Anda di halaman 1dari 2

BAB III KESIMPULAN

Dari pembahasan penerapan metode eksperimen pada materi tumbuhan hijau Dari semua pembahasan di atas dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : Bagaimanakah pengaruh penerapan metode eksperimen terhadap peningkatan pemahaman siswa pada mata pelajaran IPA tentang konsep tumbuhan hijau di kelas V Sekolah Dasar?

A. Tujuan Penulisan Makalah Tujuan penulisan makalah adalah sebagai berikut : 1. Untuk memaparkan teori tentang penerapan metode eksperimen pada mata pelajaran IPA tentang konsep tumbuhan hijau di kelas V Sekolah Dasar. 2. Memberikan alternatif langkah-langkah pembelajaran dengan metode eksperimen terhadap peningkatan pemahaman siswa pada mata pelajaran IPA tentang konsep tumbuhan hijau di kelas V Sekolah Dasar. 3. Meningkatkan pemahaman konsep IPA secara ilmiah dengan penggunaan metode eksperimen tentang konsep tumbuhan hijai di kelas V Sekolah Dasar 4. Memiliki sikap menghargai kegunaan IPA dalam kehidupan, yaitu memiliki rasa ingin tahu, perhatian, dan minat dalam mempelajari IPA, serta ulet dan percaya diri dalam menggunaan metode ilmiah B. Manfaat Penulisan Makalah 1

Manfaat penulisan makalah ini antara lain adalah : 1. Manfaat secara akademis yaitu hasil penelitian ini merupakan salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan pada Program Pendidikan Guru Sekolah Dasar, serta menambah literatur ilmiah bidang ilmu pengetahuan yang berkaitan dengan penerapan metode eksperimen pada mata pelajaran IPA. 2. Manfaat secara praktis hasil penelitian ini dapat dijadikan bahan informasi oleh para guru dalam meningkatkan prestasi belajar siswa di sekolahnya yaitu dengan melaksanakan pembelajaran yang aktif, kreatif, efektif, menyenangkan, dan inovatif di Sekolah Dasar. 3. Manfaat secara teoritis hasil penelitian ini dapat memperkaya hazanah keilmuan pada mata pelajaran IPA, khususnya mengenai penggunaan metode eksperimen di Sekolah Dasar

Anda mungkin juga menyukai