Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur Kehadhirat Allah SWT atas segala rahmat dan
hidayahNya kepada penulis, sehingga telah dapat menyelesaikan penyusunan
makalah ini. Shalawat beriring salam senantiasa tercurahkan kepada Nabi
Muhammad SAW beserta kelurga dan sahabat serta seluruh pengikutnya yang
masih tetap istiqomah di jalanNya.
Pembuatan makalah ini bertujuan untuk menumbuhkan minat manusia
dalam meningkatkan kemampuan dalam upaya memenuhi kebutuhannya yang
berkaitan dengan kegiatan pembelajaran dan lingkungannya. Dari sisi agama,
makalah ini bermanfaat untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada
Allah SWT, serta kualitas interaksi manusia dengan lingkungan di sekitarnya.
Terima kasih kami ucapkan kepada Bapak Dr. Saminan Ismail, M.Pd
selaku dosen mata kuliah pengembangan bahan ajar yang telah membimbing dan
memberikan kuliah demi lancarnya penyusunan makalah ini.
Kami menyadari bahwa modul tersebut masih perlu penyempurnaan,
walaupun telah melalui proses dan prosedur yang tertata. Oleh karena itu, untuk
segenap saran dan kritik yang bersifat membangun akan diterima dengan senang
hati. Semoga makalah ini dapat dipakai sebagai salah satu pembelajaran.
Banda Aceh, 16 September 2014
Penyusun

Anda mungkin juga menyukai