Anda di halaman 1dari 2

Ceramah agama

Memperingati Tahun Baru 1437 Hijriyah

Sejarah hijrah Nabi Muhammad saw di kota Mekkah selama 13 tahun , beliau mengajak kaum kafir dan
kaum Quraisy untuk menyembah Allah SWT atau berhala. Nabi Muhammad lahir untuk menjadi rasul
dan nabi untuk umat muslim. Nabi Muhammad mendapat perintah dari Allah ke kota Medinah untuk
mengajarkan agama islam.

orang yang hijrah dari kota Mekkah ke kota Medinah disebut kaum Ansor
orang yang hijrah dari kota Medinah ke kota Mekkah disebut kaum
muhajirin
pembangun pertama di kota Medinah adalah Masjid
masjid mempunyai fungsi, yaitu :
1. Iman kepada Allah bisa menjadi kuat (sebagai tempat berdzikir dan
tempat ibadah)
2. Untuk persatuan, kesatuan dan persaudaraan dengan sahabat kaum ansor
dan kaum Muhajirin
Ada 2 macam 2 dimensi dalam ajaran agama islam :
1. Dimensi Persol Vertikal :
Hubungan baik dengan Allah
2. Dimensi Persol Intraksosial :
Hubungan baik antar manusia
Hijrah adalah perubahan dari tidak baik menuju kebaikan.

Ada sebuah cerita yang berjudul :

Orang yang hijrah akan diberikan kehidupan yang mudah/tentram


Pada zaman dahulu ada seorang 3 pemudah yang akan pergi ke bukit gunung,
kemudian 3 pemuda itu sudah kemalam dan kelelahan ia ingin mencari sebuah
tempat untuk beristirahat , 3pemuda itu menemukan sebuah gua yang sangat besar
,lalu gua tersebut untuk mereka gunakan istirahat. Bebrapa saat kemudian gua itu
tertutup dengan batu yang sangat besar. Kemudian 3 pemuda itu terkejut dan
binggung. Bagaimana carauntuk keluar dari gua ini????. Mereka berfikir ,
kemudian mereka menemukan sebuah ide yaitu berdzikir kepada Allah ,karena
Allah maha pemberi dan penolong. Dan beberapa saat doa mereka Allah
Kabulkan dan bstu yang menutupi gua itu terbuka. 3 pemuda itu sanggat bahagia
karena mereka dsapat keluar dari gua itu.

Nabi Muhammad bersabda:


1) Barang siapa yang berbuat kebaikan kepada kedua
orang tua insya Allah diberi jalan kebenaran
2) Barang siapa yang ingin hidupnya tentram dan
damai jauhilah perilaku yang tercela / larangan
agama
3) Barang siapa yang menolong orang yang
membutuhkan insya Allah orang tersebut
mendapatkan pertolongan dari musibah.
Orang tua ada 3 macam yaitu:
Orang yang melahirkan
Orang yang menikahkan
Orang yang memberi ilmu
Macam perilaku yang larangan agama yaitu:
Mabuk
Main/judi
Madon
Maling
Madzat

AIDINA ROCHMANIA
VIII-I / 04

Anda mungkin juga menyukai