Anda di halaman 1dari 2

Nama : Kelas : Latihan Soal Sistem Gerak Bagian yang diberi huruf X, Y, dan Z adalah . . . 1.

Gambar di bawah ini merupakan susunan tulang gelang panggul.

Nama tulang yang diberi nomor 1, 2, dan 3 adalah . . . .

7. Daun telinga tersusun atas tulang . . . . a. pipa c. keras b. pendek d. Rawan Perhatikan gambar be rikut untuk menjawab soal nomor 810.

2. Tulang yang termasuk bagian kranium yaitu . . . . a. tulang baji dan tulang tapis c. tulang pelipis dan gelang bahu b. tulang dahi dan tulang belakang d. gelang bahu dan gelang panggul 3. Sel-sel pembentuk tulang keras disebut . . . . a. osteon c. osteoblast b. osteosit d. periosteum 4. Pertemuan dua tulang atau lebih dis ebut . . . . a. lakuna c. sendi b. kanalikuli d. kartilago 5. Persendian pada tulang tengkorak dan gelang panggul termasuk tipe sendi . . . . a. mati c. gerak b. kaku d. putar 6. Perhatikan gambar sendi gerak berikut !

8. Bagian yang diberi huruf X dan Y adalah . . . .

9. Berdasarkan bent uknya, tulang yang diberi huruf Y termasuk tulang . . . . a. pipa c. pipih b. kompak d. pendek 10. Sendi pada bagian yang ditunjuk dengan anak panah termasuk sendi . . . a. peluru c. putar b. engsel d. pelana

11. Gam a di sam i me a a je is otot . . . . a. polos c. ra a b. l ri d. ja t 12. Ukura otot meme dek, me eras, da ba ia te a a me embung merupakan ciri otot sedang mengalami . . . . a. kontraksi c. gangguan b. relaksasi d. kejang 13. Struktur mikroskopik tulang keras terdiri atas sistem havers yang mempunyai saluran havers. Pada gambar di samping saluran havers ditunjukkan oleh nomor . . . . a. 1 c. 3 b. 2 d. 4 14. Jika otot bisep berkontraksi dan otot trisep relaksasi akan terjadi gerak . . . . a. pronasi c. fleksi b. supinasi d. ekstensi Perhatikan gambar tulang anggota gerak ba ah berikut untuk menja ab soal nomor 1516.

16. Sendi pada bagian yang diberi huruf X termasuk sendi . . . . a. peluru c. putar b. engsel d. Pelana 17. Tulang rusuk terdiri atas tiga jenis tulang yang jumlahnya berbeda beda. Pasangan jenis tulang rusuk dengan jumlah yang benar yaitu . . . .

18. Perhatikan beberapa ciri otot berikut. 1) inti sel hanya satu dan terletak di tengah 2) terdapat garis melintang 3) kontraksinya cepat 4) bekerja secara involunter Ciri ciri otot polos yaitu . . . . a. 1) dan 2) c. 2) dan 3) b. 1) dan 4) d. 2) dan 4) 19. Kekurangan vitamin D dapat menyebabkan tulang rapuh. Gangguan tulang ini disebut . . . . a. arthritis c. osteoporosis b. rakhitis d. nekrosis 20. Aktivitas otot yang terus menerus sehingga otot menjadi kejang dapat menyebabkan terjadinya . . . . a. tetanus c. atrofi b. kram d. stiff ---------------------------SELAMAT MENGERJAKAN---------------------------

15. Nama tulang yang diberi nomor 1, 2, dan 3 adalah. . . .

Anda mungkin juga menyukai