Anda di halaman 1dari 1

ABSTRAK

TERAPIREKONDISIMASTURBATORISEBAGAITERAPIPADA
PENDERITAPEDOFILIADITINJAUDARIKEDOKTERANDANISLAM

Pedofiliaadalahseorangindividuyangmemiliki fantasi,nafsuseksual,doronganseksual terhadap


anakusiaprepubertasyangberusiakurangdari 13tahunselamakuranglebihenam bulan.Faktor
pencetus seorang menjadi pedofilia adalah gangguang psikiatri atau faktor lingkungan.
Penatalaksanaanpadapenderitapedofiliadapatberupafarmakologidanterapikognitifperilaku.Salah
satuterapikognitifperilakuyangdigunakanuntukpedofiliaadalahterapirekondisimasturbatori.
Skripsi ini bertujuan untuk memberikan informasi mengenai terapi rekondisi masturbatori sebagai
terapipadapenderitapedofiliaditinjaudarikedokterandanIslam.
Menurut ilmukedokteran, terapi Rekondisi Masturbatori dapat digunakan pada penderita pedofilia
untukmengubahketertarikandanorientasiseksualyangmenyimpang.Sertadapatdijadikansebagai
terapikognitifperilakutambahansetelahpenderitamenerimaterapifarmakologi.
MenurutagamaIslam,terapiRekondisiMaturbatoridapatdigunakanpadapenderitapedofilia.Halini
dikarenakantidakdalilyangmengharamkan.
KedokterandanIslamsepakatbahwaterapiRekondisiMasturbatoridapatdigunakanpadapedofilia.
Untukmengurangijumlahkasuspedofiliayangmelakukanhubunganseksualdengananakdibawah
umursertatidakmelakukanperkawinanyangsahmenurutIslamyangsecarahukumharam.
Disarankankepadatenagakesehatanagardapatmemantauterapipadapedofilia.Sehinggakegagalan
terapidankekambuhandapatdiminimalisir.
KataKunci:Pedofilia,RekondisiMasturbatori

Anda mungkin juga menyukai