Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Mata Pelajaran
Materi Pokok
Alokasi Waktu

: SMK NEGERI 1 RUPAT


:X/1
: Bahasa Indonesia
: Teks eksposisi
: 2 x 45 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan memgamalkan prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli ( gotong royong,
kerja sama, toleran, damai ), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan
ingin rasa tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusian, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural bidang kajian yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait pengebangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar

1.1. Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Indonesia dan


Menggunakannya sesuai dengan kaidah dan konteks untuk mempersatukan
bangsa
1.2. Mensyukuri anugrah tuhan akan keberadan bahasa indonesia dan
menggunakanya
sebagai
sarana
komunikasi
dalam
memahami,
menerapkan, dan menganalisis informasi lisan dan tulis melalui teks
anekdot,eksposisi,laporan hasil observasi,prosedur kompleks, dan negosiasi
1.3.Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Indonesia dan
menggunakannya
sebagai sarana komunikasi dalam mengolah,
menalar, dan menyajikan
informasi lisan dan tulis melalui teks
anekdot,eksposisi,laporan observasi,prosedur kompleks dan negosiasi
2.5.Menunjukkan perilaku jujur,peduli,santun,dan tanggung jawab dalam
penggunaan bahasa indonesia untuk memaparkan pendapat mengenai
konflik sosial,politik,ekonomi, dan kebijakan publik
3.4 Mengidentifikasi anekdot,teks eksposis,i teks
laporan hasil observasi
prosedur kompleks,dan negosiasi melalu lisan maupun tulisan

4.4 Mengabstraksi anekdot, teks eksposisi, teks laporan hasil observasi,prosedur


kompleks,dan negosiasi baik secara lisan maupun tulisan
C. Indikator Pencapaian Kompetensi
1. Mengidentifikasi karakteristik teks eksposisi
2. Mengidentifikasi langkah-langkah membuat abstraksi teks eksposisi

D. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah proses pembelajaran, siswa dapat mengidentifikasi teks eksposisi.
2. Setelah proses pembelajaran, siswa dapat mengabstraksi teks eksposisi.
E. Materi Pembelajaran

F.

G.

Identifikasi karakteristik eksposisi

Langkah-langkah membuat abstraksi teks eksposisi

Pendekatan
: Saintifik
Model Pembelajaran : Problem-Based Learning (PBL)
Metode Pembelajaran
: Tanya jawab, Penugasan

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan
Deskripsi
A. Pendahuluan 1.Siswa menjawab sapaan guru, berdoa, dan
mengondisikan diri siap belajar.
2.Guru dan siswa bertanya jawab berkaitan dengan
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan
memberikan penjelasan tentang manfaat
menguasai materi pembelajaran.
3.Guru menyampaikan pokok-pokok/cakupan
materi pembelajaran.
4.Guru meminta peserta didik membaca puisi yang
disediakan
5.Guru meminta siswa untuk duduk berkelompok

Alokasi Waktu
10 menit

B. Inti

MENGAMATI

70 menit

1. Siswa membaca dan mengamati contoh teks


eksposisi

MENANYA

1. Siswa bertanya tentang


karakteristik teks eksposisi

identifikasi

MENALAR

Siswa mencari contoh


karakteristik teks eksposisi

lain

identifikasi

MENCOBA
1. Siswa mendiskusikan karakteristik teks
eksposisi
2. Siswa
mendiskusikan langkah-langkah
membuat abtraksi teks eksposisi
MENGOMUNIKASIKAN
1.Siswa mempresentasikan hasil diskusi
2.Siswa mengabtraksi teks eksposisi
3 . Guru memberikan kesempatan pada siswa
dari kelompok lain untuk memberikan tanggapan
terhadap hasil diskusi dan mengevaluasi jawaban
4 . Guru memberikan pengukuhan terhadap
jawaban
5 Siswa menampilkan hasil kerjanya di mading
kelas
C. Penutup

H.

1. Siswa menyimpulkan materi pembelajaran yang


telah dipelajari.
2. Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah
dipelajari dengan membuat catatan penguasaan
materi
3. Siswa mengerjakan evaluasi.
4. Siswa saling memberikan umpan balik hasil
evaluasi pembelajaran yang telah dicapai.
5. Siswa menyepakati tugas yang harus dilakukan
berkaitan dengan teks eksposisi

10 menit

Media dan Sumber Belajar


1. Media : Laptop, Teks esposisi
2. Sumber belajar : Kemdikbud, 2013. Bahasa Indonesia: Ekspresi Diri dan Akademik Kelas X.
Jakarta: Kemdikbud.

I.

Penilaian Proses dan Hasil Belajar

1. Teknik : tes tulis, pengamatan sikap


2. Bentuk : tes uraian, lembar pengamatan

TES TERTULIS
3.1 Disediakan sebuah teks eksposisi yang sudah dirumpangkan. Tulislah bagian-bagian yang
sudah dirumpangkan tersebut!
3.2 Tulislah sebuah contoh teks eksposisi sesuai dengan tema yang telah ditentukan!

LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

Nama Pelajaran
Kelas / Semester
Pokok Bahasan
Tahun Pelajaran
Waktu Pengamatan

: Bahasa Indonesia
:X/1
: Teks eksposisi
: 2013 / 2014
: ...

2 Bubuhkan tanda v pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan


3
No.

Nama Siswa
Aktif
KB

1
2
3
4
5
6
7
8
dstnya
Keterangan
:
KB
: Kurang bagus
B
: Baik
SB
: Sangat baik

SB

Sikap
Bekerjasama
KB
B

SB

Toleransi
KB
B

SB

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Nama Pelajaran
Kelas / Semester
Pokok Bahasan
Waktu Pengamatan

: Bahasa Indonesia
:X/1
: Laporan Hasil ObservasTahun Pelajaran
: ...

: 2013 / 2014

4 Bubuhkan tanda v pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan


No.

Nama Siswa

Keterampilan
Menerapkan konsep / prinsip dan strategi pemecahan
masalah
KT
T
ST

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
dstny
a
Keterangan :
KT

: Kurang terampil

: Terampil

ST

: Sangat terampil

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Drs. Syahril
NIP.19630412 199512 1 001
200903 2 002

Bengkalis, 18 Juni 2014


Guru Mata Pelajaran,

Siti Aisah, S.Pd.


NIP.19850708

Burung-Burung Enggan Bernyanyi


Lagi

Bising gergaji mengoyak sepi dari hutan


Pohon-pohon tumbang
Mobil-mobil besar menggendongnya
Tergesa-gesa ke kota
Gunung dan lembah luka parah
Kulitnya terkelupas
Erang sakitnya merambah ke mana-mana
Burung-burung kehilangan dahan dan ranting
Enggan bernyanyi lagi
Bila pun ada tegur sapa di antara mereka
Tentulah pertanyaan yang menyesakkan
Ke mana kita harus mengungsi?
Pohon-pohon perdu dan melata itu
Bukanlah tempat tinggal yang ideal
Kita perlu gunung yang teduh
Lembah yang indah
Bukan yang luka parah begini

Karya: Mh. Surya


Permana

Anda mungkin juga menyukai