapat mewarnai gambar kaligrafi dan mengembangkan daya imajinasi serta kreativitas anak Anak dapat menghafal dan membaca surat-surat pendek sesuai dengan makharijul hurufnya

Melatih adab & tata cara sholat berjamaah Melatih hafalan dan adab mengumandangkan adzan pada anak Melatih motorik halus anak

II

LOMBA EKSTERN Lomba hafalan surat-surat pendek tingkat TK sekota Pontianak

Melatih hafalan surat-surat pendek anak

PROGRAM KEGIATAN MANASIK HAJI KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 2 KEGIATAN Tabungan Idul Adha Mengkoordinir guru guru untuk berkurban Manasik Haji (Mengundang TK Sekota Pontianak) Tema Insidentil a. Pengertian Idul Adha b. Sejarah Nabi Ibrahim c. Manasik Haji dan Umrah d. Perbedaan Haji dan Umrah Buka Tabungan Idul Adha (19 Agustus 2013) Tutup Tabungan Idul Adha (10 Oktober 2013) Memupuk tali silaturahmi dan meningkatkan ukhuwah islamiyah dengan TK lain Menjadikan Al-Azhar sebagai pusat dakwah dan pembelajaran yang islami bagi TK lain TUJUAN Mengenalkan tata cara haji kepada anak sejak dini TARGET HASIL KEGIATAN Anak dapat mengikuti kegiatan manasik haji dengan penuh semangat dan rasa gembira WAKTU Sabtu 12 Oktober 2013 PENANGGUNG JAWAB 1. Eryunita, S.Pd.I 2. Rabunah, S.Pd 3. Dewi Sartika, S.Pd.AUD 4. Mariam, S.Pd PERKIRAAN BIAYA

Anak dapat bersosialisasi dengan membina hubungan yang lebih luas dengan orang lain Anak memiliki rasa percaya diri dan mandiri dalam kegiatan ini

Melatih anak untuk beramal dan mengerti tentang Qurban

Dapat membeli hewan Qurban dan mengerti salah satu ibadah di bulan Haji

Ka. KB/TK Islam Al-Azhar 21 Pontianak

Pontianak, 4 Juli 2012 Koordinator : 1. Dian Rosita, A.Md 2. Diana Ekarini, S.Ag 3. Dina Damayanti, S.Pd.I 4.

Hasarina Masika, S.Psi NIK. 20030973

PROGRAM KEGIATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO KEGIATAN LOMBA INTERN Lomba KB Mewarnai Lomba TK A 1. Menyusun puzzle 2. Hafalan surah pendek (Al Ikhlas) 3. Syair Maulid Nabi TUJUAN TARGET HASIL KEGIATAN WAKTU PENANGGUNG JAWAB PERKIRAAN BIAYA

Melatih motorik halus

Anak dapat berjiwa besar

Kelp. Bermain 17 Januari 2014 Kelp. A 28 Januari 2014

Melatih motorik halus Mengenalkan pada anak surah-surah pendek Melatih keberanian anak Melatih artikulasi

Anak dapat menghafal surah pendek

1. Nurhamidar, S.Pd 2. Rabunah, S.Pd 3. Siti Rasmiyah, S.Pd.I 3. Mariam, S.Pd

Lomba TK B 1. Hafalan surah pendek (Al Fatihah) 2. Mengurutkan pola (3 pola 3x urut) 3. Menyanyi lagu ciptaan guru

Mengenalkan pada anak surah-surah pendek Melatih motorik halus Melatih motorik kasar

Anak dapat mengurutkan pola dengan benar Rasa percaya diri pada anak lebih tertanam

Kelp. B 29 Januari 2014

LOMBA EKSTERN Lomba Mewarnai (TK Luar)

Puncak Tema 30 Januari 2014

Ka. KB/TK Islam Al-Azhar 21 Pontianak

Pontianak, 4 Juli 2012 Koordinator : 1. Hadiyah, S.Pd.I 2. Ermiati, S.Pd 3. Epi Apriana, S.Pd 4. Ika Wahyu Retno Palupi, S.Si

Hasarina Masika, S.Psi NIK. 20030973

PROGRAM KEGIATAN ISRA MIRAJ KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 KEGIATAN Sholat berjamaah di masjid dan cerita tentang hikmah Isra Miraj TUJUAN Mengenalkan tempat beribadah agama islam Membiasakan anak untuk sholat berjamaah TARGET HASIL KEGIATAN Anak dapat melaksanakan sholat sendiri Anak tahu tentang sejarah Isra Miraj WAKTU Kamis 7 Juni 2014 PENANGGUNG JAWAB 1. Marlina, S.Pd 2. Adawiyah, S.Pd 3. Siti Rasmiyah, S.Pd.I PERKIRAAN BIAYA

Pildacil (Tampilan kakak SD/SMP)

Ka. KB/TK Islam Al-Azhar 21 Pontianak

Pontianak, 4 Juli 2012 Koordinator : 1. Siti Rusliah, S.Pd 2. Eryunita, S.Pd.I 3. Dina Damayanti, S.Pd.I

Hasarina Masika, S.Psi NIK. 20030973

PROGRAM KEGIATAN 17 AGUSTUS 2013 KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 2 3 4 5 6 7 8 Jalan santai Pembagian kupon Bazar Lomba keluarga Lomba guru Lomba memasak (untuk ayah) Door price Pembagian hadiah Menggali kemampuan memasak pada orang tua murid (bapak) Orang tua (bapak) mampu memasak Menumbuhkan rasa patriot, berani pada orang tua dan anak Anak lebih percaya diri dan berani KEGIATAN TUJUAN Menjalin silaturahim antar keluarga & sekolah TARGET HASIL KEGIATAN Mengenal sesama orang tua murid dan pihak sekolah WAKTU Kamis 22 Agustus 2013 PENANGGUNG JAWAB 1. Rahimah, S.Sos, M.Pd 2. Adawiyah, S.Pd 3. Siti Rasmiyah, S.Pd 4. Dini Annum Sari, S.Psi PERKIRAAN BIAYA Rp. 5.000.000,-

Ka. KB/TK Islam Al-Azhar 21 Pontianak

Pontianak, 4 Juli 2012 Koordinator : 1. Ermiati, S.Pd 2. Ika Wahyu Retno Palupi, S.Si

Hasarina Masika, S.Psi NIK. 20030973

PROGRAM KEGIATAN HARI ANAK NASIONAL KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 KEGIATAN Dramatisasi Aku Senang Sekolah TUJUAN Memberikan rasa senang kepada anak Memotivasi anak untuk datang kesekolah Menumbuhkan rasa sayang terhadap teman dan ibu guru TARGET HASIL KEGIATAN Anak merasa senang kesekolah Anak termotivasi untuk datang kesekolah Anak dapat dengan mudah bersosialisasi disekolah WAKTU 23 Juli 2013 PENANGGUNG JAWAB 1. Marlina, S.Pd 2. Ermiati, S.Pd 3. Epi Apriana, S.Pd PERKIRAAN BIAYA

Mendatangkan anak putus sekolah dilingkungan guru dan karyawan

Dapat berbagi sesama anak yang putus sekolah dilingkungan guru dan karyawan Agar mereka merasa senang bisa ikut dalam acara Hari Anak Nasional

Bisa berbagi sesama anak yang kurang mampu/putus sekolah

PROGRAM KEGIATAN OLAH RAGA KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 2 3 KEGIATAN Senam guru dan anak Jalan-jalan disekitar lingkungan sekolah Olah raga bebas (guru) Senam Bola Volley Renang Futsal Aerobik Bulu tangkis Sepak bola antar kelas (anak laki-laki) Futsal Melempar bola (anak perempuan) TUJUAN Menanamkan rasa senang berolah raga Menanamkan rasa senang melihat keindahan alam Menambah keterampilan dan semangat bekerja TARGET HASIL KEGIATAN Kesehatan jasmani Kesehatan jasmani Kesehatan jasmani WAKTU Setiap hari Kamis 2x setiap term 2x setiap term PENANGGUNG JAWAB 1.Ika Wahyu R.Palupi, S.Si PERKIRAAN BIAYA Raket, Suttle Kok Mendatangkan instruktur aerobik Berenang Futsal Biaya : Rp. 500.000,-

Memperkenalkan olah raga sepak bola Futsal dan melempar bola kepada anak dan mengembangkan/menyalurkan bakat/hobby anak terhadap olah raga tersebut Menumbuhkan rasa sportivitas dan semangat bertanding

Dapat berpartisipasi dalam eventevent perlombaan

Insidentil

Open Tournamen Futsal Melempar bola Lari Estafet Menyiram bunga

Kesehatan dan persaudaraan

1x setahun

Bekerjasama dengan Koordinator KB, Kelp. A dan Kelp. B

Menanamkan rasa tanggung jawab kepada anak tentang pentingnya menjaga kebersihan

Kebersihan dan kesehatan

Setiap hari setelah ikrar

Memungut sampah dan membuangnya ketempat sampah Outbond Menumbuhkan rasa silaturahmi antar kelas Kesehatan dan persaudaraan 1x setiap semester

PROGRAM KEGIATAN KEAGAMAAN KB/TK ISLAM AL-AZHAR 21 PONTIANAK TAHUN PELAJARAN 2013 2014
NO 1 2 3 4 5 6 MATERI Sholat berjamaah Hafalan surah Bersedekah Mengaji Sholawat Puasa (kerjasama dengan koordinator amaliah) 7 8 9 10 11 Sholat sunnah dibulan puasa Kultum Takziah Takniah Mendatangkan guru ceramah (khusus sholat tasbih dan wajib) 12 13 14 15 Halal bihalal Almaul husna Puasa sunnah Memberikan ceramah oleh guru Pelatihan guru tilawati 2 bulan 1x Ramadhan Ramadhan WAKTU PELAKSANAAN Setiap jumat Setiap jumat Minggu I 1 bulan sekali Minggu II Ramadhan TEKNIK PELAKSANAAN Sholat berjamaah dipimpin imam dan ditutup doa Guru diberikan ayat yang harus dihafal, minggu depan di tes oleh partnernya Setiap awal bulan bersedekah dimulai kelas KB selesai secara bergiliran setiap bulannya (10 penerima) Sholawat dipimpin oleh guru Setelah murid pulang sekolah Setiap guru memberikan kultum secara bergantian Berkunjung ketempat yang mendapat musibah pada sewaktu-waktu (disertai doa bersama) Berkunjung ketempat orang yang bersuka cita (memenuhi undangan) Idul Fitri kerumah teman EVALUASI PENANGGUNG JAWAB

Ka. KB/TK Islam Al-Azhar 21 Pontianak

Pontianak, 4 Juli 2012 Koordinator :

Hasarina Masika, S.Psi NIK. 20030973

1. Ermiati, S.Pd

..

Anda mungkin juga menyukai