Anda di halaman 1dari 4

KODE UNIT

: Kes.BI 02.001.01

JUDUL UNIT

: Melakukan asuhan pada Bayi Berat Lahir Rendah dengan


metode kangguru

DESKRIPSI UNIT

: Unit kompetensi ini mencakup pengetahuan ketrampilan


dan sikap kerja yang dibutuhkan untuk melakukan asuhan
pada BBLR dengan metode kangguru

NO

ELEMEN KOMPETENSI

KRITERIA UNJUK KERJA

1. Melakukan persiapan ibu dan bayi

1.1; Salam di berikan


1.2; Prosudur asuhan BBLR dijelaskan pada ibu dan
keluarga
1.3; Ibu dan bayi disiapkan

2. Melakukan persiapan alat dan


Ruangan

2.1.

Melakukan persiapan diri


Penolong/bidan

3.1. Cuci tangan dilakukan oleh penolong /bidan


sesuai SO
3.2. APD dipakai oleh bidan

Memberi bimbingan pada ibu tentang


BBRL metode kangguru

4.1. Bimbingan praktek metoda kangguru diberikan


pada ibu dan keluarga
4.2. Anjuran ibu untuk memberi asi diberikan.
4.3. Tanda bahaya pada bayi dijelaskan

Ruangan, cahaya dan ventilasi di sesuaikan


dengan standar
2.2. Alat disiapkan sesuai SOP

5. Melakukan pemantauan dan pencatatan 5.1. Hasil penerapan metoda asuhan BBLR dipantau
. hasil metoda kangguru
5.2. Pencatatan asuhan BBLR di lakukan

Draft untuk Pelatihan Asesor - AA

BATASAN VARIABEL
1; KONTEKS VARIABLE,
Unit kompetensi asuhan bayi berat lahir rendah dengan metoda kangguru ini dapat di lakukan
di pelayanan kesehatan dasar,oleh bidan secara mandiri. Setelah melakukan IMD dan
pemeriksaan atopometri
2; PERSYARATAN:
Keadaan umum bayi berat lahir rendah dalam keadaan baik
3; PERLENGKAPAN YANG DIBUTUHKAN:

Alat yang dibutuhkan


Alat gendong kanggura
Topi bayi
Handuk kecil
Baju ibu kancing depan dan besar

Sarana/fasilitas
Di ruang perawata / rawat gabung

4; ATURAN/ PERUNDANGAN YANG TERKAIT

Kepmekes 369/MENKES/SK/III/2007

Protap penanganan BBLR

PANDUAN PENILAIAN
1; PENJELASAN PROSEDUR PENILAIAN
Dapat di lakukan sendiri oleh bidan ,memakai pantum atau langsung
2; KOMPETENSI YANG TERKAIT DENGAN UNIT (HARUS DIKUASAI
SEBELUMNYA)
Draft untuk Pelatihan Asesor - AA

Mengetahui tehnik asuhan kangguru


Dpat memeriksa atau menilai keadaan umum pada bayi
3; Konteks/ KONDISI PENILAIAN
Kompetensi dinilai dalam lingkungan nyaman
Pengujian harus standar kompetensi
Pengujian meliputi; pengetahuan ,keterampilan dan sikap
Pengujian dapat dilakukan pada situasi nyata atu laboratorium
4; PENGETAHUAN YANG DIBUTUHKAN UNTUK MENGUASAI KOMPETENSI
Tentang pencegahan infeksi
Penilaian bayi berat lahir rendah
Tanda bahaya pada BBLR
Tehnik rujukan pada BBLR
Tehnik pencatatan.
5; KETRAMPILAN YANG DIBUTUHKAN UNTUK MENGUASAI KOMPETENSI
Pemberian asi yang benarpada BBLR
Menjaga kehangata BBLR
Meletakkan bayi BBLR pada ibu
Mengukur tanda tanda vital pada BBLR
6; ASPEK KRITIS KOMPETENSI
Pemberian asi yang benar pada BBLR
Menjaga kehangatan bayi

Draft untuk Pelatihan Asesor - AA

KOMPETENSI KUNCI

No

Kompetensi Kunci Dalam Unit Ini

Tingkat

Mengumpulkan, Menganalisa dan Mengorganisir Informasi

Mengkomunikasikan Informasi dan Ide-ide

Merencanakan dan Mengorganisir Kegiatan

Bekerja Dengan Orang Lain dan Kelompok

Menggunakan gagasan secara matematis dan teknis

Memecahkan Masalah

Menggunakan Teknologi

Draft untuk Pelatihan Asesor - AA

Anda mungkin juga menyukai