Anda di halaman 1dari 1

PROSEDUR PENANGANAN EMBOLI UDARA

Jl. Sutopo 05
Magelang

No Dokumen
15/SPO.H/RSLR/VII/201
6

No. Revisi

Halaman
1 dari 2

Ditetapkan oleh
Direktur RS. Lestari Raharja
Standar Prosedur
Operasional

Tanggal Terbit

dr. Benyamin Tri Darma

I.

Pengertian

II.

Tujuan

III.
IV.

Kebijakan
Prosedur

V.

Unit Terkait

Terjadinya penyumbatan pembuluh darah oleh emboli udara akibat


masuknya udara ke dalam sirkulasi darah pasien yang sedang
menjalani hemodialisa
Mencegah terjadinya penyumbatan pembuluh darah pada organorgan vita
Kebijakan tentang Pelayanan Pasien dengan Terapi Hemodialisa
1. Hentikan hemodialisa, darah dalam sirkulasi ekstrakorporeal
jangan dimasukkan ke tubuh pasien
2. Segera atur posisi pasien trendelenburg, dan miringkan pasien
ke arah kiri badan
3. Punggung ditepuk-tepuk
4. Berikan oksigen, apabila diperlukan lakukan cardiopulmonary
support
5. Observasi ketat tanda-tanda vital
6. Bersamaan dengan penatalaksanaan pasien, cari:
1. Sumber masuknya udara
2. Bebaskan udara dalam blood line dengan sirkulasi
tertutup
3. Isi bubble trap jangan terlalu rendah
UGD, ICU, IRNA

Anda mungkin juga menyukai