Anda di halaman 1dari 2

DOKUMEN NEGARA

UJIAN NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2016/2017
KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN
Satuan Pendidikan
Kompetensi Keahlian
Kode
Alokasi Waktu
No.
1

2
3
4

5
6
7

10
11

12

:
:
:
:

Sekolah Menengah Kejuruan


Keperawatan
3014
120 menit

Kompetensi
Memahami dasar-dasar anatomi,
fisiologi, patologi tubuh secara
umum

Kemampuan yang Diuji


Menentukan anatomi fisiologi, patologi
sebagai sistem tubuh secara umum
Mengurutkan anatomi fisiologi, patologi
sebagai sistem tubuh secara umum
Memahami pemberian obat kepada Menentukan cara-cara pemberian obat
klien
kepada pasien.
Melaksanakan pemberian obat
Menerapkan pemberian obat kepada pasien
kepada klien
sesuai advis dokter.
Memahami jenis pemeriksaan
Mengklasifikasikan jenis pemeriksaan
labolatorium dasar yang di perlukan laboratorium dasar yang di perlukan oleh
oleh klien /pasien
klien/pasien.
Menentukan tahap pemeriksaan
laboratorium dasar yang di perlukan.
Memahami kemampuan melakukan Menentukan tujuan dan manfaat komunikasi
komunikasi terapeutik
teurapeutik.
Menunjukkan kemampuan
Menerapkan tindakan keperawatan
melakukan komunikasi terapeutik
menggunakan komunikasi terapeutik.
Menerapkan keselamatan,
Menenerapkan K3 dengan cara penularan
kesehatan kerja, dan lingkungan
mikroorganisme
hidup (K3LH)
Menerapkan prosedur K3
Memahami kontinum sehat - sakit
Menjelaskan definisi sehat-sakit
Menentukan nilai-nilai yang mempengaruhi
kesehatan
Memahami dasar-dasar penyakit
Mengidentifikasi nama penyakit pada
sederhana yang umum di
sistem Endokrin sederhana yang umum di
masyarakat
masyarakat
Mengidentifikasi nama penyakit pada
sistem kesehatan Reproduksi sederhana
yang umum di masyarakat
Memahami peningkatan kesehatan Menentukan tentang tindakan peningkatan
dan pelayanan kesehatan utama
dan pencegahan penyakit.
Memahami pemberian obat
Menentukan Bentuk obat oral
Menentukan faktor yang mempengaruhi
kerja obat
Mendeskripsikan proses komunikasi

3014-16/17

Hak Cipta pada Kemdikbud

KST-1/2

No.

13

Kompetensi
Memahami kemampuan
interpersonal dan massa
Memahami prinsip-prinsip
perkembangan manusia

14

Memahami tahap-tahap
perkembangan manusia

15

Memahami sikap pelayanan


perawat sesuai dengan tahapan
perkembangan
Memahami tentang stres

16
17
18

Memahami kebutuhan dasar


manusia
Memahami tentang kesehatan
reproduksi

19

Memahami perilaku empatik

20

Melakukan pemeriksaan tandatanda vital

21

Melakukan mobilisasi pasif


terhadap klien/pasien

22

Melakukan pemberian nutrisi

23

Melaksanakan dokumentasi
tindakan keperawatan
Melaksanakan tugas sesuai dengan
etika keperawatan dan kaidah
hukum

24

3014-16/17

Kemampuan yang Diuji


Menentukan faktor-faktor yang
mempengaruhi komunikasi secara umum
Menentukan pola tahap pertumbuhan dan
perkembangan manusia
Menentukan faktor yang mempengaruhi
tumbuh kembang
menentukan tentang proses kelahiran
Menjelaskan tahap perkembangan masa
bayi
Menjelaskan perkembangan psikoseksual
pada masa balita
Menentukan perkembangan masa remaja
Menentukan sikap perawat terhadap
klien/pasien sesuai dengan tahap
perkembangan
Menjelaskan konsep stres
Menentukan adaptasi terhadap stres
Menerapkan kebutuhan dasar manusia
Menjelaskan konsep kesehatan reproduksi
Mengidentifikasi masalah yang
berhubungan dengan kesehatan reproduksi
Menentukan sikap empatik terhadap
kehilangan, kematian, duka cita saat
melakukan tindakan keperawatan
Menentukan pedoman mengukur tandatanda vital
Mengurutkan pedoman mengukur tandatanda vital
Menentukan tentang mobilisasi dan
pengaturan gerak
Menentukan gangguan mobilisasi
Menentukan kemampuan memberikan
makan peroral pada pasien/klien
Menjelaskan tahapan dokumentasi
keperawatan
Menjelaskan pentingnya etika dan hukum
keperawatan dalam melaksanakan tugas

Hak Cipta pada Kemdikbud

KST-2/2

Anda mungkin juga menyukai