Anda di halaman 1dari 4

BERITA ACARA

Pada hari Kamis Pahing tanggal, 26 September 2014 bertempat di Balai Desa
Kluwan telah di adakan rapat Badan Permusyawaratan Desa ( BPD ) Desa Kluwan yang
di Pimpin oleh Kepala Desa Kluwan.

Dalam rapat Badan Permusyawaratan Desa di hadiri oleh Kepala Desa, Sekretaris
Desa, Perangkat Desa, Ketua beserta Anggota BPD.

Dalam rapat Badan Permusyawaratan Desa membahas masalah-masalah sebagai


berikut :

a. Pembentukan Panitia Tim Pelaksana Lelangan tanah Bondo Desa/Tanah bekas


pensiuynan Bp Mat sakeh ( Jabatan KAUR KESRA) telah meninggal dunia ,
Desa Kluwan tahun Anggaran : 2014.
b. Pelaksanaan lelang tanah bekas Pensiunan tersebut di atas seluas ; 0.300 ha
akan di laksanakan tgl, 26 September 2014 bertempat di Balai Desa Kluwan.

Dalam rapat telah di peroleh kata sepakat bahwa Pemebentukan Panitia Tim
Pelaksana Lelangan tanah bekas pensiunan seluas tersebut diatas sebagai daftar
terlampir.

Demikian Berita Acara ini di buat untuk dapat di pergunakan sebagaimana


perlunya dan sebagai pertimbangan dalam Berita Acara ini di lampirkan Daftar hadir
peserta rapat.

Kluwan, tgl; 26 september 2014.


Kepala Desa Kluwan

S U YAD I
DAFTAR NAMA SUSUNAN ANGGOTA PANITIA
TIM PELAKSANA LELANG TANAH BEKAS PENSIUNAN
BP.MAT SAKEH
DESA KLUWAN TAHUN 2O14

NO N A M A JABATAN KETERANGAN

1. Suyadi Kepala Desa Ketua Tim Pelaksana

2. Moh Soleh Sekretaris Desa Wakil Ketua Tim Pelaksana

3. Busyairi Perangkat Sekretaris Tim Pelaksana

4. Wartoyo Perangkat Bendahara Tim Pelaksana

5. Bambang suhartono Perangkat Anggota Tim Pelaksana

6. Salwadi Perangkat Anggota Tim Pelaksana

7. Pardjijo LPMD Anggota Tim Pelaksana

Kluwan, tgl; 26 September 2014.


Kepala Desa Kluwan

S U YAD I
BERITA ACARA

RAPAT TIM PELAKSANA LELANG TANAH BONDO


DESA/BEKAS PENSIUNAN BP.MAT SAKEH
DESA KLUWAN TANGGAL : 26 SEPTEMBER 2014

Pada hari Kamis Pahing 26 september 2014 bertempat di Balai Desa


Kluwan Kecamatan Penawangan Kabupaten Grobogan telah diadakan rapat Tim
Pelaksana Lelang yang di Pimpin oleh Kepala Desa, Desa Kluwan.

Dalam rapat Tim Pelaksana Lelang di hadiri Kepala Desa Perangkat Desa
beserta Undangan lainnya ( BPD dan LPMD ).

Dalam rapat telah di peroleh kata sepakat, bahwa dalam pelaksanaan


Lelang akan di laksanakan dengan ketentuan sebagai berikut :

1. Tanah bekas pensiunan Bp.Mat Sokeh yang akan di Lelangkan seluas 0.300
Ha sebagai daftar terlampir.
2. Peserta Lelang harus Penduduk Desa Kluwan.
3. Harga tertinggi dalam penawaran sebagai pemenang.
4. Pembayaran lunas pada hari itu juga.
5. Lelangan Tanah bekas pensiunan Bp.Mat Sakeh di laksanakan tanggal; 26
September 2014.

Demikian berita acara ini di buat untuk dapat di pergunakan sebagai mana
perlunya.

Kluwan tgl; 26 September 2014


Mengetahui Ketua Pelaksana Lelang
Kepala Desa Kluwan

S U YAD I S U YAD I
DAFTAR HADIR
RAPAT PEMBENTUKAN TIM PELAKSANA LELANG TANAH
BD/BEKAS PENSIUNAN BP.MAT SAKEH
TAHUN 2O14
TANGGAL : 26 SEPTEMBER 2014

NO. N A M A JABATAN TANDA TANGAN


1. Laswadi Ketua BPD 1.
2. Jurepi Wakil Ketua BPD 2.
3. Masrokan Anggota BPD 3.
4. Ahmad Sholihin Anggota BPD 4.
5. Aris Anggota BPD 5.
6. Nuryanto Anggota BPD 6.
7. Daru Anggota BPD 7.
8. Suyadi Kepala Desa 8.
9. Moh Soleh sek Des 9.
10. Busyairi Perangkat Desa 10.
11. Wartoyo Perangkat Desa 11.
12. Suwarno Perangkat Desa 12
13. Bambang Suhartono Perangkat Desa 13.
14. A.Z.Arifin Perangkat Desa 14.
15. Nurkholis Perangkat Desa 15.
16. Ruslimin Perangkat Desa 16.
17. MASHADI Perangkat Desa 17.
18. Bambang siswanto Moden 18.
19. Ali mahmudi Moden 19.

Kluwan Tgl,26 september 2014


Kepala Desa Kluwan

S UYAD I

Anda mungkin juga menyukai