Anda di halaman 1dari 4

Tutorial:UploadDataPerkara

Publikasi informasi perkara pada SiADPA Online (www.perkara.net) bersumber dari data
Aplikasi SIADPA pada masingmasing satker. Untuk itu diperlukan upload data perkara secara berkala
danberkesinambungan.Berikutinilangkahlangkahmembuatfiledataupload(dup).
1. BukaaplikasiSIADPA.
masukanusername:supervisor
kliktombolOK

2. PilihmenuPenerimaanToolsUploaddataperkara

3. Tentukantanggaldatayangmaudiambil,MulaidanSampai
kliktombolProses

4. KliktombolSimpankefile

5. Tentukandirektoridannamafilenya,
kliktombolSave

6. Pembuatanfileuploaddataperkaratelahselesai,
kliktombolKeluar

Sebagai sarana transparansi informasi perkara pada masyarakat, SiADPA Online


(www.perkara.net) memerlukan sumberdata yang uptodate dari masing masing satker. Setelah file
dataupload(dup)terbentukdariAplikasiSIADPA,langkahselanjutnyaadalahmenguploadfiletersebut
padawebsiteSiADPAOnline,berikutinilangkahlangkahnya.
1. BukawebsiteSiADPAOnline,http://perkara.net
masukpadalinkadmin.

2. HalamanBackroomAdminSiADPAOnline
masukkanusernamedanpasswordanda.
*) jikasatkerandablmtergabung,kirimemailkepakangean36@gmail.comuntukmendaparkanaccount
secaragratis(free).

3. KlikmenuSiADPAUploadData
pilihPTA,pilihPA,Browsearahkanpadafiledataupload(dup)yangtelahterbentuk.
kliktombolUpload

4. Tungguprosesuploadsampaiselesai,UploadSuccess

5. Updatedataperkaraselesai.

Written by :
iyok642@yahoo.com
18-08- 2011 10:36:24

Anda mungkin juga menyukai