Anda di halaman 1dari 5

Alifahzahra Yulia Sumbi / 03 XII MIA 4 1

Soal & Pembahasan UN FISIKA

1. UN 2015 Paket 1
Alifahzahra Yulia Sumbi / 03 XII MIA 4 2
Soal & Pembahasan UN FISIKA

2. UN 2015 Paket 1
Alifahzahra Yulia Sumbi / 03 XII MIA 4 3
Soal & Pembahasan UN FISIKA

3. UN 2013
Sebuah pesawat ulang-alik menimbulkan bunyi 140 dB pada jarak 100 m (I o = 10
12
W.m 2 ). Perbandingan taraf intensitas jika pendengar berada pada jarak 1 km dan 10
km adalah
A. 3 : 4
B. 4 : 5
C. 4 : 3
D. 5 : 4
E. 6 : 5

Pembahasan :
Dengan rumus taraf intensitas dari dua jarak yang berbeda:

Untuk jarak r1 = 100 m dan 1 km (= 1000 m) sebagai r2 diperoleh:

Untuk jarak r1 = 100 m dan 10 km ( = 10000 m) sebagai r2 diperoleh:

Perbandingan keduanya = 120 : 100 = 6 : 5


Alifahzahra Yulia Sumbi / 03 XII MIA 4 4
Soal & Pembahasan UN FISIKA

4. UN 2014
Perhatikan pernyataan berikut!
(1) dapat dipantulkan
(2) dapat berinterferensi
(3) dapat dipolarisasikan
(4) merambat memerlukan medium
(5) bentuk gelombang longitudinal

Pernyataan yang merupakan ciri-ciri gelombang bunyi adalah....


A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (1), (4), dan (5)
D. (1), (2), dan (5)
E. (2), (4), dan (4)

Pembahasan :
Tentang sifat-sifat gelombang bunyi:
(1) dapat dipantulkan Benar
(2) dapat berinterferensi Benar
(3) dapat dipolarisasikan Salah (Polarisasi untuk gelomang Transversal, sementara
bunyi gelombang longitudinal)
(4) merambat tidak memerlukan medium Salah
(5) bentuk gelombang longitudinal Benar

Jawaban: D. (1), (2), dan (5)


Alifahzahra Yulia Sumbi / 03 XII MIA 4 5
Soal & Pembahasan UN FISIKA

5. UN 2011
Diketahui taraf intensitas bunyi sebuah mesin X adalah 45 dB (Io = 1012 W/m2).
Perbandingan taraf intensitas bunyi untuk 10 mesin X dengan 100 mesin X adalah....
A. 10 : 11
B. 11 : 12
C. 11 : 13
D. 12 : 13
E. 13 : 14

Pembahasan
Taraf intensitas bunyi dari beberapa sumber bunyi yang identik

Anda mungkin juga menyukai