Anda di halaman 1dari 11

PEMBANGUNAN E-GOVERNMENT

DI PROVINSI BANTEN

OLEH
BIDANG PEMERINTAHAN
BAPPEDA PROVINSI BANTEN
2016

Inpres No.6 Tahun


2001 :

Menunjang Pelayanan Masyarakat


dengan Berbasis Teknologi Informasi

Program G Online (Government On-Line)

Situs Web Pemerintah Daerah (Tingkatan


pertama
dalam
Pengembangan
EGovernment)

Tingkat 1: Persiapan

Pembuatan Situs Web

Tingk
atan
Dala
m
Penge
mban
gan EGover
nmen
t

Sebagai
media
informasi
dan
komunikasi pada setiap lembaga serta
sosialisasi situs web untuk internal dan
publik

Tingkat 2: Pematangan

Pembuatan Situs Web informasi


publik yang bersifat interaktif dan
Pembuatan
antar
muka
keterhubungan dengan lembaga
lain.

Tingkat 3: Pemantapan

Pembuatan Situs Web yang bersifat


transaksi pelayanan publik dan
pembuatan
interoperabilitas
aplikasi dan data dengan lembaga
lain.

Tingkat 4: Pemanfaatan

Pembuatan
aplikasi
untuk
pelayanan yang bersifat G2G, G2B,
G2C.

Tujuan E-Government
Peningkatan
Kualitas
Layanan
Publik
Penajaman
Efisiensi &
Efektivitas
Pemerintahan

Percepatan
Reformasi
Birokrasi

Kepuasan : meningkatkan akses; interaksi


yang singkat
Customization: layanan berbasis kebutuhan
masyarakat
Pembangunan aspek sosial dari keahlian dan
kapabilitas TIK
Interaksi proaktif dengan publik dan
partisipasi yang demokratis dalam
pengambilan keputusan

Meningkatkan produktivitas dan


keahlian pegawai
Meningkatkan kolaborasi dan
knowledge-sharing antar lembaga
pemerintahan si seluruh jenjang
Mempertajam rumusan Standard
Operating Procedure
Melaksanakan reformasi birokrasi
menuju tata kelola pemerintahan yang
lebih baik
Peningkatan transparansi dan
akuntabilitas
Peningkatan produktivitas kinerja

M
o
d
e
l
E
G
o
v
e
r
n
m
e
n
t

1. Government to
Citizens (G2C)

2. Government to
Business (G2B)

3.

Government to
Government
(G2G)

4. Government to
Employment
(G2E)

Meningkatkan pelayanan dan


interaksi pemerintah kepada
masyarakat melalui kanal akes
yang beragam.

Meningkatkan lingkungan bisnis


yang kondusif

Meningkatkan interaksi antar


SKPD Pemerintahan

Meningkatkan kinerja dan


kesejahteraan para pegawai

Kerangka E-Government Prov. Banten (Inpres


3/2003)
Kerangk
a
Peratura
n

Jaringan
Telekomunikasi

PORTAL
PELAYANAN
PUBLIK
ORGANISASI
PENGELOLAAN
DAN
PENGOLAHAN
INFORMASI
INFRASTRUKTUR
DAN APLIKASI
DASAR

MANAJEMEN PERUBAHAN

AKSES

Pendidika
n

Pemprov
Banten

Tools:
E
Billing
EProcure
etc

Kesehat
an

DISHUB
KOMINFO

Standard
&
Security

Internet Akses

Kependuduk
an

Pendidika
n

Service:

Authentic
Public
Key
etc

Lain-Lain

Perpajak
an

Lain-Lain

Utilitas
Publik

Lain-Lain

Intranet

E-Doc &
Data
Managem
ent

KEBUTUHAN MASYARAKAT

Kebijaka
n

Arsitektur e-Government Provinsi


Banten:
1) Akses.
Jaringan telekomunikasi, jaringan internet, dan media
komunikasi lainnya yang dapat digunakan oleh masyarakat
untuk mengakses situs pelayanan publik
2) Portal Pelayanan Publik. Situs web Pemerintah pada internet
penyedia layanan publik tertentu yang mengintegrasikan
proses pengolahan dan pengelolaan informasi dan dokumen
elektronik di sejumlah instansi yang terkait.
3) Organisasi Pengelolaan dan Pengolahan Informasi.
Organanisasi pendukung (back office) yang mengelola,
menyediakan dan mengolah transaksi informasi dan dokumen
elektronik.
4) Infrastruktur dan Aplikasi Dasar.
Semua prasarana (hardware dan software) yang diperlukan
untuk mendukung pengelolaan, pengolahan, transaksi, dan
penyaluran informasi, maupun antar portal pelayanan publik
dengan jaringan internet secara handal, aman dan terpercaya.

Pemanfaatan E-Government dengan TIK di Provinsi


Banten

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai