Anda di halaman 1dari 1

Penatalaksanaan Pneumonia pada anak

Gejala
1. ada tanda bahaya umum,
atau
2. tarikan dinding dada ke
dalam, atau
3. Stridor
Nafas cepat

Klasifikasi
Pneumonia berat
atau penyakit
sangat berat

Tindakan
Beri dosis pertama antibiotik yang
sesuai
Rujuk segera

Pneumonia

Tidak ada tanda-tanda


pneumonia atau penyakit
sangat berat

Bukan pneumonia

Beri antibiotic yang sesuai


Beri pelega tenggorokan dan
pereda batuk yang aman
Jika batuk > 3 minggu rujuk untuk
pemeriksaan lanjutan
Nasehati kapan kembali segera
Kunjungan ulang 2 hari
Beri pelega tenggorokan dan
pereda batuk yang aman
Jika batuk > 3 minggu, rujuk untuk
pemeriksaan lanjutan.
Nasihati kapan kembali segera.
Kunjungan ulang 5 hari jika tidak
ada perbaikan.

Anda mungkin juga menyukai