Anda di halaman 1dari 4

IDENTIFIKASI SPESIMEN DI LABORATORIUM

Jl. Sutopo 05 Magelang

No Dokumen

No. Revisi

Halaman

Ditetapkan oleh
Direktur RS. Lestari Raharja
Standar Prosedur
Operasional

I.

Pengertian

II.

Tujuan

III.
IV.

Kebijakan
Prosedur

V.

Unit terkait

Tanggal Terbit

dr. Benyamin Tri Darma


Adalah pemberian identitas pasien lengkap di setiap wadah spesimen
yang benar di laboratorium
Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk ketepatan sampel
pemeriksaan spesimen di laboratorium
1. Tulis nama pasien pada label tabung/ wadah sesuai dengan
blanko permintaan pemeriksaan laboratorium
2. Lakukan identifikasi pasien dengan benar sebelum dilakukan
pengambilan darah
3. Lakukan pengambilan darah dengan benar sesuai dengan jenis
pemeriksaan
4. Masukkan sampel darah yang didapat pada tabung / wadah
yang sesuai dan sesuai volumenya
5. Lakukan pemeriksaan sesuai dengan prosedur yang telah
ditetapkan

MERUJUK SPESIMEN KE RUMAH SAKIT LAIN/


LABORATORIUM LUAR

Jl. Sutopo 05 Magelang

No Dokument

No. Revisi

Halaman

Ditetapkan oleh
Direktur RS. Lestari Raharja

Standar Prosedur
Operasional

I.

Pengertian

II.

Tujuan

III.

Kebijakan

IV.

Prosedur

V.

Unit terkait

Tanggal Terbit

dr. Benyamin Tri Darma


Spesimen yang dirujuk adalah spesimen pemeriksaan yang tidak
tersedia di Rumah Sakit karena keterbatasan fasilitas
Agar pemeriksaan spesimen tetap dapat dilakukan sehingga pasien
dapat terlayani dengan baik
1. Pemeriksaan spesimen yang tidak tersedia di rumah sakit lain/
laboratorium luar yang terdekat
2. Pengiriman spesimen dilakukan oleh petugas rumah sakit
3. Biaya pemeriksaan spesimen ditanggung oleh pasien
1. Informasikan kepada keluarga pasien tentang adanya
pemeriksaan laboratorium/ patologi anatomi (PA) yang tidak
bisa dilakukan di rumah sakit.
2. Meminta persetujuan keluarga pasien setelah menjelaskan
besarnya biaya yang harus dikeluarkan untuk pemeriksaan
tersebut.
3. Menjelaskan bahwa biaya yang dikeluarkan untuk
pemeriksaan tidak ditanggung oleh pihak rumah sakit/
jaminan kesehatan/ asuransi
4. Bila pasien setuju maka petugas mengambil sampel spesimen
sesuai dengan permintaan dokter
5. Petugas mengantar spesimen ke laboratorium terdekat yang
menyediakan pemeriksaan tersebut.
6. Mengambil hasil pemeriksaan pasien
7. Menyerahkan hasil pemeriksaan kepada perawat/ petugas
rumah sakit yang bersangkutan untuk disampaikan kepada
dokter yang mengirim dalam amplop tertutup
8. Perawat menyerahkan hasil pemeriksaan kepada dokter
pengirim
Instalasi Gawat Darurat

PELAPORAN HASIL

Jl. Sutopo 05 Magelang

No Dokumen

No. Revisi

Halaman

Ditetapkan oleh
Direktur RS. Lestari Raharja

Standar Prosedur
Operasional

I.

Pengertian

II.
III.

Tujuan
Kebijakan

IV.

Prosedur

V.

Unit terkait

Tanggal Terbit

dr. Benyamin Tri Darma


Adalah pelaporan hasil pemeriksan laboratorium yang meliputi
pemeriksaan hematologi, hemostasis, kimia klinik, serologi,
immunologi, urinalisa, tinja, dan cairan tubuh untuk pasien rawat jalan
maupun rawat inap.
Sebagai acuan pelaporan hasil pemeriksaan laboratorium yang benar.
Hasil pemeriksaan pasien dapat diberikan apabila telah memenuhi
persyaratan.
1. Meneliti hasil pengerjaan spesimen yang telah selesai
dikerjakan.
2. Mencatat hasil pada buku register hasil laboratorium.
3. Menulis hasil pada blanko hasil disertai dengan identitas
lengkap pasien.
4. Menyerahkan hasil kepada koordinator/ penanggung jawab
laboratorium untuk diteliti, disetujui, dan ditandatangani.
5. Jika hasil :
- Disetujui, maka hasil bisa diserahkan kepada pasien/
perawat
- Tidak disetujui, maka lakukan perbaikan sesuai saran
koordinator/ penanggung jawab.
6. Lakukan input data hasil yang telah selesai ke dalam data
komputer.

Anda mungkin juga menyukai