Anda di halaman 1dari 5

Kemarin aku sempet bingung waktu mau buat program yang melibatkan bilanganberpangkat.

Namun setelah
aku cari-cari dari berbagai sumber, baik dari sumber yang terpercaya maupun dari sumber yang tidak
terpercaya, dan dengan coba-coba beberapa kali, akhirnya ketemu dech..

Ternyata caranya enggak susah kok..

Untuk pangkat dua (pangkat kuadrat) sich lumayan mudah, tinggal kita tulisSQR(angka), trus
untuk akar kuadrat bisa pakai SQRT(angka).
Kalo untuk pangkat dari bilangan alami(biasanya dilambangkan e), penulisan pangkatnya
menggunakan EXP(angka), dan untuk penulisan akarnya adalah dengan menuliskan EXP(1/angka)
Untuk pemangkatan dengan bilangan sembarang kita gunakan POWER, dengan syntaxnya
adalah POWER(angka, pangkat), namun khusus untuk 'POWER' ,sebelum menggunakannya jangan lupa
pada bagian 'uses' kita tambahkan 'Math'.

contoh :

*) Pangkat Kuadrat

Kita akan membuat program , jika Button1 diklik maka label1 akan menampilkan hasil dari 4 kuadrat

ini penulisan programnya :

unit Unit1;

interface

uses
Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
Dialogs, StdCtrls;

type
TForm1 = class(TForm)
Label1: TLabel;
Button1: TButton;
procedure Button1Click(Sender: TObject);
private
{ Private declarations }
public
{ Public declarations }
end;

var
Form1: TForm1;

implementation

{$R *.dfm}

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);


begin
label1.Caption := floattostr(SQR(4)) ;
end;

end.

*) Pangkat Kuadrat

Kita akan membuat program , jika Button1 diklik maka label1 akan menampilkan hasil akar kuadrat dari 16

ini penulisan programnya :

unit Unit1;

interface

uses
Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
Dialogs, StdCtrls;

type
TForm1 = class(TForm)
Label1: TLabel;
Button1: TButton;
procedure Button1Click(Sender: TObject);
private
{ Private declarations }
public
{ Public declarations }
end;

var
Form1: TForm1;

implementation

{$R *.dfm}

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);


begin
label1.Caption := floattostr(SQRT(16)) ;
end;

end.

*) Pangkat dari bilangan alami (simbol: e)

Kita akan membuat program , jika Button1 diklik maka label1 akan menampilkan hasil dari e pangkat 10

ini penulisan programnya :


unit Unit1;

interface

uses
Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
Dialogs, StdCtrls;

type
TForm1 = class(TForm)
Label1: TLabel;
Button1: TButton;
procedure Button1Click(Sender: TObject);
private
{ Private declarations }
public
{ Public declarations }
end;

var
Form1: TForm1;

implementation

{$R *.dfm}

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);


begin
label1.Caption := floattostr(EXP(10)) ;
end;

end.

*) Akar dari bilangan alami (simbol: e)

Kita akan membuat program , jika Button1 diklik maka label1 akan menampilkan hasil akar pangkat 10 dari e

ini penulisan programnya :

unit Unit1;

interface

uses
Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
Dialogs, StdCtrls;

type
TForm1 = class(TForm)
Label1: TLabel;
Button1: TButton;
procedure Button1Click(Sender: TObject);
private
{ Private declarations }
public
{ Public declarations }
end;

var
Form1: TForm1;

implementation

{$R *.dfm}

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);


begin
label1.Caption := floattostr(EXP(1/10)) ;
end;

end.

*) Pangkat Bilangan Sembarang

Kita akan membuat program , jika Button1 diklik maka label1 akan menampilkan hasil dari 2 pangkat 3

ini penulisan programnya :

unit Unit1;

interface

uses
Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
Dialogs, StdCtrls, Math;

type
TForm1 = class(TForm)
Label1: TLabel;
Button1: TButton;
procedure Button1Click(Sender: TObject);
private
{ Private declarations }
public
{ Public declarations }
end;

var
Form1: TForm1;
implementation

{$R *.dfm}

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);


begin
label1.Caption := floattostr(POWER(2,3)) ;
end;

end.

*) Akar Bilangan Sembarang

Kita akan membuat program , jika Button1 diklik maka label1 akan menampilkan hasil akar pangkat 3 dari 8

ini penulisan programnya :

unit Unit1;

interface

uses
Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
Dialogs, StdCtrls, Math;

type
TForm1 = class(TForm)
Label1: TLabel;
Button1: TButton;
procedure Button1Click(Sender: TObject);
private
{ Private declarations }
public
{ Public declarations }
end;

var
Form1: TForm1;

implementation

{$R *.dfm}

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);


begin
label1.Caption := floattostr(POWER(8,1/3)) ;
end;

end.

Anda mungkin juga menyukai