Anda di halaman 1dari 1

Peristiwa Trisakti dan Semanggi

Peristiwa di Trisakti dan Semanggi ini terjadi pada tahun 1998. Peristiwa
ini berkaitan dengan gerakan di era reformasi yang gencar disuarakan di tahun
1998. Gerakan tersebut dipicu oleh krisis moneter dan tindakan KKN presiden
Soeharto, sehingga para mahasiswa kemudian melakukan demo besar-besaran
di berbagai wilayah yang kemudian berujung dengan bentrok antara mahasiswa
dengan aparat kepolisian. Hal ini memicu meninggalnya 4 mahasiswa dari
Universitas Trisakti dan 5 mahasiswa di Semanggi. Mereka tewas setelah
terkena tembakan peluru aparat kepolisian. Peristiwa ini menjadi salah satu
sejarah kelam bagi bangsa.

Anda mungkin juga menyukai