Anda di halaman 1dari 15

Apakah yang mutlak

dipersyaratkan agar sesuatu


disebut “meja” dan membuatnya
khas?
• Syarat mutlak yang harus dipunyai untuk
dapat termasuk kategori sesuatu dan
membuatnya khas disebut hakikat sesuatu
itu
• Dengan kata lain, hakikat sesuatu adalah
hal yang mutlak dipersyaratkan untuk
eksistensi (ke-ada-an) dan kekhasan
sesuatu itu
Ilmu pengetahuan adalah khas manusia

Ilmu pengetahuan terkait dengan


hakikat manusia
Hakikat Manusia?
Hakikat Manusia
• Hakikat manusia terletak pada pikir dan
hatinya
• Pikir dan hati merupakan satu kesatuan
– Dua sisi satu keping mata uang
– Terbedakan tetapi tak terpisahkan
– Ke mana hati mengarah, ke situ pikiran tertuju
– Sering disebut akal-budi
Apakah yang dikejar manusia
dengan pikirnya?
Yang dikejar manusia dengan
pikirnya:
• Kebenaran
Apakah yang dikejar manusia
dengan hatinya?
Yang dikejar manusia dengan
Hatinya:
• Kebaikan
Apakah yang diperoleh manusia
dalam mengejar kebenaran dengan
pikirnya?
Yang diperoleh manusia dalam
mengejar kebenaran dengan
pikirnya:
• Pengetahuan
– Buah pikiran
– Bukan tujuan tetapi hasil samping
Apakah yang diperoleh manusia
dalam mengejar kebaikan dengan
hatinya?
Yang diperoleh manusia dalam
mengejar kebaikan dengan hatinya:

• Kepuasan
– Kepuasan hati
– Bukan tujuan tetapi hasil samping
Pemetaan Pengetahuan dalam Hakikat Manusia
• Satu kesatuan
• Dua sisi satu keping
mata uang
Hakikat manusia: Pikir dan Hati • Terbedakan tetapi tak
terpisahkan
• Ke mana hati
mengarah, ke situ pikir
tertuju
• Sering disebut akal-
budi

Pengetahuan dan Kepuasan • Satu kesatuan

Buah pikiran Kepuasan hati

• Satu kesatuan
Kebenaran dan Kebaikan
• Yang benar, itulah
yang baik; yang baik,
itulah yang benar
Ilmu Pengetahuan Subset Pengetahuan

Pengetahuan

Ilmu Pengetahuan

Anda mungkin juga menyukai