Anda di halaman 1dari 14

RUBELA

Campak Jerman atau rubella, termasuk infeksi akut yang ringan, disebabkan oleh virus rubella.

Umumnya menyerang anak-anak dan remaja. Bila menyerang ibu hamil pd trimester pertama , dapat menimbulkan infeksi pd janin yg mengakibatkan kelainan congenital pd organorgan janin.

MORFOLOGI Rubella virus termasuk genus rubivirus dari family Togaviridae. Virion virus ini berukuran 60 nm, mempunyai selubung, berbentuk pleomorfok atau sferik.

EPIDEMIOLOGI Rubella endemic diberbagai daerah di seluruh dunia , dan menimbulkan epidemic yg umumnya terjadi di musim semi. Rubella umumnya menyerang anak sekolah dasar dan sekolah menengah. Sumber penularan adalah semua orang yg pernah terinfeksi rubella virus, baik yg sakit maupun yg tidak sakit.

Penularan terjadi karena kontak erat dg penderita karena virus berada difaring penderita.

DIAGNOSIS

Secara klinis dibedakan 2 jenis rubella yaitu : Rubella postnatal. Rubella congenital.

Pd rubella postnatal , masa inkubasi antara 17-25 hari diikuti gambaran klinis khas yaitu limfadenopati, ruam kulit(rash) dan demam ringan. Pd anak, ruam kulit merupakan tanda awal penyakit, tidak didahului dg demam, sakit tenggorok dan malaise atau sakit kepala.

Rubella congenital diderita oleh 1015% bayi yg dilahirkan oleh ibu yg terinfeksi rubella pd trimester pertama.

SINDROM RUBELLA KONGENITAL terdiri atas : 1. Kelainan neurologis. 2. Kelainan perkembangan. 3. Kelainan kardiovaskuler 4. Gangguan pendengaran. 5. Kelaianan mata (katarak, Glaucoma,koreoretinitis, mikroptalmia dan kekeruhan kornea).

DIAGNOSIS PASTI :

Kultur darah dan hapusan tenggorok. Pem Serologis : Inhibisi Hemaglutinasi(HI test). Uji netralisasi. Uji fiksasi komplemen. Pem. Lekopeni.

PENGOBATAN : Simptomatis Istirahat

Anda mungkin juga menyukai