Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN HASIL KEGIATAN MMD

DUSUN MARGA KACA DESA PEMANGGILAN


A. Persiapan

Tanggal 31 Desember 2016 s/d 6 Januari 2017 Mahasiswa praktek melakukan


pendataan / pengkajian komunitas di dusun Marga Kaca desa Pemanggilan, dan
mendapatkan beberapa masalah kesehatan yang terjadi di daerah tersebut. Masalah
- masalah kesehatan tersebut akan dimusyawarahkan bersama dengan masyarakat
dalam kegiatan Musrawarah Masyarakat Desa (MMD) pada hari Sabtu 7 Januari
2017
B. Penatalaksanaan Kegiatan
1. Tujuan Umum
Setelah dilakukan MMD, warga bersama Mahasiswa dapat melaksanakan
perencanaan yang disusun dari permasalahan yang ditemukan bersama.
2. Tujuan Khusus
a. Warga mengetahui

masalah

kesehatan

komunitas

yang

ada

di

lingkungannya.
b. Warga mampu menganalisa data masalah kesehatan komunitas yang telah
dikumpulkan.
c. Warga dapat merumuskan masalah kesehatan komunitas di lingkungannya.
d. Warga dapat memprioritaskan masalah kesehatan komunitas di
lingkungannya.
e. Warga dapat menyusun rencana tindakan sesuai dengan masalah kesehatan
komunitas di lingkungannya.
f. Mahasiswa dapat memfasilitasi warga untuk menganalisa data, merumuskan
masalah, memproritaskan masalah dan merencanakan tindakan sesuai
dengan masalah kesehatan komunitas yang ditemukan.
g. Menjadwalkan kegiatan yang akan dilakukan dalam menyelesaikan masalah
kesehatan dan keperawatan..

C. Pelaksanaan.
Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 7 Januari 2017 pada pukul 13.00 WIB16.00 WIB WIB dan dihadiri oleh 37 warga.
D. Acara
Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) yang dilaksanakan pada tanggal
16 Oktober 2013 di kediaman Bapak Rusadi ketua dusun Marga Kaca Desa
Pemanggilan.

Bandar Lampung, 8 Januari 2017


Ketua Pelaksana

NURDIYANTO,S.Kep

Anda mungkin juga menyukai