Anda di halaman 1dari 50

Teknik Pengisian

Manual & Online

LHKASN
Oleh:
ALI EFENDI dan ABD.

APA PERBEDAAN ANTARA


LHKPN DENGAN LHKASN

LHKPN DAN
LHKASN
URAIAN
LHKPN
LHKASN
SUBYEK

Pejabat Negara
dan pejabat
strategis serta
potenisal/rawan
KKN

seluruh ASN
selain yang
berkewajiban
LHKPN

TUJUAN
PENYAMPAIAN

KPK

Pimpinan
Organisasi
Melalui APIP

PENGELOLAAN

KPK

Itjen Kemenag

LAMPIRAN BUKTI

Wajib
melampirkan
bukti

Tidak wajib
melampirkan
bukti

WAKTU
PENYAMPAIAN

2 (dua) bulan
1 (satu) bulan
setelah menjabat setelah menjabat
atau berhenti
atau berhenti

APA DASAR HUKUM


PENYAMPAIAN
LHKPN DAN LHKASN

KMA No. 91 Tahun 2013

KMA No. 126 Tahun 2015

Harta yang perlu dilaporkan

HARTA YANG DILAPORKAN

HARTA
ASN

HARTA
SUAMI /
ISTRI

HARTA
ANAK

TANGGUNGAN

HARTA

KEKAYAAN

ATAS NAMA SIAPAPUN

MUATAN LHKASN
PENGHASILAN
DATA PRIBADI DAN
KELUARGA
Data Pribadi
Data Istri/Suami
Data Anak Tanggungan
Data Anak Tidak Tanggungan
HARTA KEKAYAAN
Harta Tidak Bergerak
Harta Bergerak
Surat Berharga
Kas (Tabungan, Deposito, dll)
Piutang/Hutang

Penghasilan dari Jabatan


Penghasilan dari Profesi
Penghasilan dari Usaha
Lain
Penghasilan dari
Hibah/lainnya
Penghasilan dari
Suami/Istri bekerja
PENGELUARAN
Pengeluaran per Tahun
SURAT PERNYATAAN
Surat Pernyataan

Cara memperoleh formulir LHKASN

Mengunduh dari
www.menpan.go.id, versi .xls
atau .pdf
Menggandakan Formulir LHKASN
sesuai kebutuhan
Menggunakan aplikasi Si-Harka

LHKASN Online

Aplikasi SiHarka

Apa yg perlu dipersiapkan???


Dapatka
n
Password

Utk LOG IN, isi NIP dan PASSWORD


PASSWORD didapat dari Itjen setelah
didaftarkan
Pada satker melalui ....

Siapkan
Peralatan

Computer/Laptop
Jaringan Internet (Online)
Utk latihan, dapat digunakan format
excel

Siapkan
Bahan/D
ata

Data Pribadi, Keluarga, dll


Data Kekayaan
Data Penghasilan, Pengeluaran,
dll

1. Data Pribadi

LHKASN

DATA
PRIBADI

Nama Lengkap
Nomor KTP
Jenis Kelamin
Tempat Tanggal Lahir
Agama
Status Perkawinan
Belum/Sudah/Duda/Janda
NIP
Pangkat Golongan Mulai Tanggal
Eselon
Jabatan Mulai Tanggal
Unit Kerja
Alamat Kantor Kode Pos
Nomor Telpon Kode Pos
NPWP

2. Harta
Kekayaan
1. Harta Tidak

Bergerak: tanah, bangunan,


tanah dan bangunan

2. Harta
Kekayaan

LHKASN

2. Harta Bergerak: Alat


Transportasi mobil, motor, kendaraan
lainnya. Peternakan, perikanan,
kehutanan, pertambangan dan harta
usaha lainnya

2. Harta
Kekayaan

LHKASN

3. Surat Berharga: saham,


reksadana

4. Uang Tunai, Deposito,


Giro,
Tabungan dan Kas

2. Harta
Kekayaan

LHKASN

5. Piutang: barang atau uang yang


akan
diterima dimasa yang akan datang
(atas nama,
Hub Keluarga, nama Bank, nomor
rekening,
saldo saat pelaporan)

3. Penghasilan

LHKASN

1. Jabatan: gaji dan tunjangan


selama setahun
(gaji pokok, tunjangan jabatan,
tunjangan lain,
potongan pinjam di Bank/Koperasi,
penghasilan
bersih)

3. Penghasilan

LHKASN

2. Profesi/Keahlian:
honor, narsum, dll.

3. Usaha Lainnya:
sewa selama setahun, dll.

3. Penghasilan

LHKASN

4. Hibah/Lainnya: warisan,
pemberian

5.

Penghasilan Istri/Suami yang


Bekerja

4. Data Keluarga

LHKASN

1. Isteri/Suami: nama, TTL,


tempat
dan tanggal nikah, pekerjaan,
penghasilan,
alamat rumah

2. Anak: nama anak, TTL, jenis

5. Pengeluaran

LHKASN

1. Pengeluaran Rutin:
pengeluaran
rumah tangga dan rutin lainnya:
listrik, air,
transportasi, dan biaya hidup lainnya

2. Pengeluaran Lainnya:

6. Selesai

LHKASN

1. Klik - Detail Laporan


2. Klik - Cetak Laporan
3. Klik - Edit - Utk Edit
laporan

Praktek Pengisian
LHKASN secara online

LATIHAN KONSENTRASI

MERAH

KUNING

HIJAU

BIRU

HIJAU

HITAM

BIRU

READY???

Klik .......... !!!


siharka.menpa
n.go.id

FORM LHKASN SiHarka


Online

34

FORM LHKASN SiHarka


Online

35

FORM LHKASN SiHarka


Online

36

FORM LHKASN SiHarka


Online

37

FORM LHKASN SiHarka


Online

38

FORM LHKASN SiHarka


Online

39

FORM LHKASN SiHarka


Online

40

FORM LHKASN SiHarka


Online

41

FORM LHKASN SiHarka


Online

42

FORM LHKASN SiHarka


Online

43

FORM LHKASN SiHarka


Online

44

FORM LHKASN SiHarka


Online

45

FORM LHKASN SiHarka


Online

46

FORM LHKASN SiHarka


Online

47

FORM LHKASN SiHarka


Online

48

FORM LHKASN SiHarka


Online

49

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai